Reshuffle Pamungkas Kabinet Jokowi-Ma'ruf Amin Didominasi Orang Dekat Prabowo

Senin, 19 Agustus 2024 - 10:39 WIB
6. Senin, 19 Agustus 2024

Dua bulan menjelang lengser, Jokowi kembali merombak atau mereshuffle kabinet. Menteri Investasi/Kepala BKPM Bahlil Lahadalia digeser menjadi Menteri ESDM menggantikan Arifin Tasrif .

Mantan Ketua Baleg DPR dari Partai Gerindra Supratman Andi Agtas menjadi Menkumham menggantikan Yasonna H Laoly. Kemudian, Ketua TKN Prabowo-Gibran pada Pilpres 2024 Rosan Roeslani menjadi Menteri Investasi/Kepala BKPM menggantikan Bahlil Lahadalia.

Presiden Jokowi juga melantik politikus Partai Gerindra Angga Raka Prabowo sebagai Wakil Menteri Kominfo.
(jon)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More