Momen Jokowi Bertemu dengan Presiden Tanzania

Selasa, 22 Agustus 2023 - 16:17 WIB
loading...
Momen Jokowi Bertemu...
Presiden Jokowi disambut langsung Presiden Republik Persatuan Tanzania Samia Suluhu Hassan saat berkunjung Dar Es Salaam State House, Selasa (22/8/2023) pagi waktu setempat. FOTO/SETPRES
A A A
JAKARTA - Presiden Joko Widodo ( Jokowi ) bertemu dengan Presiden Republik Persatuan Tanzania Samia Suluhu Hassan, Selasa (22/8/2023) pagi waktu setempat. Pertemuan itu merupakan bagian dari rangkaian kunjungan kenegaraan hari ketiganya Presiden Jokowi di Afrika.

Presiden Jokowi menuju Dar Es Salaam State House di Dar Es Salaam, Tanzania pada pagi hari untuk mengikuti rangkaian upacara penyambutan kenegaraan bersama Presiden Tanzania.

Dalam kegiatan tersebut kedua negara menggelar pertemuan bilateral untuk membahas sejumlah kerja sama antara kedua negara dan menandatangani sejumlah nota kesepahaman.



Pada siang harinya, Presiden Jokowi beserta rombongan diagendakan lepas landas menuju Maputo, Republik Mozambik.

Untuk diketahui, lawatan kenegaraan ini merupakan kunjungan pertama Presiden Indonesia ke Tanzania dalam 30 tahun terakhir setelah Presiden Soeharto pada 1991.

Turut serta dalam kunjungan Presiden Jokowi di Tanzania, Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Menko Marves) Luhut Binsar Pandjaitan, Menteri Luar Negeri (Menlu) Retno Marsudi, Sekretaris Kabinet Pramono Anung, Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral Arifin Tasrif, dan Duta Besar RI untuk Republik Persatuan Tanzania Tri Yogo Jatmiko.

(abd)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Indonesia-Vietnam Perkuat...
Indonesia-Vietnam Perkuat Kerja Sama Pertahanan, Tukar Menukar Perwira hingga Patroli Bersama
Prabowo: Visi Indonesia-Vietnam...
Prabowo: Visi Indonesia-Vietnam Sama, Jadi Negara Modern, Maju, dan Sejahtera 2045
Prabowo Terima Sekjen...
Prabowo Terima Sekjen Partai Komunis Vietnam di Istana, Disambut Ratusan Siswa SD
Besok, Prabowo Gelar...
Besok, Prabowo Gelar Pertemuan Bilateral dengan Sekjen Partai Komunis Vietnam
Sekjen Partai Komunis...
Sekjen Partai Komunis Vietnam Bertemu Presiden Prabowo Hari Ini, Bahas Apa?
Jokowi Bersedia Jadi...
Jokowi Bersedia Jadi Dewan Pembina Rampai Nusantara
Prabowo Bangga Indonesia...
Prabowo Bangga Indonesia Pernah Dipimpin SBY dan Jokowi
Puan Maharani Bertemu...
Puan Maharani Bertemu Pangeran Khaled di Abu Dhabi, Ajak Beri Perlindungan Anak dan Perempuan
Ubedilah Badrun Sebut...
Ubedilah Badrun Sebut Efisiensi Anggaran Era Prabowo Akibat Buruknya Pemerintahan Jokowi
Rekomendasi
Ini 5 Fakultas/Sekolah...
Ini 5 Fakultas/Sekolah ITB dengan Keketatan Tertinggi pada SNBT 2025, Tertarik?
Bacaan Zikir Wanita...
Bacaan Zikir Wanita Haid di Bulan Ramadan
Putri Nabila Meminta...
Putri Nabila Meminta Maaf pada Mantan Kekasih di Lagu Maaf
Berita Terkini
Presiden Bakal Umumkan...
Presiden Bakal Umumkan Tunjangan Guru ASN Langsung ke Rekening
52 menit yang lalu
Menkomdigi Sebut Status...
Menkomdigi Sebut Status Seskab Berlandaskan Kewenangan Konstitusional
1 jam yang lalu
Ahok Penuhi Panggilan...
Ahok Penuhi Panggilan Kejagung: Apa yang Saya Tahu Akan Saya Sampaikan!
2 jam yang lalu
Daftar Lengkap 10 Kapolda...
Daftar Lengkap 10 Kapolda Baru pada Mutasi Polri Maret 2025, Ini Nama-namanya
2 jam yang lalu
Mutasi Polri Maret 2025:...
Mutasi Polri Maret 2025: Irjen Rusdi Hartono Jabat Kapolda Sulsel, Brigjen Mardiyono Kapolda Bengkulu
3 jam yang lalu
Daftar Polwan Baru Jabat...
Daftar Polwan Baru Jabat Kapolres pada Mutasi Polri Maret 2025, Ini Nama-namanya
3 jam yang lalu
Infografis
5 Negara dengan Netizen...
5 Negara dengan Netizen Paling Tidak Sopan di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved