Caleg Perindo Anang Iskandar Ungkap Strategi Gaet Generasi Muda

Kamis, 14 Desember 2023 - 02:15 WIB
loading...
Caleg Perindo Anang...
Caleg DPR dari Partai Perindo Dapil Jawa Timur I Komjen Pol (Purn) Anang Iskandar dalam Podcast Aksi Nyata, Selasa (12/12/2023). FOTO/TANGKAPAN LAYAR
A A A
JAKARTA - Calon anggota legislatif (caleg) DPR dari Partai Perindo Dapil Jawa Timur I Komjen Pol (Purn) Anang Iskandar mengaku lebih tertarik turun ke masyarakat untuk menyampaikan gagasan yang dibawanya. Menurutnya, langkah tersebut sangat mengena ke generasi muda daripada harus memakai gimik-gimik politik.

"Kalau saya ide-ide. Dan harus turun ke suasana milenial. Karena saya generasi tua. Kita harus turun harus memahami bagaimana generasi milenial dan generasi Z kita berpikir," kata Anang dalam Podcast Aksi Nyata, Selasa (12/12/2023).

Selain itu, generasi muda juga lebih tertarik bila diceritakan soal pengalaman empiris suatu tokoh tentang cerita kesuksesannya. Karenanya, mantan Kepala Badan Narkotika Nasional (BNN) itu melihat peluang dari ceruk suara ini.



"Jadi mantan Kepala BNN dan Bareskrim itu nggak sembarangan. Bagaimanaa lika-liku dari bawah sampai ke puncak. Nah ini yang perlu dipahami. Nggak bisa kita main gimik. Tidak bisa cuma main ide. Nah kita harus main real, pengalaman adalah guru yang terbaik," ucapnya.

Disadari Anang, politik gimik memang tak bisa lepas dari kehidupan bermasyarakat. Hal itu dianggapnya wajar sebagai bagian dari cara kandidat untuk dapat mendongkrak elektabilitasnya.

"Politik ini kan berwarna warni ya. Ada yang adu gagasan, ada gimik, ada yang white and see. Tapi itu pasti terjadi dalam kehidupan ini," katanya.

Namun, Anang mengingatkan kepada seluruh kandidat baik, di legislatif maupun eksekutif, agar jangan melulu menjadikan politik gimik sebagai bahan kampanye.



"Nanti idenya enggak keliatan. Ngapain ada adu kampanye kalau banyak gimik," ujarnya.
(abd)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Partai Perindo Salurkan...
Partai Perindo Salurkan Bantuan, Korban Banjir Bekasi: Sangat Membantu
Partai Perindo Bantu...
Partai Perindo Bantu Korban Banjir Bekasi, Salurkan 8.000 Liter Air Bersih
Silaturahmi ke Bupati...
Silaturahmi ke Bupati Morowali, Partai Perindo Siap Kawal dan Dukung Program Percepatan Kesejahteraan Masyarakat
Tinjau Jembatan Sungai...
Tinjau Jembatan Sungai Oyo yang Putus, Legislator Partai Perindo Nias Barat Serukan Percepatan Pembangunan
Ekosistem Danantara...
Ekosistem Danantara dan Akselerasi Kaum Muda Menuju Indonesia Emas 2045
DPP Partai Perindo Bagi-bagi...
DPP Partai Perindo Bagi-bagi Takjil dan Kopiah Gratis
Resmi Dilantik, Bupati...
Resmi Dilantik, Bupati Mentawai Ungkap Perindo Punya Peranan Penting di Pilkada
Partai Perindo Pastikan...
Partai Perindo Pastikan Kawal Pemerintahan Kepulauan Mentawai Wujudkan Kemakmuran
Pendamping Desa Dipecat...
Pendamping Desa Dipecat karena Nyaleg, Pertepedesia Pertanyakan Konsistensi Kemendes
Rekomendasi
Ini 5 Fakultas/Sekolah...
Ini 5 Fakultas/Sekolah ITB dengan Keketatan Tertinggi pada SNBT 2025, Tertarik?
MNC Sekuritas dan Sucor...
MNC Sekuritas dan Sucor Asset Management Gelar Edukasi Pasar Modal Syariah di UIN Siber Syekh Nurjati Cirebon
Bacaan Zikir Wanita...
Bacaan Zikir Wanita Haid di Bulan Ramadan
Berita Terkini
Presiden Bakal Umumkan...
Presiden Bakal Umumkan Tunjangan Guru ASN Langsung ke Rekening
1 jam yang lalu
Menkomdigi Sebut Status...
Menkomdigi Sebut Status Seskab Berlandaskan Kewenangan Konstitusional
2 jam yang lalu
Ahok Penuhi Panggilan...
Ahok Penuhi Panggilan Kejagung: Apa yang Saya Tahu Akan Saya Sampaikan!
2 jam yang lalu
Daftar Lengkap 10 Kapolda...
Daftar Lengkap 10 Kapolda Baru pada Mutasi Polri Maret 2025, Ini Nama-namanya
3 jam yang lalu
Mutasi Polri Maret 2025:...
Mutasi Polri Maret 2025: Irjen Rusdi Hartono Jabat Kapolda Sulsel, Brigjen Mardiyono Kapolda Bengkulu
3 jam yang lalu
Daftar Polwan Baru Jabat...
Daftar Polwan Baru Jabat Kapolres pada Mutasi Polri Maret 2025, Ini Nama-namanya
3 jam yang lalu
Infografis
Menko Polkam Ungkap...
Menko Polkam Ungkap 8,8 Juta Orang Terlibat Judi Online
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved