Enggan Tanggapi Reshuffle Kabinet, Ketua Fraksi PAN: Itu Jokowi, Saya Tak Bisa Jawab

Kamis, 09 Desember 2021 - 19:56 WIB
loading...
Enggan Tanggapi Reshuffle...
Ketua Fraksi PAN DPR RI Saleh Partaonan Daulay enggan berkomentar perihal reshuffle kabinet Indonesia Maju. Sebab, perombakan kabinet merupakan hak prerogatif Presiden Jokowi. FOTO/SINDOnews/KISWONDARI
A A A
JAKARTA - Ketua Fraksi PAN DPR RI Saleh Partaonan Daulay enggan berkomentar perihal reshuffle kabinet Indonesia Maju. Sebab, perombakan kabinet merupakan hak prerogatif Presiden Jokowi.

"Reshuffle Jokowi ya, jangan saya. Jangan ditanya saya, itu Jokowi. Itu enggak bisa saya jawab tadi," kata Saleh kepada wartawan di Kompleks Parlemen Senayan, Jakarta, Kamis (9/12/2021).

Soal Ketua Umum (Ketum) PAN Zulkifli Hasan yang diisukan masuk Kabinet Indonesia Maju, Saleh menjelaskan bahwa saat ini Zulhas sedang di Jawa Timur (Jatim) melakukan konsolidasi partai sekaligus pelantikan pengurus PAN Jatim.

Baca juga: Sebut Bakal Ada Kejutan, PKB: Reshuffle Kabinet Bakal Digelar 22 Desember

"InsyaAllah pelantikan juga di Jatim sekaligus konsolidasi di daerah-daerah ya, DPD-DPD. Ini enggak berkenaan dengan reshuffle," ujarnya.

Namun, saat ditanya soal pembatalan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Level 3 saat libur Natal dan Tahun Baru 2022 (Nataru), Saleh enggan menjawab karena dia sudah membuat pernyataan kemarin. Menurutnya, pembatalan itu berkaitan dengan reshuffle kabinet.

"Udah dijawab itu (pembatalan PPKM level 3 Nataru), ini ada kaitannya juga dengan reshuffle ini. Jadi udahlah, udah saya jawab itu," kata anggota Komisi IX DPR ini.

Baca juga: Fokus Tangani Omicron, Istana Tegaskan Tak Ada Reshuffle Kabinet di Akhir Tahun
(abd)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Menkes Budi Gunadi Sadikin...
Menkes Budi Gunadi Sadikin Dinilai Layak Diganti
Ahmad Muzani Respons...
Ahmad Muzani Respons Isu Reshuffle Menteri Kabinet Merah Putih pada Mei
8 Tuntutan Forum Purnawirawan...
8 Tuntutan Forum Purnawirawan TNI, Mendorong Reshuffle hingga Pergantian Wapres
Mensos Ngaku Tak Pernah...
Mensos Ngaku Tak Pernah Dengar Wacana Reshuffle Kabinet Prabowo
Susunan Struktur DPP...
Susunan Struktur DPP PAN Periode 2024-2029, Ini Nama-namanya
PAN Target 4 Besar di...
PAN Target 4 Besar di Pemilu 2029, Zulhas ke Pak Prabowo: Kalau Capres Silakan, Wapres Kita Bicarakan
Warga Karo Bangun Patung...
Warga Karo Bangun Patung Jokowi Senilai Rp2,5 Miliar, Simbol Terima Kasih
Pencopotan Pejabat Istana...
Pencopotan Pejabat Istana Singasari oleh Raja Kertanagara Picu Ketidaksukaan Rakyat
Ini Riwayat Pendidikan...
Ini Riwayat Pendidikan Seluruh Presiden Indonesia, Sudah Tahu?
Rekomendasi
Sinopsis Layar Drama...
Sinopsis Layar Drama Indonesia Tebaran Hati Eps 6: Perpisahan Ariana dengan Kai Diwarnai Tangis
5 Durian Terenak di...
5 Durian Terenak di Dunia, Ada dari Indonesia dengan Aroma Tajam dan Rasa Nikmat
7 Apel Paling Enak di...
7 Apel Paling Enak di Dunia, Rasanya Manis dan Tekstur Renyah
Berita Terkini
Admin dan Anggota Grup...
Admin dan Anggota Grup Fantasi Sedarah Ditangkap, Politikus Gerindra Apresiasi Polisi
Prabowo: Pejabat yang...
Prabowo: Pejabat yang Tidak Mau Menyederhanakan Regulasi akan Saya Ganti
Geledah Kantor Kemnaker,...
Geledah Kantor Kemnaker, KPK Sita 3 Mobil
Habiburokhman Sebut...
Habiburokhman Sebut Prabowo Bukan Presiden yang Gampang Dikibuli Menteri
DPD RI: Perlindungan...
DPD RI: Perlindungan PMI Perempuan Harus Diperkuat, Revisi UU P2PMI Mendesak
Sahroni Dorong Polisi...
Sahroni Dorong Polisi Buktikan Negara Tidak Dikuasai Preman
Infografis
Mahasiswi ITB Ditangkap...
Mahasiswi ITB Ditangkap Gara-gara Meme Prabowo dan Jokowi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved