Jokowi Pilih KSAD Jadi Calon Panglima TNI, Cak Imin: Sudah Diperhitungkan Matang

Rabu, 03 November 2021 - 18:04 WIB
loading...
Jokowi Pilih KSAD Jadi...
Ketua Umum PKB Muhaimin Iskandar menilai penunjukan KSAD Jenderal TNI Andika Perkasa sebagai calon Panglima TNI oleh Presiden Jokowi sudah diperhitungkan secara matang. Foto/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Presiden Joko Widodo (Jokowi) memutuskan Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) Jenderal TNI Andika Perkasa sebagai Calon Panglima TNI menggantikan Marsekal TNI Hadi Tjahjanto yang akan memasuki masa pensiun pada November 2021.

Surat Presiden (Surpres) pencalonan Panglima TNI itu dikirimkan langsung oleh Menteri Sekretaris Negara (Mensesneg) Pratikno kepada pimpinan DPR pada Rabu (3/11/2021).

Baca juga: Ketua DPR: Besok, Jenderal TNI Andika Jalani Fit and Proper Test

Terkait penunjukkan ini, Ketua Umum (Ketum) PKB, Muhaimin Iskandar menilai itu merupakan pilihan yang tepat, dan pastinya sudah diperhitungkan secara matang oleh Presiden Jokowi. “Ya saya kira saya meyakini ini pilihan tepat karena ini sudah diperhitungkan dengan matang oleh presiden, dalam rangka menunjukkan profesionalitas TNI menjaga ketahanan,” kata Muhaimin di Kompleks Parlemen Senayan, Jakarta, Rabu (3/11/2021).

Baca juga: Ini Kekayaan KSAD Jenderal Andika Perkasa Calon Panglima TNI

Oleh karena itu, Wakil Ketua DPR RI ini memastikan Fraksi PKB akan mendukung Jenderal Andika dalam uji kepatutan dan kelayakan yang akan dilakukan oleh Komisi I DPR nantinya. “Pasti, PKB akan mendukung Pak Andika yang diusulkan Presiden,” ujarnya.



Adapun pandangan bahwa matra laut tak pernah menjadi Panglima TNI di era Jokowi, pria yang akrab disapa Cak Imin ini meyakini Presiden Jokowi sudah mempunyai perhitungannya sendiri. “Ya semua kan sudah diperhitungkan oleh Presiden, dan Presiden sudah punya rencana. Kita percayakan pada Presiden,” pungkas Cak Imin.
(cip)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
3 Laksamana Jabat KSAL...
3 Laksamana Jabat KSAL dalam 7 Tahun Terakhir, Ada yang Melesat Jadi Panglima TNI
Pesan Panglima TNI saat...
Pesan Panglima TNI saat Sertijab Kababinkum dan Kasetum: Integrasikan Diri dengan Satuan
35 Pati TNI AL Dimutasi...
35 Pati TNI AL Dimutasi Panglima TNI pada April 2025, Berikut Daftar Lengkapnya
4 Jenderal TNI AD dari...
4 Jenderal TNI AD dari BIN Dimutasi Akhir April 2025, Ini Daftar Namanya
Insiden Ledakan Amunisi...
Insiden Ledakan Amunisi di Garut, Komisi I DPR Bakal Panggil Panglima hingga Danrem
Prajurit TNI Perkuat...
Prajurit TNI Perkuat Pengamanan di Kejaksaan, Menkum: Saya Yakin Sinergitas Polri-TNI Semakin Kuat
Program MBG Butuh Sinergi...
Program MBG Butuh Sinergi Pemerintah Pusat dan Daerah
Jejak Pendidikan Try...
Jejak Pendidikan Try Sutrisno, Berawal dari Taruna Atekad hingga Jadi Panglima TNI
Riwayat Pendidikan Jenderal...
Riwayat Pendidikan Jenderal Gatot Nurmantyo, Mantan Panglima TNI di Era Joko Widodo
Rekomendasi
Saksikan Cahaya Hati...
Saksikan Cahaya Hati Indonesia Siang Ini Gak Rugi Lho, Jadi Orang Baik di iNews
Akhiri Penantian 22...
Akhiri Penantian 22 Tahun, PLN Icon Plus Aktifkan Jaringan Internet di Pulau Long
Profil Rusten Umerov,...
Profil Rusten Umerov, Menhan Ukraina yang Ikut Perundingan Damai dengan Rusia
Berita Terkini
UNJ Dorong Kesadaran...
UNJ Dorong Kesadaran SDGs lewat Kegiatan Mahasiswa Pascasarjana Manajemen Lingkungan
TNI Jaga Kejaksaan,...
TNI Jaga Kejaksaan, Hasan Nasbi Sebut Biasa Saja
3 Laksamana Jabat KSAL...
3 Laksamana Jabat KSAL dalam 7 Tahun Terakhir, Ada yang Melesat Jadi Panglima TNI
Beri Pembekalan di PDIP,...
Beri Pembekalan di PDIP, Mahfud MD Ungkap Praktik Korupsi yang Bisa Menjerat Kepala Daerah
Pesan Panglima TNI saat...
Pesan Panglima TNI saat Sertijab Kababinkum dan Kasetum: Integrasikan Diri dengan Satuan
MA Kabulkan PK Alex...
MA Kabulkan PK Alex Denni, Momentum Koreksi Total Sistem Peradilan Nasional
Infografis
Presiden Jokowi Lantik...
Presiden Jokowi Lantik Dito Ariotedjo Jadi Menpora
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved