Kisruh UN, Kemendikbud siap diaudit BPK

Sabtu, 20 April 2013 - 14:28 WIB
Kisruh UN, Kemendikbud...
Kisruh UN, Kemendikbud siap diaudit BPK
A A A
Sindonews.com - Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) harus bertanggung jawab terhadap ricuh Ujian Nasional (UN) tingkat Sekolah Menengah Umum (SMU) dan sederajat 2013. Untuk itu, mereka siap jika publik ingin Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) melakukan audit investigasi terhadap proses UN.

Staf Khusus bidang Komunikasi dan Media Kemendikbud Sukemi mengatakan, pihaknya sangat siap dilakukan audit mengenai pelaksanaan UN 2013 ini, meskipun sebenarnya setiap kementerian selalu dilakukan audit.

"Silahkan saja , biar tahu siapa yang bermasalah, kalau mau khusus UN ini kita terbuka untuk dilakukan investigasi," ujar Ramli, saat diskusi Sindo Radio, di Warung Daun Cikini, Jakarta Pusat, Sabtu (20/4/2013).

Sementara itu, anggota Badan Standar Nasional Pendidikan Teuku Ramli Zakaria mengatakan, pihaknya juga setuju dilakukan audit. Pasalnya semua masih mempunyai itikad baik supaya pendidikan Indonesia lebih baik.

"Supaya bisa melakukan perbaikan, kita siap, Kemdikbud juga siap diaudit, kita semua mempunyai itikad baik," kata Ramli.

Di tempat yang sama, anggota Komisi X DPR Itet Tridjajati Sumarinjanto mengapresiasi langkah Kemendikbud yang siap diaudit. Menurutnya patut ditiru oleh kementerian lain jika mengalami persoalan sama.

"Saya kira sikap yang baik, ini sebagai tanggung jawab," tukas politikus PDI Perjuangan ini.
(san)
Berita Terkait
UN Ditiadakan, PPDB...
UN Ditiadakan, PPDB Jateng Tahun Ini Gunakan Nilai Rapor
Menggagas Pengganti...
Menggagas Pengganti Terbaik UN
Pemerintah Pertimbangkan...
Pemerintah Pertimbangkan Diadakannya Kembali Ujian Nasional
UN Kembali Ditiadakan,...
UN Kembali Ditiadakan, Penilaian Kelulusan Siswa Kewenangan Sekolah
Kabar UN Mau Diberlakukan...
Kabar UN Mau Diberlakukan Lagi Tahun Depan, Mendikdasmen Bilang Begini
Inilah 5 Negara Tanpa...
Inilah 5 Negara Tanpa Ujian Nasional
Berita Terkini
Mendagri Tito Buka Peluang...
Mendagri Tito Buka Peluang Revisi UU Ormas, Evaluasi Transparansi Keuangan
21 menit yang lalu
Hanura Resmi Dukung...
Hanura Resmi Dukung Pemerintahan Prabowo Subianto
4 jam yang lalu
Antara Pragmatisme Hukum...
Antara Pragmatisme Hukum dan Pragmatisme Politik
4 jam yang lalu
Tegaskan Prabowo Presiden...
Tegaskan Prabowo Presiden Konstitusional, OSO: Kita Tahu Siapa yang Mengadu Domba
10 jam yang lalu
Buka Kornas Penyuluh...
Buka Kornas Penyuluh Pertanian, Mentan Pastikan PPL Wujudkan Swasembada Pangan
11 jam yang lalu
Hadiri Pelantikan Pengurus...
Hadiri Pelantikan Pengurus Partai Hanura, Sekjen Perindo: Kita Punya DNA yang Sama
12 jam yang lalu
Infografis
Amerika Serikat Umumkan...
Amerika Serikat Umumkan Siap Perang dengan China!
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved