Berimbang, Positif Covid-19 Tambah 1.906 Sembuh Naik 1.909

Kamis, 23 Juli 2020 - 16:14 WIB
loading...
Berimbang, Positif Covid-19...
Swab tes p;enumpang KRL di Bekasi. Foto/dok.SINDOnews
A A A
JAKARTA - Kasus positif virus Corona (COVID-19) di Indonesia hingga 23 Juli 2020 mengalami penambahan sebanyak 1.906 kasus pasien positif. Tercatat jumlah akumulasi positif COVID-19 sebanyak 93.657 orang.

Data penambahan kasus positif COVID-19 di Indonesia kini dipublikasikan oleh Satuan Tugas Penanganan COVID-19 di https://www.covid19.go.id dan laman Kementerian Kesehatan (Kemenkes) melalui laman https://www.kemkes.go.id/.

(Baca: Positif Covid-19 Naik 1.752 Kasus, Sembuh Bertambah 1.434 Orang)

Selain itu, juga dilaporkan kasus yang sembuh dari COVID-19 bertambah 1.909 orang pada hari ini. Sehingga total sembuh menjadi 52.164 orang. Sementara jumlah yang meninggal bertambah 117 orang, sehingga totalnya 4.576 orang. Juga dilaporkan sebanyak 36.917 dalam perawatan dan 47.756 orang menjadi suspek COVID-19.

Sebelumnya, kemarin total kasus positif COVID-19 di Indonesia per tanggal 22 Juli 2020 berjumlah 91.751 orang. Untuk kasus yang sembuh sebanyak 50.255 orang, sedangkan jumlah yang meninggal sebanyak 4.459 orang.
(muh)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Update Covid-19: Terkonfirmasi...
Update Covid-19: Terkonfirmasi Positif 243 Orang, Kasus Aktif Tembus 2.204
Perdatin bersama HealthCare...
Perdatin bersama HealthCare Indonesia Kerja Sama Tingkatkan Keselamatan Pasien
Positif Covid-19 di...
Positif Covid-19 di Indonesia Hari Ini Bertambah 179 Kasus, Meninggal 4 orang
Kasus Covid-19 di Indonesia...
Kasus Covid-19 di Indonesia Bertambah 307, Meninggal 4 Orang
Update Covid-19 per...
Update Covid-19 per 12 Februari 2023: Bertambah 181 Kasus, 4 Orang Meninggal
Update Covid-19: Kasus...
Update Covid-19: Kasus Positif Naik 3.351, Sembuh Bertambah 3.240 Orang
Akhir Pekan, Covid-19...
Akhir Pekan, Covid-19 Naik 2.548 Kasus, Kematian Bertambah 25 Orang
Update Covid-19: Positif...
Update Covid-19: Positif 6.487.905 Orang, 6.305.586 Sembuh, 158.571 Meninggal
Update: Positif Covid-19...
Update: Positif Covid-19 Bertambah 5.926 Kasus
Rekomendasi
Kartini Masa Kini dari...
Kartini Masa Kini dari Padalarang, Pendiri Bank Sampah Bukit Berlian
Sinopsis Sinetron Mencintaimu...
Sinopsis Sinetron 'Mencintaimu Sekali Lagi' Eps 118: Nekadnya Arini Saat Hamil dan Ketegasan Lingga
Mesir Kutuk Seruan Pemukim...
Mesir Kutuk Seruan Pemukim Israel untuk Mengebom Masjid Al-Aqsa dan Bangun Kuil Yahudi
Berita Terkini
Nama Arwani Thomafi...
Nama Arwani Thomafi Mencuat Jadi Calon Ketua Umum PPP
16 menit yang lalu
Pengacara TIPU UGM yang...
Pengacara TIPU UGM yang Gugat Jokowi soal Ijazah Jadi Tersangka Pemalsuan Dokumen
37 menit yang lalu
Praktisi Hukum: Marcella...
Praktisi Hukum: Marcella Santoso dan Ary Bakri Mencederai Profesi Advokat
44 menit yang lalu
BP Taskin Mulai Proyek...
BP Taskin Mulai Proyek Percontohan Pengentasan Kemiskinan di Kabupaten Kuningan
1 jam yang lalu
Jokowi Bakal Laporkan...
Jokowi Bakal Laporkan 4 Orang ke Polisi terkait Tudingan Ijazah Palsu
1 jam yang lalu
Kamis Lusa, Gereja Katedral...
Kamis Lusa, Gereja Katedral Jakarta Gelar Misa Requiem untuk Paus Fransiskus
2 jam yang lalu
Infografis
Mulai Januari 2025 Gaji...
Mulai Januari 2025 Gaji Guru Non-ASN Bakal Naik Rp2 Juta
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved