Jubir Muda PKB: Natal Momen untuk Mempererat Persaudaraan

Minggu, 25 Desember 2022 - 20:02 WIB
loading...
Jubir Muda PKB: Natal...
Juru Bicara Muda PKB Mikhael Sinaga (dua kiri) mengatakan, Natal momentum untuk mempererat persaudaraan. Foto/SINDOnews/arif yulianto
A A A
JAKARTA - Perayaan Natal tahun ini diharapkan menjadi momentum untuk mempererat persaudaraan dan persatuan. Sebab, Natal tahun ini bisa digelar secara tatap muka sehingga bisa lebih dirasakan suasana perayaannya.

Juru Bicara Muda Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Mikhael Sinaga, mengatakan, perayaan Natal hari ini terasa spesial karena bisa merayakan langsung di tempat peribadatan atau Gereja setelah dua tahun hanya digelar secara virtual karena pandemi Covid 19.

"Kami turut merasakan kebahagian umat Kristiani yang hari ini sedang merayakan Natal, semoga perayaan yang bisa digelar secara langsung di geraja-gereja ini bisa mempererat persatuan dan persaudaraan, tak hanya antara umat Kristiani tetapi juga antar umat beragama," ungkap Mikhael, Minggu (25/12/2022).



Oleh karena itu, atas nama partai besutan Gus Muhaimin, ia tak lupa mengucapkan selamat Natal kepada masyarakat yang merayakannya. "Kepada para kader (PKB) beserta keluarga besarnya, serta umat Kristiani secara umum kami menyampaikan salam hangat dan selamat merayakan Natal bersama keluarga dan kerabat terdekatnya," ujar Mikhael.



Mikhael pun mengingatkan agar dalam melaksakan peribadatan dan perayaan Natal tetap memperhatikan protokol kesehatan, meskipun pemerintah telah membatalkan kebijakan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) level 3 yang rencananya diberlakukan selama libur Natal dan Tahun Baru (Nataru).

"Sebagai langkah antisipasi sebaiknya tetap memperhatikan Prokes, meskipun pemerintah memperlonggar kebijakan PPKM. Kita semua juga berharap tidak ada lonjakan kasus positif Covid 19 pascalibur Nataru nanti," harapnya
(cip)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Megawati Ungkap Alasan...
Megawati Ungkap Alasan PDIP Gelar Puncak Perayaan Natal dan Tahun Baru di Flores Timur
Natal Bersama AKPI Perkuat...
Natal Bersama AKPI Perkuat Persaudaraan dan Semangat Solidaritas
Peradi SAI Suarakan...
Peradi SAI Suarakan Salam Damai dan Persatuan ke Seluruh Advokat
Perayaan Natal Nasional...
Perayaan Natal Nasional 2024, Presiden Sapa Umat Kristiani melalui Video Conference
Perayaan Natal Nasional...
Perayaan Natal Nasional 2024, Menag: Momentum Jaga Persatuan dan Toleransi
Pesan Presiden di Natal...
Pesan Presiden di Natal Nasional 2024: Hidup Rukun dan Ingatlah Saudara Kita yang Kesulitan
Natal Nasional 2024...
Natal Nasional 2024 Mengusung Semangat dan Harapan Baru yang Lebih Baik
Sempat Ditakuti Menteri,...
Sempat Ditakuti Menteri, Prabowo: Kalau Gak Benar dan Mau Ngerampok Rakyat, Ya Galak!
Di Depan Menteri dan...
Di Depan Menteri dan Pejabat Negara, Prabowo: Aparat Pemerintah Bersihkan Dirimu
Rekomendasi
Orang Terkaya di Thailand...
Orang Terkaya di Thailand Borong Saham Perbankan Rp6,1 Triliun
Update Naturalisasi...
Update Naturalisasi Tristan Gooijer: Selangkah Lebih Dekat dengan Timnas Indonesia
Profil Karaeng Galesong,...
Profil Karaeng Galesong, Putra Sultan Hasanuddin yang Membantu Perlawanan Rakyat Jawa Terhadap Belanda
Berita Terkini
10 Perwira Bareskrim...
10 Perwira Bareskrim Dapat Penugasan di Luar Institusi Polri, Ini Daftar Namanya
2 jam yang lalu
PHK Massal dan Perlindungan...
PHK Massal dan Perlindungan Pekerja
11 jam yang lalu
Profil Mayjen TNI R...
Profil Mayjen TNI R Sidharta Wisnu Graha, Stafsus KSAD yang Dimutasi Jelang Lebaran 2025
11 jam yang lalu
Pratikno Silaturahmi...
Pratikno Silaturahmi Lebaran ke Jokowi: Tadi Cerita tentang Cucu-cucu
13 jam yang lalu
Kasih Palestina Salurkan...
Kasih Palestina Salurkan Bantuan Ramadan kepada 18.240 Warga Gaza dan Indonesia
13 jam yang lalu
Prabowo Unggah Momen...
Prabowo Unggah Momen Lebaran Bersama Titiek Soeharto dan Didit Hediprasetyo
15 jam yang lalu
Infografis
Iran Gelar Parade Angkatan...
Iran Gelar Parade Angkatan Laut 3.000 Kapal untuk Bela Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved