Panglima TNI Kunjungan Kerja ke Magelang

Sabtu, 15 September 2018 - 14:59 WIB
Panglima TNI Kunjungan...
Panglima TNI Kunjungan Kerja ke Magelang
A A A
MAGELANG - Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto, bersama Ketum Dharma Pertiwi Ibu Nanny Hadi Tjahjanto melaksanakan kunjungan kerja ke Magelang dalam rangka Reuni Angkatan Akademi Militer 86.

Dengan menggunakan pesawat Boing 737 VIP TNI AU dari Lanud Halim Perdana Kusuma Jakarta Timur, Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto dan Ketum Dharma Pertiwi Ibu Nanny Hadi Tjahjanto beserta rombongan tiba di Lanud Adisutjipto, Yogyakarta, Sabtu (15/9/2018)

Panglima TNI beserta rombongan disambut oleh Pangdam IV Diponegoro Mayjen TNI Wuryanto, Kapolda Jateng Irjen Pol Drs. Condro Kirono, Danrem 072/Pamubgkas Brigjen TNI Muhammad Zamroni, Danlanud Adisutjipto Marsma TNI Ir. Tedi Rizalihadi, serta Danlantamal IV Tanjungpinang Laksma TNI R. Eko Suyatno.
(pur)
Berita Terkait
Tokoh yang Pernah Terima...
Tokoh yang Pernah Terima Pangkat Jenderal TNI (HOR)
Daftar Jenderal Baru...
Daftar Jenderal Baru TNI AD, AL, dan AU pada Juli 2023
Profil Mayor Teddy,...
Profil Mayor Teddy, Ajudan Prabowo yang Viral di Medsos
Usia Pensiun Prajurit...
Usia Pensiun Prajurit TNI dari Pangkat Terendah hingga Tertinggi
Menanti Gebrakan dari...
Menanti Gebrakan dari Andika Perkasa, Berikut 8 Program Kerjanya
Laksamana Yudo Margono...
Laksamana Yudo Margono Ditunjuk jadi Calon Panglima TNI
Berita Terkini
Meutia: Koperasi Warisan...
Meutia: Koperasi Warisan Bung Hatta untuk Ekonomi Indonesia
34 menit yang lalu
Ketua Komisi III DPR...
Ketua Komisi III DPR Ajukan Penangguhan Penahanan Mahasiswi ITB yang Unggah Meme Prabowo-Jokowi
51 menit yang lalu
5 Persamaan Jokowi dengan...
5 Persamaan Jokowi dengan Dedi Mulyadi, dari Pemanfaatan Media Sosial hingga Angkat Kearifan Lokal
1 jam yang lalu
Pengerahan Prajurit...
Pengerahan Prajurit untuk Pengamanan Kantor Kejaksaan, TNI: Kerja Sama Rutin dan Preventif
3 jam yang lalu
Prajurit TNI Jaga Seluruh...
Prajurit TNI Jaga Seluruh Kantor Kejaksaan, Kejagung: Tugasnya Cuma Pengamanan Kantor
4 jam yang lalu
DPR Tak Khawatir dengan...
DPR Tak Khawatir dengan Kualitas Rafale Prancis meski Ditembak Jatuh di Pertempuran Pakistan-India
5 jam yang lalu
Infografis
Presiden AS Donald Trump...
Presiden AS Donald Trump Kecam Serangan India ke Pakistan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved