Dirawat Intensif Usai Operasi, Kondisi Letjen TNI (Purn) Doni Monardo Mulai Membaik

Jum'at, 22 September 2023 - 19:00 WIB
loading...
Dirawat Intensif Usai...
Mantan Kepala BNPB Letjen TNI (Purn) Doni Monardo saat ini dipastikan sedang dirawat intensif usai menjalani operasi. Foto/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Mantan Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Letjen TNI (Purn) Doni Monardo saat ini dipastikan sedang dirawat intensif usai menjalani operasi. Kondisinya kini dipastikan mulai membaik.

"Pak Doni dirawat di rumah sakit. Beliau dilakukan tindakan operasi, tapi operasinya udah selesai," ungkap Sekretaris Utama BNPB, Rustian kepada MNC Portal di Kantor Kemenko PMK, Jakarta, Jumat (22/9/2023).

Rustian juga mengatakan, Doni Monardo kini sudah dalam tahap pemulihan. "Dan mudah-mudahan ini kan tahap pemulihan. Mudah-mudahan beliau bisa cepat pulih dan sehat kembali," katanya.



Namun Rustian enggan memberikan informasi ketika ditanya Doni Monardo saat ini dirawat di Rumah Sakit mana. Dia memastikan, keluarga dari Doni Monardo yang akan menyampaikan informasinya.

"Ya di rumah sakit. Nanti keluarga akan sampaikan sendiri," ucap Rustian.

Sementara itu, Rustian memastikan bahwa sesuai dari informasi dokter yang merawat Doni Monardo sudah mulai membaik. "Ya namanya operasi sudah mulai agak membaik kata dokternya," tutupnya.
(maf)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
TNI Lahir dari Rahim...
TNI Lahir dari Rahim Rakyat, Jadikan Pilar Persatuan dan Pembangunan Bangsa
Generasi Muda FKPPI...
Generasi Muda FKPPI Komitmen Jaga Demokrasi di Tengah Transformasi Peran TNI
Adies Kadir: Pengesahan...
Adies Kadir: Pengesahan RUU TNI Menyelaraskan Ketahanan dengan Dinamika Zaman
18 Bencana Banjir Landa...
18 Bencana Banjir Landa di Indonesia Akhir Pekan Ini, di Mana Saja?
4 Perwira Tinggi TNI...
4 Perwira Tinggi TNI Digeser ke Lemhannas pada Mutasi TNI Maret 2025, Ini Nama-namanya
Tanda Tanya Pakar Soal...
Tanda Tanya Pakar Soal Penghapusan Kewenangan TNI Dalam Pemberantasan Narkoba
Sejumlah Wilayah di...
Sejumlah Wilayah di Indonesia Terendam Banjir, Ini Daftarnya
Kepala Bakamla Laksdya...
Kepala Bakamla Laksdya Irvansyah Berpotensi Jadi Wakil Panglima TNI
Misi Kemanusiaan TNI...
Misi Kemanusiaan TNI ke Myanmar, Helikopter Super Puma hingga Kapal Rumah Sakit Dikerahkan
Rekomendasi
Ekosistem BRI Group...
Ekosistem BRI Group Jadi Keunggulan Kompetitif Bank Raya
Dalton Smith Perpanjang...
Dalton Smith Perpanjang Rekor Menang 18-0, Calon Penakluk Juara WBC Alberto Puello
Tol Jakarta-Cikampek...
Tol Jakarta-Cikampek Arah Jakarta Padat, Lalin Merayap
Berita Terkini
Eks Penyidik KPK Anggap...
Eks Penyidik KPK Anggap Febri Diansyah Tak Bisa Dampingi Hasto di Persidangan
32 menit yang lalu
Cak Imin Gelar Halalbihalal...
Cak Imin Gelar Halalbihalal di Widya Chandra, Dasco, Raffi Ahmad, hingga Ma'ruf Amin Hadir
1 jam yang lalu
PCINU Yordania Dukung...
PCINU Yordania Dukung Rencana Prabowo Evakuasi Warga Gaza ke Indonesia
1 jam yang lalu
Susunan Struktur DPP...
Susunan Struktur DPP PAN Periode 2024-2029, Ini Nama-namanya
2 jam yang lalu
TNI AD Tegaskan Tak...
TNI AD Tegaskan Tak Ada Intervensi oleh Tentara di Kampus
2 jam yang lalu
Jelang Puncak Harlah...
Jelang Puncak Harlah ke-91, GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan
3 jam yang lalu
Infografis
Usia Pensiun Prajurit...
Usia Pensiun Prajurit TNI dari Pangkat Terendah hingga Tertinggi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved