Rektor Univ Haluoleo menolak karena anggaran keliru

Senin, 25 Juni 2012 - 18:47 WIB
Rektor Univ Haluoleo...
Rektor Univ Haluoleo menolak karena anggaran keliru
A A A
Sindonews.com - Rektor Universitas Haluoleo Sulawesi Tenggara Usman Rianse menjalani pemeriksaan selama enam jam sebagai saksi kasus dugaan korupsi proyek Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) dengan tersangka Angelina Sondakh.

Dalam pemeriksaan itu, Usman mengaku dicerca pertanyaan oleh penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terkait penolakkannya terhadap proyek pengadaan peralatan laboratorium yang ditawarkan Kemendikbud.

“Jadi kenapa saya menolak anggaran itu, karena kami tidak pernah mengusulkan pengadaan Lab Mipa. Kami hanya mengusulkan 10 paket, tapi tidak tentang Fakultas Mipa. Jadi saya anggap itu sebagai suatu kekeliruan,“ ujar Usman kepada wartawan usai menjalani pemeriksaan penyidik KPK di Kantor KPK Jalan HR Rasuna Said, Kuningan, Jakarta, Senin (25/6/2012).

Sebagai akademisi, lanjut Usman, awalnya dia menilai kesalahan memberi anggaran itu dianggapnya hal yang manusiawi. Dirinya tidak tahu jika kemudian kesalahan itu ternyata menjadi berbuntut.

“Apa itu salah ketik atau bagaimana, karena kita tidak punya data pendukung soal Mipa. Kami punya data pendukung kalau tentang seluruh universitas yang mendapat bantuan anggaran pengadaan laboratorium,“ bebernya.(lin)
()
Berita Terkini
Kerja Sama Rantai Dingin...
Kerja Sama Rantai Dingin Multinasional Dukung UMKM dan Industri Makanan
48 menit yang lalu
Meutia: Koperasi Warisan...
Meutia: Koperasi Warisan Bung Hatta untuk Ekonomi Indonesia
1 jam yang lalu
Ketua Komisi III DPR...
Ketua Komisi III DPR Ajukan Penangguhan Penahanan Mahasiswi ITB yang Unggah Meme Prabowo-Jokowi
1 jam yang lalu
5 Persamaan Jokowi dengan...
5 Persamaan Jokowi dengan Dedi Mulyadi, dari Pemanfaatan Media Sosial hingga Angkat Kearifan Lokal
2 jam yang lalu
Pengerahan Prajurit...
Pengerahan Prajurit untuk Pengamanan Kantor Kejaksaan, TNI: Kerja Sama Rutin dan Preventif
3 jam yang lalu
Prajurit TNI Jaga Seluruh...
Prajurit TNI Jaga Seluruh Kantor Kejaksaan, Kejagung: Tugasnya Cuma Pengamanan Kantor
5 jam yang lalu
Infografis
Jusuf Muda Dalam, Menteri...
Jusuf Muda Dalam, Menteri yang Dihukum Mati karena Korupsi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved