3 Mantan Kapolda Jatim yang Memiliki Brevet Terbanyak, Semuanya Pernah Menjabat Sebagai Kapolri

Jum'at, 14 Oktober 2022 - 18:23 WIB
loading...
A A A
Lahir pada 24 Juli 1958 , Badroidin Haiti menjabat sebagai Kapolda Jatim pada tahun 2010 hingga 2011. Tak lama setelah itu Jenderal Badrodin Haiti ditunjuk sebagai Kapolri pada tahun 2015 hingga 2016.

Brevet yang disandang oleh mantan Kapolri ini diketahui berjumlah tiga buah yaitu, Brevet Selam Polri, Brevet Kavaleri Marinir, dan Pin Pelopor Keselamatan Lalu Lintas.

Baca juga : Profil Irjen Pol Nico Afinta yang Dicopot dari Kapolda Jatim

Brevet Selam Polri didapatkan setelah menyelesaikan pelatihan selam yang diselenggarakan oleh Polri. Kemudian Brevet Kavaleri Marinir didapat dari TNI yang merupakan tanda kehormatan.

Sementara untuk Pin pelopor merupakan upaya dari Satlantas Mabes Polri yang diinstruksikan kepada jajaran untuk menggandeng aparat di wilayahnya sebagai pelopor dalam hal keselamatan berlalu lintas.

3. Jenderal Pol (Purn.) Da'i Bachtiar

Mantan Kapolri ini juga sempat menjabat sebagai Kapolda Jatim pada tahun 2000, belum genap setahun menjabat dia lalu dipindah tugaskan untuk menjadi Gubernur Akpol.

Jenderal Da'i Bachtiar menjabat sebagai Kapolri pada tahun 2001 hingga 2005. Selama masa jabatannya di kepolisian dia telah mengoleksi empat brevet diantaranya Brevet Penyidik Utama, Brevet Selam, Brevet Pelopor Brimob, dan Brevet Para Penerjun.

Pria kelahiran 25 Januari 1950 mendapatkan brevet mulai dari menyelesaikan pelatihan hingga simbol penghargaan resmi pada anggota Polri.
(bim)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
7 Fakta Penting Mutasi...
7 Fakta Penting Mutasi Polri Maret 2025, 10 Polwan Jadi Kapolres hingga 10 Kapolda Digeser
Daftar Lengkap 10 Kapolda...
Daftar Lengkap 10 Kapolda Baru pada Mutasi Polri Maret 2025, Ini Nama-namanya
Mutasi Polri Maret 2025:...
Mutasi Polri Maret 2025: Irjen Nanang Avianto Jadi Kapolda Jatim
Polri Mutasi 1.255 Personel,...
Polri Mutasi 1.255 Personel, 10 Kapolda Digeser dan 10 Polwan Jadi Kapolres
GPK Tolak Wacana Reposisi...
GPK Tolak Wacana Reposisi Polri dan Sambut Positif Penguatan di RUU KUHAP
Daftar Sekretaris Kabinet...
Daftar Sekretaris Kabinet Berasal dari TNI dan Polri, Nomor 1 Tolak Mobil Dinas untuk Keluarga
Arti Rompi Tahanan Pink,...
Arti Rompi Tahanan Pink, Merah, dan Oranye, Ternyata Maknanya Beda-beda
3 Perwira Menengah Polri...
3 Perwira Menengah Polri Peraih Adhi Makayasa yang Bertugas di Polda Metro Jaya
Deretan Kapolda di Pulau...
Deretan Kapolda di Pulau Jawa, Nomor 4 Anggotanya Diduga Intimidasi Band Sukatani
Rekomendasi
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
Sinopsis Sinetron Kasih...
Sinopsis Sinetron Kasih Jannah, Kamis 13 Maret 2025: Jannah Kabur dari Rumah
Pengumuman Kinerja APBN...
Pengumuman Kinerja APBN Molor, Sri Mulyani Ungkap Masalahnya
Berita Terkini
7 Fakta Penting Mutasi...
7 Fakta Penting Mutasi Polri Maret 2025, 10 Polwan Jadi Kapolres hingga 10 Kapolda Digeser
5 menit yang lalu
Eksepsi Ditolak, Tom...
Eksepsi Ditolak, Tom Lembong: Kami Hormati Putusan Majelis Hakim
15 menit yang lalu
Presiden Bakal Umumkan...
Presiden Bakal Umumkan Tunjangan Guru ASN Langsung ke Rekening
1 jam yang lalu
Menkomdigi Sebut Status...
Menkomdigi Sebut Status Seskab Berlandaskan Kewenangan Konstitusional
2 jam yang lalu
Ahok Penuhi Panggilan...
Ahok Penuhi Panggilan Kejagung: Apa yang Saya Tahu Akan Saya Sampaikan!
2 jam yang lalu
Daftar Lengkap 10 Kapolda...
Daftar Lengkap 10 Kapolda Baru pada Mutasi Polri Maret 2025, Ini Nama-namanya
3 jam yang lalu
Infografis
Asal-usul Yerusalem,...
Asal-usul Yerusalem, Kota Suci 3 Agama yang Penuh Konflik
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved