11 Brevet Jenderal Moeldoko, dari Komando Kopassus hingga Parachutist Thailand

Selasa, 27 September 2022 - 19:26 WIB
8. Brevet Tri Media Taifib

Brevet yang didapat dari pasukan khusus TNI AL ini disematkan setelah diangkat sebagai warga kehormatan ke-31 Korps Marinir TNI Angkatan Laut pada tahun 2013 lalu.

9. Brevet Komando Paskhas

Jenderal Moeldoko mendapat brevet ini setelah melakukan serangkaian latihan khusus bersama Komando Pasukan Gerak Cepat yang merupakan pasukan milik TNI AU.

10. Brevet Denjaka (Anti Teror)

Brevet ini diterima oleh Jenderal Moeldoko setelah diangkat sebagai warga kehormatan ke-31 Korps Marinir TNI Angkatan Laut pada tahun 2013 lalu. Disinilah dia mendapat Brevet Kehormatan Anti Teror Aspek Laut Detasemen Jala Mangkara (Denjaka).

11. Brevet Parachutist Thailand

Brevet ini diberikan kepada tentara yang telah menerima pelatihan parasut dan menyelesaikan jumlah lompatan yang diperlukan di Thailand.
(bim)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More