Jokowi Ngopi Bareng Puluhan Milenial di Tulungangung

Jum'at, 04 Januari 2019 - 14:13 WIB
Jokowi Ngopi Bareng...
Jokowi Ngopi Bareng Puluhan Milenial di Tulungangung
A A A
JAKARTA - Setelah seharian melakukan aktivitas kunjungan kerjanya di Blitar, Jawa Timur, Presiden Joko Widodo pada Kamis 3 Januari 2019 malam bertemu dengan para anak muda Tulungangung.

Mengenakan setelan kemeja putih dibalut jaket hitam, Jokowi berkumpul bersama generasi milenial di Kafe Angkringanku, Tulungagung.

Mantan Wali Kota Solo itu sangat menikmati momen kebersamaan bersama anak muda Tulungagung dengan meminum kopi bersama. Beberapa pengunjung kafe meminta swafoto dengan Jokowi.

Hadir mendampingi Jokowi, antara lain, Menteri Basuki Hadimuljono, Setkab Pramono Anung, Gubernur Soekarwo serta politikus Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Abdul Kadir Karding.

Sebagai bentuk apresiasi warga masyarakat untuk kerja nyata Jokowi, salah satu pengunjung kafe memberikan hadiah kenang-kenangan kepada Jokowi berupa lukisan karikatur wajahnya.

Kunjungan kerja Jokowi di Jawa Timur, akan dilanjutkan dengan mengunjungi beberapa wilayah di Tulungagung, Jumat (4/1/2019).
(dam)
Berita Terkait
Survei: 67,8% Publik...
Survei: 67,8% Publik Puas terhadap Kinerja Jokowi-Maruf
Pemerintah Diimbau Antisipasi...
Pemerintah Diimbau Antisipasi Gimik Politik Terkait Dana Stimulus UMKM
Staf Khusus Presiden...
Staf Khusus Presiden Surati Camat, Natalius Pigai: Ada Vandalisme Moral
Jejak Reshuffle Kabinet...
Jejak Reshuffle Kabinet Era Jokowi-Ma'ruf Amin
Maruf Amin Beberkan...
Ma'ruf Amin Beberkan Kunci Harmonis dengan Jokowi
Jokowi Harus Respons...
Jokowi Harus Respons Soal Perombakan Kabinet di Tengah Pandemi Corona
Berita Terkini
Usai Terjaring OTT di...
Usai Terjaring OTT di OKU, 8 Orang Tertangkap Tiba di Gedung KPK
44 menit yang lalu
Polemik Disertasi Bahlil,...
Polemik Disertasi Bahlil, Iluni UI Desak Rektor Bersikap Tegas
2 jam yang lalu
Mutasi Polri, 29 Jenderal...
Mutasi Polri, 29 Jenderal Polisi Didistribusikan Jadi Pejabat di Kementerian/Lembaga
2 jam yang lalu
Tepis RUU TNI Kembalikan...
Tepis RUU TNI Kembalikan Dwifungsi ABRI, Utut Adianto Berdalih Tak Ada yang Bisa Kembalikan Jarum Jam
4 jam yang lalu
62 Brigjen Pol Dimutasi...
62 Brigjen Pol Dimutasi Kapolri di Maret 2025, Ini Daftar Namanya
7 jam yang lalu
Pilih Hotel Mewah Bintang...
Pilih Hotel Mewah Bintang 5 untuk Bahas RUU TNI, Sekjen DPR: Available dan Terjangkau!
10 jam yang lalu
Infografis
7 Masjid Tua di Jakarta...
7 Masjid Tua di Jakarta yang Ikonik dan Sarat Sejarah Islam
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved