Blusukan ke Pasar Citeureup, Ganjar Pranowo Ngopi Santai Bareng Pedagang

Sabtu, 22 Juli 2023 - 08:02 WIB
loading...
Blusukan ke Pasar Citeureup,...
Bacapres Ganjar Pranowo ditemani WaliKota Solo dan Wali Kota Bogor saat minum kopi di Pasar Citeureup, Kabupaten Bogor, Sabtu (22/7/2023). Foto/MPI/Putra Ramadhani
A A A
BOGOR - Bakal calon Presiden Ganjar Pranowo melakukan blusukan ke Pasar Citeureup, Kabupaten Bogor, Sabtu (22/7/2023). Kedatangan Gubernur Jawa Tengah itu disambut histeris oleh pedagang dan warga.

Pantuan MNC Portal di lokasi, Ganjar blusukan ke Pasar Citeureup didampingi Wali Kota Solo Gibran Rakabuming dan Wali Kota Bogor Bima Arya.

Ganjar pun masuk ke lorong-loronh sempit pasar sambil menyapa para pedagang dan warga yang sedang berbelanja. Lalu, mereka berhenti di warung kopi kecil di tengah pasar.

Para pedagang dan warga pun histeris melihat kedatangan Ganjar dan meminta untuk bersalaman atau foto bersama. Sesekali juga terdengar teriakan dukungan Ganjar Presiden.

"Siapa Presidennya?" teriak warga. "Ganjar" sahut warga lainnya.


Sambil menyeruput kopi, Ganjar tampak berbincang sesekali bergurau dengan pedagang kopi tersebut. Setelah itu, Ganjar kembali pergi meninggalkan Pasar Citeureup melanjutkan perjalanan menuju lokasi berikutnya yang akan dikunjungi di wilayah Bogor.

(hab)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Buka Rapim TNI, Panglima...
Buka Rapim TNI, Panglima Agus Apresiasi Jajarannya Jaga Situasi Kondusif Pemilu 2024
KPU-Bawaslu Jakarta...
KPU-Bawaslu Jakarta Dapat Skor Indeks Kepatuhan Etik Penyelenggara Pemilu Terendah
Ganjar Ungkap Suasana...
Ganjar Ungkap Suasana Acara Ulang Tahun ke-78 Megawati di Istana Batu Tulis
Ganjar-Mahfud Kalah...
Ganjar-Mahfud Kalah Pilpres 2024, Megawati: Ini Rekayasa dari Mana Pelajarannya?
Setara Institute Nilai...
Setara Institute Nilai Kualitas Demokrasi Pilpres dan Pilkada 2024 Rendah
Habib Rizieq Bicara...
Habib Rizieq Bicara Hasil Pilpres dan Pilkada 2024, Ini Katanya
Momen Akrab Anies dan...
Momen Akrab Anies dan Ganjar Bertemu, Netizen: Menyala Pak!
PKB Sukses Raih 16 Juta...
PKB Sukses Raih 16 Juta Suara, Rustini Muhaimin Apresiasi Kinerja Perempuan Bangsa
Hasil Survei Sebut Prabowo...
Hasil Survei Sebut Prabowo Bisa Pimpin Indonesia, Maruarar: Ada Pemilih Anies-Ganjar
Rekomendasi
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
Putri Nabila Meminta...
Putri Nabila Meminta Maaf pada Mantan Kekasih di Lagu Maaf
Ini 5 Fakultas/Sekolah...
Ini 5 Fakultas/Sekolah ITB dengan Keketatan Tertinggi pada SNBT 2025, Tertarik?
Berita Terkini
Eksepsi Ditolak, Tom...
Eksepsi Ditolak, Tom Lembong: Kami Hormati Putusan Majelis Hakim
6 menit yang lalu
Presiden Bakal Umumkan...
Presiden Bakal Umumkan Tunjangan Guru ASN Langsung ke Rekening
1 jam yang lalu
Menkomdigi Sebut Status...
Menkomdigi Sebut Status Seskab Berlandaskan Kewenangan Konstitusional
2 jam yang lalu
Ahok Penuhi Panggilan...
Ahok Penuhi Panggilan Kejagung: Apa yang Saya Tahu Akan Saya Sampaikan!
2 jam yang lalu
Daftar Lengkap 10 Kapolda...
Daftar Lengkap 10 Kapolda Baru pada Mutasi Polri Maret 2025, Ini Nama-namanya
3 jam yang lalu
Mutasi Polri Maret 2025:...
Mutasi Polri Maret 2025: Irjen Rusdi Hartono Jabat Kapolda Sulsel, Brigjen Mardiyono Kapolda Bengkulu
3 jam yang lalu
Infografis
Inggris-Prancis Siap...
Inggris-Prancis Siap Pimpin Koalisi Tentara ke Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved