Mau Ngapain Setelah Lengser dari Panglima TNI, Jenderal Andika: Kita Ketemu Lagi

Selasa, 20 Desember 2022 - 12:25 WIB
loading...
Mau Ngapain Setelah...
Jenderal TNI Andika Perkasa (kiri) berjalan bersama Laksamana TNI Yudo Margono saat upacara Sertijab Panglima TNI di Plaza Mabes TNI Cilangkap, Jakarta Timur, Selasa (20/12/2022). FOTO/MPI/ARIF JULIANTO
A A A
JAKARTA - Jenderal Andika Perkasa melaksanakan serah terima jabatan (Sertijab) Panglima TNI dengan Laksamana Yudo Margono di Mabes TNI, Cilangkap, Jakarta Timur, Selasa (20/12/2022). Andika digantikan Yudo karena sebentar lagi akan memasuki usia pensiun.

Untuk diketahui, Jenderal Andika akan pensiun pada 1 Januari 2023. Lalu apa yang akan dilakukan Andika setelah pensiun?

"Nah, ya saya pensiun nanti mulai 1 Januari 2023, walaupun sekarang serah terima tapi kita sesuai dengan peraturan yang berlaku baru 1 Januari besok (pensiun)," kata Andika di Mabes TNI, Cilangkap, Jakarta Timur, Selasa (20/12/2022).



"Apa yang saya lakukan (setelah pensiun)? Ya nanti aja setelah saya pensiun, kita ketemu lagi," ujarnya.

Sertijab Panglima TNI digelar sehari setelah Laksamana Yudo dilantik Presiden Joko Widodo (Jokowi) di Istana Kepresidenan, Jakarta. Dalam Sertijab itu, Jenderal Andika menyerahkan tongkat pimpinan TNI kepada Laksamana Yudo.

Andika mengaku lega telah menyudahi masa aktifnya sebagai prajurit TNI. "Saya merasa lega menyudahi dinas aktif di TNI, sejauh saya berusaha, penilaian itu bukan milik saya. Yang jelas saya dan istri sudah menyelesaikan tugas saya sampai akhir," kata Andika.

Baca juga: Hari Ini Sertijab Panglima TNI dari Jenderal Andika ke Laksamana Yudo
(abd)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Profil Veronica Yulis...
Profil Veronica Yulis Prihayati, Polwan Istri Eks Panglima TNI Yudo Margono
6 Jenderal TNI AD Jadi...
6 Jenderal TNI AD Jadi Stafsus Baru KSAD Paska Mutasi Maret 2025, Ada Pati Bintang 3
5 Pati TNI AU Memasuki...
5 Pati TNI AU Memasuki Masa Pensiun usai Mutasi TNI Maret 2025, Ini Daftar Namanya
Profil Laksamana TNI...
Profil Laksamana TNI (Purn) Yudo Margono, Mantan Panglima TNI yang Istrinya Seorang Polwan
Daftar 6 Jabatan Strategis...
Daftar 6 Jabatan Strategis yang Diganti Panglima TNI, dari Kapuspen hingga Danjen Akademi TNI
3 Jenderal Kostrad Digeser...
3 Jenderal Kostrad Digeser Panglima TNI, Salah Satunya Sandang Pangkat Mayjen TNI
TB Hasanuddin Minta...
TB Hasanuddin Minta Panglima TNI Tarik Prajurit yang Jabat di Luar 14 Pos Kementerian Lembaga
Mutasi TNI Maret 2025:...
Mutasi TNI Maret 2025: 40 Jenderal TNI AD Digeser Panglima Agus Subiyanto, Ini Nama-namanya
Sertijab 6 Jabatan Strategis,...
Sertijab 6 Jabatan Strategis, Ada Kapuspen hingga Danjen Akademi TNI
Rekomendasi
Antusiasme Ribuan Suporter...
Antusiasme Ribuan Suporter Timnas Indonesia Jelang Lawan Bahrain di Stadion Utama GBK
Keluarga Oratmangoen...
Keluarga Oratmangoen Datang ke SUGBK, Ibunda Prediksi Timnas Indonesia Menang 2-1!
Arab Saudi Imbangi Jepang,...
Arab Saudi Imbangi Jepang, Beri Tekanan Timnas Indonesia
Berita Terkini
PBHI Bersama 33 Tokoh...
PBHI Bersama 33 Tokoh Masyarakat Ajukan Amicus Curiae terkait PK Alex Denni
26 menit yang lalu
Plt Dirjen Imigrasi...
Plt Dirjen Imigrasi Imbau Selesaikan Urusan Keimigrasian sebelum 27 Maret
1 jam yang lalu
21 Lokasi Digeledah...
21 Lokasi Digeledah KPK Terkait Kasus Dugaan Suap Proyek Pemkab OKU
1 jam yang lalu
LBH GP Ansor Perintahkan...
LBH GP Ansor Perintahkan Jajarannya Dampingi Mahasiswa Pedemo yang Ditahan Polisi
3 jam yang lalu
Pasbata: Teror Kepala...
Pasbata: Teror Kepala Babi di Kantor Tempo Upaya Adu Domba
3 jam yang lalu
3 Terdakwa TNI Pembunuh...
3 Terdakwa TNI Pembunuh Bos Rental Dipecat, Hakim: Prajurit Dididik Lindungi Warga, Bukan Bunuh Rakyat
3 jam yang lalu
Infografis
China Marah, AS Tak...
China Marah, AS Tak Mau Tarik Sistem Rudal Typhon dari Filipina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved