Deretan Jenderal TNI AD yang Dimutasi Panglima TNI di Akhir September 2023

Senin, 02 Oktober 2023 - 05:11 WIB
loading...
Deretan Jenderal TNI...
Panglima TNI Laksamana TNI Yudo Margono melakukan mutasi, rotasi, dan promosi jabatan kepada sejumlah jenderal di lingkungan Tentara Nasional Indonesia Angkatan Darat (TNI AD). Foto/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Panglima TNI Laksamana TNI Yudo Margono melakukan mutasi, rotasi, dan promosi jabatan kepada sejumlah jenderal di lingkungan Tentara Nasional Indonesia Angkatan Darat (TNI AD) . Tercatat ada 19 jenderal TNI AD yang mendapat mutasi jabatan.

”Kebijakan mutasi tersebut tertuang dalam SK Panglima TNI Nomor Kep/1111/IX/2023 tentang Pemberhentian dari dan Pengangkatan Dalam Jabatan di Lingkungan Tentara Nasional Indonesia yang ditetapkan Laksamana TNI Yudo Margono pada Rabu, 27 September 2023,” bunyi keterangan tertulis dikutip SINDOnews, Senin (2/10/2023).



Dalam kebijakan terbaru yang dikeluarkan Laksamana Yudo Margono itu, sebanyak 38 perwira TNI baik dari Angkatan Darat (AD), Angkatan Laut (AL), dan Angkatan Udara (AU) mendapat tugas dan tanggung jawab baru.

Berikut nama-nama Jenderal TNI AD yang dimutasi Panglima TNI di akhir September 2023:

1. Mayjen TNI Puji Cahyono dari Pa Sahli Tk. III Bidang Wassus dan LH Panglima TNI menjadi Staf Khusus Panglima TNI

2. Mayjen TNI Djaka Budhi Utama dari Pa Sahli Tk. III Bidang Ekkudag Panglima TNI menjadi Staf Khusus Panglima TNI

3. Mayjen TNI Kup Yanto Setiono dari Tenaga Ahlli Pengajar Bidaang Strategi Lemhannas menjadi Pati Mabes TNI AD (dalam rangka pensiun)

4. Mayjen TNI Lismer Lumban Siantar dari Pa Sahli Tk. III Bidang Sosbudkum HAM dan Narkoba Panglima TNI menjadi Staf Khusus Panglima TNI

5. Brigjen TNI Wachid Aprilianto dari Aspotwil Kaskogabwilhan III menjadi Staf Khusus KSAD
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1712 seconds (0.1#10.140)