Aktivis Antikorupsi Tama Langkun Bergabung dengan Partai Perindo

Jum'at, 01 April 2022 - 19:01 WIB
loading...
Aktivis Antikorupsi...
Aktivis antikorupsi Tama Langkun dilantik menjadi angggota sekaligus pengurus DPP Partai Perindo. Foto: MNC/Carlos Roy Fajarta
A A A
JAKARTA - Aktivis dan pegiat antikorupsi Tama Satya Langkun secara resmi bergabung dengan Partai Perindo . Dia dilantik sebagai ketua Bidang Hukum dan HAM DPP Partai Perindo sekaligus Jubir Nasional.

Pelantikan dipimpin langsung oleh Ketua Umum Partai Perindo Hary Tanoesoedibjo beserta jajaran petinggi DPP Partai Perindo di Menteng Jakarta Pusat, Jumat (1/4/2022).



"Saya ucapkan terima kasih atas kesempatan Pak Ketum dan rekan di Perindo Terkait pelantikan hari ini, motivasi saya memilih Partai Perindo saat terjun di dunia politik menjadi parpol yang bersih dan modern. Memiliki orientasi pada kesejahteraan rakyat," ujar Tama Langkun.

Ia menyebutkan tindakan korupsi banyak merusak sistem dan sendi-sendi bangsa dan justru menjauhkan masyarakat dari kesejahteraan.

"Soal hukum dan anti korupsi ada ruang besar dari Pak HT yang diberikan kepada saya untuk kita perjuangkan bersama-sama agar Partai Perindo bisa bersih," tambah Tama.



Lebih lanjut ia mengungkapkan dalam konteks terkini ada ratusan kepala desa jadi tersangka kasus korupsi.

"Bagaimana uang negara bisa sampai kepada masyarakat dengan program yang ada secara bersih tanpa di korupsi. Platform partai politik dan garis perjuangan ada kesesuaian bagi saya dengan Partai Perindo," pungkas Tama.
(muh)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Perindo Dukung Langkah...
Perindo Dukung Langkah Pemerintah Berlakukan Tes Kejiwaan Dokter PPDS Imbas Marak Kasus Pelecehan Seksual
Partai Perindo Dukung...
Partai Perindo Dukung Tindakan Cepat Pemerintah Rombak Pendidikan Dokter Spesialis
Gelar Konsolidasi Hadapi...
Gelar Konsolidasi Hadapi Pemilu 2029, Partai Perindo Matangkan Strategi Politik
DPP dan DPW Partai Perindo...
DPP dan DPW Partai Perindo se-Jakarta Gelar Konsolidasi Hadapi Pemilu 2029
Hadiri Peluncuran Puspa...
Hadiri Peluncuran Puspa Daya, Keluarga Korban Kekerasan Seksual Akui Advokasi Perindo Gratis
Peringatan Hari Kartini,...
Peringatan Hari Kartini, Perindo Dorong Perempuan Berani Bersuara
Perindo Luncurkan Puspa...
Perindo Luncurkan Puspa Daya, Organisasi Sayap yang Fokus pada Perlindungan Perempuan, Anak, dan Disabilitas
Partai Perindo Anggap...
Partai Perindo Anggap Jawa Barat Sangat Penting untuk Segera Digarap Demi Menang Pemilu 2029
Partai Perindo Panaskan...
Partai Perindo Panaskan Mesin Politik Hadapi Pemilu 2029, Banten Jadi Titik Awal
Rekomendasi
10 Kelemahan Militer...
10 Kelemahan Militer AS dan 4 Cara China Menang Perang dengan Mudah
Guru SD di OKI Ikuti...
Guru SD di OKI Ikuti Pelatihan Penggunaan Pendamping Buku Ajar Gajah Sumatra
Fokus Teknologi, MG...
Fokus Teknologi, MG Siap Luncurkan 17 Mobil Baru dalam 3 Tahun ke Depan
Berita Terkini
7 Fakta di Balik Mualafnya...
7 Fakta di Balik Mualafnya Jenderal Kopassus Lodewijk F Paulus, Sempat Diancam Bakal Masuk Neraka
37 menit yang lalu
Gibran Bicara Hilirisasi...
Gibran Bicara Hilirisasi di Tengah Tuntutan Forum Purnawirawan Prajurit TNI
1 jam yang lalu
Brevet dan Penghargaan...
Brevet dan Penghargaan Komjen Imam Sugianto, Eks Ajudan Presiden SBY yang Kini Jabat Waka BIN
1 jam yang lalu
PPP Siap Muktamar, Sekjen:...
PPP Siap Muktamar, Sekjen: Tak ada Pergantian Pengurus Wilayah dan Cabang
9 jam yang lalu
2 Rumah Tersangka Korupsi...
2 Rumah Tersangka Korupsi Bank BJB Digeledah KPK, 3 Mobil dan 1 Motor Disita
11 jam yang lalu
Kapolri Perwirakan Aiptu...
Kapolri Perwirakan Aiptu Jimmi Farma Polisi Pemilik Pesantren Gratis
11 jam yang lalu
Infografis
5 Negara yang Memilih...
5 Negara yang Memilih Jalur Negosiasi Tarif dengan AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved