Jelang Putusan Sengketa Pilpres, MK Sering Terima SMS

Rabu, 20 Agustus 2014 - 12:43 WIB
Jelang Putusan Sengketa...
Jelang Putusan Sengketa Pilpres, MK Sering Terima SMS
A A A
JAKARTA - Menjelang pembacaan putusan sengketa hasil Pemilihan Presiden (Pilpres) 2014 aparat kepolisian mulai memperketat pengamanan di sekitar Gedung Mahkamah Konstitusi (MK).

Namun, pihak MK mengaku keamanannya masih berjalan seperti biasa. Upaya teror maupun nuansa ancaman belum dirasakan pihak MK.

"Ya kalau ke hakim sampai hari ini belum saya dengar. Kalau ada pun pasti diinformasikan toh ke saya. Ini enggak ada," ujar Sekretaris MK, Janedjri M Gaffar di gedung MK, Jalan Medan Merdeka Barat, Jakarta Pusat, Rabu (20/8/2014).

Sebaliknya, pesan singkat (short message service/SMS) yang masuk ke pihak MK cukup banyak. Hanya saja, diakui Janedjri pesan singkat yang masuk itu kebanyakan dari nomor yang tak dikenal.

Lanjutnya, isi sms yang diterima itu juga masih tergolong normal, karena berisi harapan kepada MK untuk menangani sengketa Pilpres 2014 dengan adil. "Adanya sms soal MK harus independen, imparsial dalam mengadili perkara. Ini kan saya kira bagus, kalau hanya begitu," terangnya.
(kur)
Berita Terkait
Diduga Dipicu Sengketa...
Diduga Dipicu Sengketa Pemilu Massa Bakar Fasilitas Umum dan Pemerintah
Hakim MK Dapat Rompi...
Hakim MK Dapat Rompi Anti Peluru kecuali Anwar Usman
Deretan Tokoh yang Mengajukan...
Deretan Tokoh yang Mengajukan Diri Jadi Amicus Curiae MK
Bawaslu Lutim Sosialisasi...
Bawaslu Lutim Sosialisasi Penyelesaian Sengketa Proses Pemilu
Tiga Jenis Putusan MK...
Tiga Jenis Putusan MK tentang Sengketa Pilpres 2024
MK dan Mantan Terpidana
MK dan Mantan Terpidana
Berita Terkini
Setuju RUU TNI, PDIP...
Setuju RUU TNI, PDIP Ungkap Megawati Hanya Berpesan Jangan Sampai Dwifungsi Kembali
11 menit yang lalu
Firli Bahuri Cabut Gugatan...
Firli Bahuri Cabut Gugatan Praperadilan Ketiganya, Alasannya Ada Perbaikan
30 menit yang lalu
Fraksi PKB Setujui RUU...
Fraksi PKB Setujui RUU TNI dengan 6 Syarat
1 jam yang lalu
Sidang Isbat Lebaran...
Sidang Isbat Lebaran Digelar 29 Maret 2025
1 jam yang lalu
Profil Irjen Pol Suwondo...
Profil Irjen Pol Suwondo Nainggolan, Jebolan Akpol 1994 Jadi Asisten Logistik Kapolri
2 jam yang lalu
DPR Minta Kasus 3 Polisi...
DPR Minta Kasus 3 Polisi Tewas Ditembak Diusut Tuntas, Pelaku Harus Dihukum Setimpal
4 jam yang lalu
Infografis
Jelang Pembebasan Sandera,...
Jelang Pembebasan Sandera, Brigade Al-Qassam Hamas Unjuk Kekuatan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved