Canda Kapolri ke Atlet Peraih Medali Emas Sea Games Vietnam: Mau Dikirim Nasi Goreng?

Senin, 16 Mei 2022 - 16:11 WIB
loading...
Canda Kapolri ke Atlet...
Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo menyampaikan ucapan selamat kepada para atlet sepeda yang berhasil meraih medali emas dan perak di ajang Sea Games 2021 Vietnam. Foto/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo menyampaikan ucapan selamat kepada para atlet sepeda yang berhasil meraih medali emas dan perak di ajang Sea Games 2021 Vietnam. Apresiasi itu disampaikan melalui sambungan video call.

Sigit yang juga Ketua Umum Pengurus Besar Ikatan Sport Sepeda Indonesia (PB ISSI) menyebut, hasil yang diraih mengharumkan dan membanggakan Indonesia dalam ajang pesta olahraga kawasan tersebut.

"Terima kasih sudah mendapatkan medali emas dan mengibarkan Bendera Merah Putih di Sea Games. Kita lihat ada peningkatan dari tahun lalu dapat medali emas, selamat ya. Saya kira kita semua di Indonesia sangat bangga. Terima kasih kepada semua tim yang tergabung termasuk official, pelatih dan tim dokter serta rekan-rekan lain. Saya kira ini menjadi hadiah kita semua," ujar Sigit, Senin (16/5/2022).



Sebagaimana diketahui, atlet Tiara Prastika Andini menyumbangkan emas untuk Indonesia setelah memenangkan kelas MTB Downhill. Sementara, Atlet Andy Prayoga berhasil meraih medali perak, untuk kategori yang sama. Sigit berharap, medali ini dapat menjadi semangat untuk memenangkan kategori lainnya di ajang Sea Games Vietnam. Mengingat, 15 Atlet Indonesia masih akan merebutkan medali di kategori MTB dan Road Race, yang berlangsung sejak 15-22 Mei.



"Saya kira ini adalah permulaan yang bagus dan mudah-mudahan disusul oleh seluruh teman-teman yang lain. Kita dari Indonesia mendoakan untuk semuanya bisa mendapatkan prestasi yang sama," ujarnya.

Saat berbincang dengan Tiara, Sigit juga sempat menanyakan kondisi kesehatan dan jenis makanan di Vietnam. Sigit sempat berkelakar akan mengirimkan nasi goreng kepada para atlet di Vietnam.

"Untuk makan di sana cocok tidak?," tanya Sigit.

"Alhamdulilah cocok, Pak," jawab Tiara.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
7 Fakta Penting Mutasi...
7 Fakta Penting Mutasi Polri Maret 2025, 10 Polwan Jadi Kapolres hingga 10 Kapolda Digeser
Daftar Lengkap 10 Kapolda...
Daftar Lengkap 10 Kapolda Baru pada Mutasi Polri Maret 2025, Ini Nama-namanya
Polri Mutasi 1.255 Personel,...
Polri Mutasi 1.255 Personel, 10 Kapolda Digeser dan 10 Polwan Jadi Kapolres
Pencari Bekicot Jadi...
Pencari Bekicot Jadi Korban Salah Tangkap dan Dianiaya Polisi, Kapolri Buka Suara
Kapolri Ajak KBPP Polri...
Kapolri Ajak KBPP Polri Dukung Program Pemerintahan Prabowo Subianto
Alasan Kapolri Jenderal...
Alasan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo Jadikan Band Sukatani Duta Polri
Insiden Mapolres Tarakan,...
Insiden Mapolres Tarakan, Kapolri Tegaskan Tindak Anggota yang Melanggar
Mapolres Tarakan Diserang...
Mapolres Tarakan Diserang Oknum Tentara, Kapolri: TNI-Polri Tetap Solid
Kapolri Ajak Kepala...
Kapolri Ajak Kepala Daerah Ikut Jaga Kamtibmas, Termasuk Berantas Judi Online
Rekomendasi
Popularitas Kate Middleton...
Popularitas Kate Middleton Menurun, Warga Amerika Lebih Menyukai Pangeran Harry
Pengumuman Kinerja APBN...
Pengumuman Kinerja APBN Molor, Sri Mulyani Ungkap Masalahnya
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
Berita Terkini
7 Fakta Penting Mutasi...
7 Fakta Penting Mutasi Polri Maret 2025, 10 Polwan Jadi Kapolres hingga 10 Kapolda Digeser
1 menit yang lalu
Eksepsi Ditolak, Tom...
Eksepsi Ditolak, Tom Lembong: Kami Hormati Putusan Majelis Hakim
11 menit yang lalu
Presiden Bakal Umumkan...
Presiden Bakal Umumkan Tunjangan Guru ASN Langsung ke Rekening
1 jam yang lalu
Menkomdigi Sebut Status...
Menkomdigi Sebut Status Seskab Berlandaskan Kewenangan Konstitusional
2 jam yang lalu
Ahok Penuhi Panggilan...
Ahok Penuhi Panggilan Kejagung: Apa yang Saya Tahu Akan Saya Sampaikan!
2 jam yang lalu
Daftar Lengkap 10 Kapolda...
Daftar Lengkap 10 Kapolda Baru pada Mutasi Polri Maret 2025, Ini Nama-namanya
3 jam yang lalu
Infografis
Stafsus Menkeu: Medali...
Stafsus Menkeu: Medali Emas Atlet Dijamin Semua Bebas Bea
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved