Banyak anak muda terjebak pada pragmatisme
A
A
A
Sindonews.com - Ketua Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai Amanat Nasional (PAN), Bima Arya mengatakan, saat ini banyak anak muda yang masuk ke dalam partai politik (parpol) dan terjebak dalam pragmatisme.
Menurutnya, hal itu dikarenakan banyak anak muda yang bergabung dalam parpol, tidak memiliki pengalaman untuk berpolitik, namun hanya untuk mendapatkan uang secara instan.
"Banyak sekali anak muda yang sudah terjebak pragmatisme," kata Bima dalam diskusi yang bertemakan Urgenitas Regenerasi Politik di Indonesia di Rumah Kebangsaan, Jalan Pattimura, Jakarta Selatan, Rabu (11/9/2013).
Bima mengakui, saat ini aktivis mahasiswa muda yang bergabung dalam parpol pun hanya memikirkan proposal dan hanya ingin mendapatkan hasil, namun tidak mau mengikuti prosesnya.
"Saya khawatir dengan aktivis pergerakan yang otaknya proposal semua. Aktivis itu bukan ingin prosesnya, tapi hasilnya yaitu uang," tandasnya.
Menurutnya, hal itu dikarenakan banyak anak muda yang bergabung dalam parpol, tidak memiliki pengalaman untuk berpolitik, namun hanya untuk mendapatkan uang secara instan.
"Banyak sekali anak muda yang sudah terjebak pragmatisme," kata Bima dalam diskusi yang bertemakan Urgenitas Regenerasi Politik di Indonesia di Rumah Kebangsaan, Jalan Pattimura, Jakarta Selatan, Rabu (11/9/2013).
Bima mengakui, saat ini aktivis mahasiswa muda yang bergabung dalam parpol pun hanya memikirkan proposal dan hanya ingin mendapatkan hasil, namun tidak mau mengikuti prosesnya.
"Saya khawatir dengan aktivis pergerakan yang otaknya proposal semua. Aktivis itu bukan ingin prosesnya, tapi hasilnya yaitu uang," tandasnya.
(maf)