DPR Dukung Batas Waktu Kepastian Haji 2020

Senin, 11 Mei 2020 - 21:20 WIB
loading...
DPR Dukung Batas Waktu...
Sejumlah Anggota Komisi VIII DPR mendukung adanya waktu batas akhir kepastian penyelenggaraan ibadah haji tahun 1441 H/2020 M dari Kerajaan Arab Saudi. Foto/Ilustrasi
A A A
JAKARTA - Sejumlah Anggota Komisi VIII DPR mendukung adanya waktu batas akhir kepastian penyelenggaraan ibadah haji tahun 1441 H/2020 M dari Kerajaan Arab Saudi. Pasalnya, hal itu akan berpengaruh pada kualitas penyelenggaraan ibadah haji nantinya.

"Terkait dengan belum adanya keputusan Kerajaan Arab Saudi soal keputusan ibadah haji 2020 ini, sementara pelaksanaan semakin dekat," kata Anggota Komisi VIII DPR Ida Yulita Susanti dalam Raker Virtual dengan Menteri Agama (Menag) dan Wakil Menag, Senin (11/5/2020).

"Perlu ada persiapan haji dan aspek pendukung, untuk menghindari kekacauan pelaksanaan ibadah haji, Kemenag perlu menertapkan batas waktu persiapan penyelenggaraan ibadah haji 2020 ini agar tidak terjaid risiko terburuk dalam pelaksanaan ibadah haji," sambungnya.

(Baca juga: Belum Dapat Kepastian, Kemenag Hentikan Persiapan Haji 2020 di Arab Saudi)

Apalagi, lanjut politisi Partai Golkar itu, di beberapa daerah diberlakukan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) dan juga melakukan karantina pasien Covid-19 atau virus Corona. Sehingga, persiapan haji nantinya akan menjadi sulit.

Selain itu, Ida pun mengusulkan agar calon jamaah haji yang telah melunasi BPIH namun bagal berangkat, sebaiknya mereka bisa menarik kembali dananya sebagaimana pernyataan Dirjen PHU Kemenag. Tetapi, mereka diprioritaskan di pemberangkatan haji tahun berikutnya agar tidak menimbulkan keresahan.

"Dalam rapat dengan dirjen PHU, bahwa jika dibatalkan penyelanggaraan ibadah haji maka yang sudah melunasi bpih bisa menarik kembali setirannya dan diprioritaskan di pemberangkatan tahun berikutnya. Sehingga tidak terjadi kebingungan dan keresahan," tutupnya.
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Adies Kadir: Makkah...
Adies Kadir: Makkah Route Permudah Jemaah Melaksanakan Ibadah Haji
80 Ribu Jemaah Haji...
80 Ribu Jemaah Haji Tiba di Madinah, Bergerak ke Makkah secara Bertahap
Percakapan Tentang Haji...
Percakapan Tentang Haji Trending Topik, Warganet Apresiasi Inovasi Pelayanan Kementerian Agama
Global Islamic Financial...
Global Islamic Financial Institutions Forum 2025, BPKH: Dana Haji Dikelola Transparan
Prabowo Minta Biaya...
Prabowo Minta Biaya Haji Indonesia Lebih Murah dari Malaysia, Ini Alasannya
Prabowo Resmikan Terminal...
Prabowo Resmikan Terminal dan Lepas Keberangkatan Jemaah Haji di Bandara Soetta Hari Ini
Oleh-oleh Madinah Jadi...
Oleh-oleh Madinah Jadi Magnet Jemaah Calon Haji
Tim Monev Haji 2025...
Tim Monev Haji 2025 Tiba di Arab Saudi, Siap Kawal Layanan Jemaah
Tak Perlu Digendong,...
Tak Perlu Digendong, Jemaah Lansia Kini Naik Bus Hidrolik ke Makkah
Rekomendasi
Trump Umumkan Kesepakatan...
Trump Umumkan Kesepakatan Perdagangan Besar dengan Pakistan
Dukung Formula E Jakarta,...
Dukung Formula E Jakarta, Komunitas Mobil Listrik MG Parade Ratusan Kendaraan  
Cara Mengubah Kuota...
Cara Mengubah Kuota Lokal Tri Menjadi Kuota Utama, Apa Bisa?
Berita Terkini
Profil Kombes Pol Dicky...
Profil Kombes Pol Dicky Sondani, Orang Pertama yang Umumkan Soeharto Wafat Pecah Bintang
Menkomdigi Copot 2 Pejabat...
Menkomdigi Copot 2 Pejabat yang Ditetapkan Jadi Tersangka Korupsi PDNS
Ujicoba Vaksin TBC,...
Ujicoba Vaksin TBC, Sejarah Ditulis Ulang
Periksa 78 Saksi dan...
Periksa 78 Saksi dan 4 Ahli, Kejari Jakpus Ungkap Pemufakatan Jahat di Kasus Korupsi PDNS Kominfo
Mutasi Polri Terbaru,...
Mutasi Polri Terbaru, 12 Pati Bintang 2 Dimutasi Kapolri Jenderal Listyo Sigit
Wujud Komitmen Antifraud,...
Wujud Komitmen Antifraud, Pegadaian Laporkan Dugaan Kredit Fiktif oleh Oknum Karyawan
Infografis
Amerika Serikat Tuduh...
Amerika Serikat Tuduh Satelit China Dukung Houthi Yaman
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved