Diperiksa KPK, Direktur Alat dan Mesin Kementan Muhammad Hatta Bakal Ditahan?
loading...

Direktur Alat dan Mesin Kementerian Pertanian (Kementan), Muhammad Hatta (MH) mendatangi Kantor Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Jakarta, Jumat (13/10/2023). Foto/MPI
A
A
A
JAKARTA - Direktur Alat dan Mesin Kementerian Pertanian (Kementan), Muhammad Hatta (MH) mendatangi Kantor Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) , Jakarta, Jumat (13/10/2023).
Kepala Bagian Pemberitaan KPK, Ali Fikri mengatakan kedatangan MH untuk memenuhi panggilan tim penyidik lembaga antirasuah. Kali ini, anak buah mantan Mentan Syahrul Yasin Limpo (SYL) itu akan dimintai keterangan dalam kapasitasnya sebagai tersangka.
Baca juga: KPK Periksa Direktur Alat dan Mesin Kementan Muhammad Hatta
"Betul, yang bersangkutan diperiksa sebagai tersangka," ujar Ali kepada wartawan, Jumat (13/10/2023).
Kepala Bagian Pemberitaan KPK, Ali Fikri mengatakan kedatangan MH untuk memenuhi panggilan tim penyidik lembaga antirasuah. Kali ini, anak buah mantan Mentan Syahrul Yasin Limpo (SYL) itu akan dimintai keterangan dalam kapasitasnya sebagai tersangka.
Baca juga: KPK Periksa Direktur Alat dan Mesin Kementan Muhammad Hatta
"Betul, yang bersangkutan diperiksa sebagai tersangka," ujar Ali kepada wartawan, Jumat (13/10/2023).
Lihat Juga :