Reshuffle Kabinet Hanya di Indonesia yang Heboh
A
A
A
JAKARTA - Polemik reshuffle kabinet hanya di Indonesia yang terlalu heboh. Reshuffle kabinet yang terjadi di negara lain tidak ditanggapi berlebihan.
Pengamat politik dari Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI), Syamsuddin Haris mengatakan, reshuffle kabinet merupakan dinamika biasa dalam suatu negara.
"Cuma yaitu, di sini masalahnya, reshuffle selalu menjadi heboh. Padahal negara lain tidak heboh," ujar Syamsuddin dalam acara diskusi bertajuk, Cukupkah Hanya Reshuffle, di kawasan Menteng, Jakarta Pusat, Sabtu (2/4/2016).
Menurutnya reshuffle kabinet tidak perlu ditanggapi berlebihan karena hak prerogatif presiden. "Pengalaman bangsa kita, reshuffle kabinet itu suatu fenomenal," ucapnya.
Baca: Istana Enggan Komentari Pernyataan Rizal Ramli Soal Matahari Kembar.
Pengamat politik dari Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI), Syamsuddin Haris mengatakan, reshuffle kabinet merupakan dinamika biasa dalam suatu negara.
"Cuma yaitu, di sini masalahnya, reshuffle selalu menjadi heboh. Padahal negara lain tidak heboh," ujar Syamsuddin dalam acara diskusi bertajuk, Cukupkah Hanya Reshuffle, di kawasan Menteng, Jakarta Pusat, Sabtu (2/4/2016).
Menurutnya reshuffle kabinet tidak perlu ditanggapi berlebihan karena hak prerogatif presiden. "Pengalaman bangsa kita, reshuffle kabinet itu suatu fenomenal," ucapnya.
Baca: Istana Enggan Komentari Pernyataan Rizal Ramli Soal Matahari Kembar.
(kur)