Golkar Minta Aparat Tidak Represif Hadapi Demo Mahasiswa

Jum'at, 27 September 2019 - 10:30 WIB
Golkar Minta Aparat...
Golkar Minta Aparat Tidak Represif Hadapi Demo Mahasiswa
A A A
JAKARTA - Partai Golkar menyatakan keprihatinannya dan turut berbelasungkawa atas wafatnya mahasiswa saat demonstrasi di Kendari, Sulawesi Tenggara.”Kami berharap pihak keamanan dapat bertindak lebih lebih persuasif dalam menangani demonstrasi mahasiswa. Tidak boleh ada tindakan represif atas demontrasi mahasiswa yang ingin menyampaikan aspirasinya,” ujar Ketua DPP Partai Golkar bidang Media & Penggalangan Opini Ace Hasan Syadzily, Jumat (27/9/2019).Ace mengimbau kepada seluruh komponen bangsa untuk mengedepankan dialog secara damai dalam menyelesaikan berbagai perbedaan pandangan terkait dengan pembahasan UU.”Selain itu, kami juga menekankan agar dalam penyusunan dan pembahasan suatu kebijakan, terutama UU, terlebih dahulu disosialisasikan kepada masyakarat sehingga mendapatkan berbagai masukan dari masyarakat,” katanya.Ace menilai, banyak substansi dari pembahasan UU yang dinilai kontroversial itu belum tersosialisasikan dengan baik kepada seluruh komponen masyarakat.”Kami mengimbau kepada masyarakat untuk tenang dalam menyikapi perkembangan situasi politik akhir-akhir ini. Kita tetap bekerja sesuai dengan peran kita masing-masing. Presiden Jokowi kami yakin akan mengambil langkah-langkah yang tepat dalam menyikapi secara politik dengan cara dialog dan transparan,” tegasnya.
(cip)
Berita Terkait
Lewat Sebuah Buku, Desmond...
Lewat Sebuah Buku, Desmond Mahesa Ungkap Seluk-Beluk tentang DPR
Komisi IX DPR Nilai...
Komisi IX DPR Nilai Pakta Integritas Tak Perlu Jadi Polemik
DPR Pertanyakan Keterlibatan...
DPR Pertanyakan Keterlibatan Prancis dalam Pembiayaan Data Center
Golkar Sebut Setiap...
Golkar Sebut Setiap Hari bagi Politikus Adalah Kampanye
Aksi Demo di Depan DPR/MPR,...
Aksi Demo di Depan DPR/MPR, Arus Lalu Lintas Dialihkan
Tanpa Golkar, 8 Fraksi...
Tanpa Golkar, 8 Fraksi DPR Sepakati Draf RUU Kejaksaan
Berita Terkini
PPP Siap Muktamar, Sekjen:...
PPP Siap Muktamar, Sekjen: Tak ada Pergantian Pengurus Wilayah dan Cabang
3 jam yang lalu
2 Rumah Tersangka Korupsi...
2 Rumah Tersangka Korupsi Bank BJB Digeledah KPK, 3 Mobil dan 1 Motor Disita
5 jam yang lalu
Kapolri Perwirakan Aiptu...
Kapolri Perwirakan Aiptu Jimmi Farma Polisi Pemilik Pesantren Gratis
5 jam yang lalu
Layakkah Soeharto Diberi...
Layakkah Soeharto Diberi Gelar Pahlawan Nasional?
5 jam yang lalu
Pelunasan Biaya Haji...
Pelunasan Biaya Haji Reguler Diperpanjang hingga 2 Mei Khusus untuk 4 Provinsi
6 jam yang lalu
Legislator Gerindra...
Legislator Gerindra Ungkap Perintah Presiden Bawa Angin Segar Tertibkan Truk ODOL
6 jam yang lalu
Infografis
Demo Menentang Presiden...
Demo Menentang Presiden AS Donald Trump Digelar di Penjuru Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved