KTT ASEAN 2023 Dimulai di Jakarta Hari Ini, Berikut Rekayasa Lalu Lintasnya

Selasa, 05 September 2023 - 08:07 WIB
loading...
KTT ASEAN 2023 Dimulai...
KTT Ke-43 ASEAN di Jakarta berlangsung mulai hari ini 5 hingga 7 September 2023. Pemprov DKI telah menyiapkan rekayasa lalu lintas di 29 ruas jalan. Foto: Dok SINDOnews
A A A
JAKARTA - KTT Ke-43 ASEAN di Jakarta berlangsung mulai hari ini 5 hingga 7 September 2023. Pemprov DKI Jakarta telah menyiapkan rekayasa lalu lintas di 29 ruas jalan demi kelancaran pelaksanaan KTT ASEAN 2023.

Kepala Dinas Perhubungan DKI Jakarta Syafrin Liputo mengatakan, manajemen rekayasa lalu lintas yang diterapkan di 29 ruas jalan dilakukan dengan cara buka tutup jalan secara situasional. Hal ini untuk memberikan rasa aman dan nyaman bagi para delegasi KTT ASEAN .



Rangkaian acara dipusatkan di lima lokasi, yaitu Istana Negara, Hotel St Regis, Kantor Sekretariat ASEAN, Jakarta Convention Center (JCC), dan Plataran Hutan Kota Gelora Bung Karno (GBK). Selama KTT ASEAN berlangsung para delegasi menginap di 18 hotel di kawasan Jakarta.

Demi kelancaran mobilitas para delegasi, Dishub DKI menyiapkan rekayasa lalu lintas di ruas-ruas jalan yang dilintasi delegasi KTT ASEAN.

Berikut 29 ruas jalan yang dilakukan rekayasa lalu lintas selama kegiatan KTT ASEAN 2023 di Jakarta:
1. Jalan Jenderal Sudirman
2. Jalan MH Thamrin
3. Jalan Gatot Subroto
4. Jalan HR Rasuna Said
5. Jalan Imam Bonjol
6. Jalan HOS Cokroaminoto
7. Jalan Galunggung
8. Jalan RM Margono Djojohadikoesoemo
9. Jalan KH Mas Mansyur
10. Jalan Karet Pasar Baru Timur
11. Jalan Karet Pasar Baru Timur 2
12. Jalan Karet Pasar Baru Timur 3
13. Jalan Prof Dr Satrio sisi Barat
14. Jalan Kebon Sirih
15. Jalan Wahid Hasyim
16. Jalan Gerbang Pemuda
17. Jalan Pintu Satu Senayan
18. Jalan Asia Afrika
19. Jalan Sisingamangaraja
20. Jalan Pattimura
21. Jalan Trunojoyo
22. Jalan Gunawarman
23. Jalan Majapahit
24. Jalan Ir Juanda
25. Jalan Veteran III
26. Jalan Medan Merdeka Barat
27. Lingkar Mega Kuningan
28. Jalan Lingkar SCBD
29. Jalan Setiabudi Tengah
(jon)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
One Way Nasional Tol...
One Way Nasional Tol Transjawa Ditutup, Hari Ini Arus Lalu Lintas Kembali Normal
Pemudik Wajib Tahu!...
Pemudik Wajib Tahu! Ini Rekayasa Lalu Lintas Puncak Arus Balik Lebaran Pada 5 April 2025
Kakorlantas Polri Ungkap...
Kakorlantas Polri Ungkap Skema Rekayasa Lalu Lintas saat Arus Balik Lebaran
Korlantas Polri Mulai...
Korlantas Polri Mulai Terapkan Contraflow di Tol Cipali untuk Urai Kepadatan
Begini Skema Contraflow...
Begini Skema Contraflow di Tol Trans Jawa saat Mudik Lebaran
Tinjau MPP DKI Jakarta,...
Tinjau MPP DKI Jakarta, BSKDN Kemendagri Kaji Kemudahan Perizinan Berusaha
Prabowo Teken UU Perubahan...
Prabowo Teken UU Perubahan Nomenklatur Gubernur dan Anggota DKI Jadi DKJ
BMKG: Jakarta Dekat...
BMKG: Jakarta Dekat Sumber Gempa Megathrust Selat Sunda, Potensi Kekuatan M8,7
Jalan Medan Merdeka...
Jalan Medan Merdeka Timur Ditutup Jelang Kedatangan Paus Fransiskus ke Kedubes Vatikan
Rekomendasi
Bidik Pasar Singapura,...
Bidik Pasar Singapura, KIN dan Morinaga Kolaborasi Hadirkan Inovasi Susu Premium
3 Tempat Beli Kebaya...
3 Tempat Beli Kebaya Anggun dan Memukau di Jakarta, Nomor 1 Mall Paling Ikonik
Apa yang Dimaksud dengan...
Apa yang Dimaksud dengan Haji Akbar? Ini Penjelasan Mudahnya
Berita Terkini
KPPG Ingin Kaum Perempuan...
KPPG Ingin Kaum Perempuan Terlibat dalam Kancah Politik Nasional
8 menit yang lalu
Buka Pendidikan untuk...
Buka Pendidikan untuk Politikus Muda Golkar, Bahlil Puji Misbakhun
9 menit yang lalu
3 Fakta Menarik Hymne...
3 Fakta Menarik Hymne Kopassus, Salah Satunya Diciptakan Titiek Puspa
19 menit yang lalu
Soeharto Diusulkan Jadi...
Soeharto Diusulkan Jadi Pahlawan Nasional, Begini Respons Istana
29 menit yang lalu
Letjen TNI Aktif dari...
Letjen TNI Aktif dari Korps Kavaleri, Nomor 2 Lulusan Terbaik Akmil 1992
1 jam yang lalu
Wakil PM Malaysia Bersama...
Wakil PM Malaysia Bersama Menko Polkam Bahas Wilayah Perbatasan hingga Terorisme
1 jam yang lalu
Infografis
Bikin Sulit Tidur, Berikut...
Bikin Sulit Tidur, Berikut Efek Samping Minum Teh di Malam Hari
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved