#LogoBaruPartaiPerindo Trending Topic Nomor 1 di Twitter

Jum'at, 06 Agustus 2021 - 15:05 WIB
loading...
#LogoBaruPartaiPerindo...
Logo baru Partai Perindo. Foto/Tangkapan layar
A A A
JAKARTA - Partai Perindo resmi tampil dengan logo baru, berlambang burung garuda yang membentangkan sayapnya. Menariknya, peluncuran logo baru pada Jumat (6/8/2021) ini ternyata mampu menyita perhatian khalayak secara luas.

Hal itu terlihat dalam papan trending topic di media sosial (medsos) Twitter . #LogoBaruPartaiPerindo ternyata berhasil menduduki peringkat pertama trending topic Twitter dengan 2.189 tweet sekitar pukul 14.30 WIB.

Hingga berita ini diturunkan, acara peluncuran logo baru Partai Perindo ini masih berlangsung. Ketua Umum DPP Partai Perindo Hary Tanoesoedibjo masih memberikan arahan kepada seluruh pengurus dari tingkat pusat hingga daerah yang mengikuti acara tersebut secara luring maupun daring.
#LogoBaruPartaiPerindo Trending Topic Nomor 1 di Twitter

Dalam logo terbaru Partai Perindo ini memiliki sejumlah makna di balik bentuk gambar dan warna yang dipilihnya. Burung garuda yang berada di logo tersebut melambangkan nasionalisme dan kebangsaan. Sementara, kepala burung garuda yang menghadap ke kanan merupakan lambang partai yang memiliki visi ke depan.



Kombinasi tiga warna di dalam logo tersebut memiliki arti tersendiri. Warna merah melambangkan keberanian, kekuatan, dan perjuangan membangun Indonesia. Warna biru melambangkan kepercayaan dan kewibawaan serta profesional. Sementara, warna putih melambangkan kejujuran, keterbukaan dan usaha anak bangsa untuk tetap bersih dan jujur.

Selain itu, dalam logo ini juga terdapat sayap yang ternyata memiliki arti yang mendalam. Gambar sayap yang terbentang memiliki arti bahwa Perindo tetap jaya. Adapun, di tiap sayapnya terdiri dari lima helai yang melambangkan lima sila Pancasila.

Partai Perindo menjadikan Pancasila sebagai dasar perjuangan dalam mewujudkan Indonesia sejahtera. Sementara, jumlah sayap sendiri seluruhnya terdapat 10 helai yang melambangkan berdirinya partai di bulan Oktober. Sedangkan, garis di sela sayap ada delapan melambangkan tanggal didirikannya partai.
(zik)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Partai Perindo Anggap...
Partai Perindo Anggap Jawa Barat Sangat Penting untuk Segera Digarap Demi Menang Pemilu 2029
Partai Perindo Panaskan...
Partai Perindo Panaskan Mesin Politik Hadapi Pemilu 2029, Banten Jadi Titik Awal
Partai Perindo Dukung...
Partai Perindo Dukung KRIS BPJS untuk Tingkatkan Mutu Layanan Kesehatan yang Adil dan Merata
Andi Yuslim Patawari...
Andi Yuslim Patawari Temui 2 Sahabatnya yang Kini Jadi Wali Kota Parepare dan Bupati Sidrap
DPP Serahkan SK ke Plt...
DPP Serahkan SK ke Plt DPD Perindo Bogor Irfan Niti Sasmita
Irfan Niti Sasmita Jadi...
Irfan Niti Sasmita Jadi Plt Ketua DPD Perindo Bogor, Ferry Kurnia: Pererat Koordinasi dengan Pemda dan Masyarakat
Plt Sekjen Perindo AYP:...
Plt Sekjen Perindo AYP: Kontestasi Politik 2024 Pembelajaran untuk Instrospeksi
HT Tegaskan Masih Eksis...
HT Tegaskan Masih Eksis di Perindo: Struktur Organisasi Harus Solid Songsong 2029
Hadiri Buka Puasa Bersama...
Hadiri Buka Puasa Bersama Pengurus DPP, HT Tekankan Introspeksi Keberadaan Perindo
Rekomendasi
Proses Evakuasi Selesai,...
Proses Evakuasi Selesai, Operasional KRL Commuter Line Bogor Kembali Normal
Pemukim Ilegal Israel...
Pemukim Ilegal Israel Serbu Desa Badui di Tepi Barat
Bukit Brown Canyon Semarang...
Bukit Brown Canyon Semarang Longsor Timpa Truk, Sopir Tewas
Berita Terkini
Kadin Gelar Halalbihalal...
Kadin Gelar Halalbihalal dengan KKP, Bahas Tantangan Sektor Kelautan dan Perikanan
1 jam yang lalu
Perubahan KUHAP Penting,...
Perubahan KUHAP Penting, Namun Harus Perhatikan Juga Faktor Ini
3 jam yang lalu
Pembukaan Syafest 2025,...
Pembukaan Syafest 2025, Muzani Berharap Lahir Bibit-bibit Calon Pemimpin
6 jam yang lalu
Gelar Halalbihalal,...
Gelar Halalbihalal, Muhammadiyah Tegaskan Komitmennya terhadap Keharmonisan
7 jam yang lalu
Partai Perindo Anggap...
Partai Perindo Anggap Jawa Barat Sangat Penting untuk Segera Digarap Demi Menang Pemilu 2029
7 jam yang lalu
Hasil Lobi ke Arab Saudi,...
Hasil Lobi ke Arab Saudi, Menag: Jemaah Indonesia Usia di Atas 90 Tahun Diizinkan Berhaji
8 jam yang lalu
Infografis
Ibtihal Aboussad Dipecat...
Ibtihal Aboussad Dipecat Microsoft karena Menentang Genosida di Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved