GMPI Bagikan Takjil Gratis untuk Pengemudi Ojek Online dan Musafir

Jum'at, 23 April 2021 - 20:00 WIB
loading...
GMPI Bagikan Takjil...
PP GMPI membagikan takjil gratis untuk berbuka puasa kepada pengemudi ojek online, musafir, pengguna jalan dan masyarakat di sekitar Kantor DPP PPP, Menteng, Jakarta Pusat, Jumat (23/04/2021). Foto/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Bulan suci Ramadhan selalu menjadi momen untuk saling memberi. Pengurus Pusat Generasi Muda Pembangunan Indonesia ( GMPI ) membagikan takjil gratis untuk berbuka puasa kepada pengemudi ojek online, musafir, pengguna jalan dan masyarakat di sekitar Kantor DPP Partai Persatuan Pembangunan (PPP), Jalan Diponegoro 60, Menteng, Jakarta Pusat, Jumat (23/04/2021).

Ketua Umum PP GMPI, Achmad Baidowi menjelaskan bahwa kegiatan tersebut selain untuk berbagi kepada sesama, juga untuk melatih generasi muda, khususnya para kader GMPI dan kader muda PPP untuk berbagi.

"Kami Pengurus Pusat GMPI hari ini membagikan takjil bersama DPP PPP kepada masyarakat dan para pengguna jalan di depan kantor. Paling tidak kami ingin memberikan contoh, bahwa anak-anak muda juga bisa berbagi, bisa juga peduli kepada sesama. Bersedekah itu keren," ujar Achmad Baidowi.

Dia mengatakan Ramadhan kali ini dalam suasana pandemi COVID-19, di mana bagi sebagian masyarakat sedang kesulitan ekonomi, meskipun hanya sekadar untuk mendapatkan makanan untuk berbuka.

"Ini merupakan wujud kepedulian kami kepada sesama, khususnya kepada warga yang membutuhkan. Khususnya para pengguna jalan dan masyarakat sekitar kantor DPP PPP," pungkas Sekretaris Fraksi PPP DPR RI ini.
(kri)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Nama Arwani Thomafi...
Nama Arwani Thomafi Mencuat Jadi Calon Ketua Umum PPP
Pesan Mardiono saat...
Pesan Mardiono saat Hadiri Pelantikan Gubernur Papua Pegunungan dan Bangka Belitung
Menjelang Muktamar PPP,...
Menjelang Muktamar PPP, Mardiono Didorong Maju Jadi Ketum dari Berbagai DPW
Safari Ramadan Mardiono...
Safari Ramadan Mardiono ke Sumut, Bukber Bareng Kader hingga Bertemu Bobby Nasution
Mardiono Minta Para...
Mardiono Minta Para Kader yang Umrah Doakan PPP dan Indonesia
Di Depan Kiai dan Habib,...
Di Depan Kiai dan Habib, Mardiono Minta Doa dan Dukungan Program Kerja Pemerintah
Peringati Harlah ke-52...
Peringati Harlah ke-52 PPP, Pesan Mardiono ke Kader: Tetap Jaga Solidaritas
PPP: Penurunan Biaya...
PPP: Penurunan Biaya Haji Ringankan Beban Jemaah
Kader PPP Jakarta Ingatkan...
Kader PPP Jakarta Ingatkan Rommy: Emang Nggak Ada Kerjaan Ya, Kasak Kusuk Terus
Rekomendasi
Pertokoan di Malang...
Pertokoan di Malang Kebakaran, Sejumlah Kendaraan Hangus
Denny JA: Perlu Dibentuk...
Denny JA: Perlu Dibentuk Pusat Studi Agama dan Spiritualitas Era AI
Petani Huma di Sukabumi...
Petani Huma di Sukabumi Tewas Tertembak Peluru Nyasar Pemburu Babi Hutan
Berita Terkini
Mensos: Soeharto dan...
Mensos: Soeharto dan Gus Dur Berpeluang Jadi Pahlawan Nasional 2025
10 menit yang lalu
5 Pangdam Lulusan Akmil...
5 Pangdam Lulusan Akmil 1991 Teman Satu Angkatan Panglima TNI
1 jam yang lalu
Jebolan Sepa dan Akpol...
Jebolan Sepa dan Akpol 1993 Tembus Bintang 3 Polri, Nomor 1 Wakil Kepala BSSN
6 jam yang lalu
Laporkan Ahmad Dhani...
Laporkan Ahmad Dhani ke Bareskrim, Rayen Pono Bawa 3 Bukti
11 jam yang lalu
Ahmad Dhani Dilaporkan...
Ahmad Dhani Dilaporkan ke Bareskrim terkait Dugaan Penghinaan Marga
11 jam yang lalu
Prabowo Perintahkan...
Prabowo Perintahkan Menteri Rapatkan Barisan, Cak Imin Sangkal terkait Pemilu 2029
11 jam yang lalu
Infografis
Smartphone dan Komputer...
Smartphone dan Komputer akan Bebas dari Tarif Trump
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved