Jokowi Berencana Bertemu Langsung Keluarga Korban Tragedi Kanjuruhan Serahkan Bantuan
Selasa, 04 Oktober 2022 - 12:19 WIB
JAKARTA - Menko Polhukam Mahfud MD mengatakan Presiden Joko Widodo (Jokowi) bakal menyerahkan langsung santunan bagi keluarga korban tragedi Kanjuruhan . Rencananya, Jokowi akan bertemu keluarga korban Kamis (6/10/2022) nanti.
"Untuk santunan korban Insya Allah dalam waktu dua hari ke depan Presiden akan mampir, akan menyerahkan sendiri bansos itu sebagai bentuk simpati dan empati serta perhatian pemerintah kepada korban pertandingan sepak bola di kanjuruhan itu," ujar Mahfud MD di Kompleks Istana Kepresidenan, Jakarta, Selasa (4/10/2022).
"Untuk santunan korban Insya Allah dalam waktu dua hari ke depan Presiden akan mampir, akan menyerahkan sendiri bansos itu sebagai bentuk simpati dan empati serta perhatian pemerintah kepada korban pertandingan sepak bola di kanjuruhan itu," ujar Mahfud MD di Kompleks Istana Kepresidenan, Jakarta, Selasa (4/10/2022).
Baca Juga
(kri)
tulis komentar anda