Sertijab Kapolda Metro Jaya dan Kapolda Jabar Digelar Tertutup

Jum'at, 20 November 2020 - 10:17 WIB
loading...
Sertijab Kapolda Metro...
Mabes Polri. Foto/Dok SINDOnews
A A A
JAKARTA - Serah Terima Jabatan (Sertijab) Kapolda Metro Jaya dari Irjen Nana Sudjana ke Irjen Fadil Imran digelar secara tertutup.

Berdasarkan pantauan Okezone di Rupatama Mabes Polri, Jakarta Selatan, Jumat (20/11/2020), kegiatan itu tidak diperbolehkan diliput oleh awak media. Pasalnya, hanya perwira tinggi (pati) Korps Bhayangkara yang boleh masuk.

Tak hanya awak media, para polisi yang berpangkat Kombes ke bawah pun juga tidak diperkenankan untuk mengikuti upacara yang dipimpin oleh Kapolri Jenderal Idham Azis tersebut.

Saat ini, terdengar dari luar prosesi sertijab tersebut tampak sudah dimulai. Namun memang tidak diperbolehkan sama sekali untuk masuk guna kepentingan peliputan.

Selain Kapolda Metro Jaya , dilakukan juga sertijab Kapolda Jabar yang saat ini diduduki oleh Irjen Ahmad Dofiri setelah Irjen Rudy Sufahriadi dimutasi ke Widyaiswara Kepolisian Utama TK. I Sespim Lemdiklat Polri.

Serah terima jabatan tersebut berdasarkan surat Telegram Rahasia (TR) Nomor ST/3222/XI/KEP./2020 per tanggal 16 November 2020 yang ditandatangani oleh AS SDM Polri Irjen Sutrisno Yudi Hermawan.

Selain Kapolda Metro Jaya dan Kapolda Jawa Barat , serah terima jabatan dalam telegram itu juga dilakukan di sejumlah kursi pimpiman perwira tinggi internal Korps Bhayangkara. Di antaranya adalah:

1. Irjen Petrus R Golose, Kapolda Bali dimutasikan sebagai Pati Bareskrim Polri .

2. Irjen Putu Jayan Danu Putra, Widyaiswara Utama Sespim Lemdiklat Polri diangkat dalam jabatan baru sebagai Kapolda Bali.

3. Irjen Baharudin Djafar, Kapolda Maluku dimutasikan sebagai Analis Kebijakan Utama Baharkam Polri.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kapolri Perwirakan Aiptu...
Kapolri Perwirakan Aiptu Jimmi Farma Polisi Pemilik Pesantren Gratis
Serdik Sespimmen Polri...
Serdik Sespimmen Polri Sowan ke Solo, Bukti Nyata Kedekatan Polisi dan Jokowi?
7 Fakta Dokumen Rahasia...
7 Fakta Dokumen Rahasia Titipan Hasto Kristiyanto yang Dititipkan ke Petinggi PDIP
RKUHAP Diyakini Tak...
RKUHAP Diyakini Tak Akan Jadikan Kepolisian dan Kejaksaan Tumpang Tindih Tangani Perkara
11 Brigjen Pol Dapat...
11 Brigjen Pol Dapat Promosi Bintang 2 usai Dimutasi Maret-April 2025, Ini Namanya
Terima Kunjungan Serdik...
Terima Kunjungan Serdik Sespimmen Polri di Solo, Jokowi: Mereka Tanya Leadership dan Urusan ke Depan
13 Kapolda Jebolan Akpol...
13 Kapolda Jebolan Akpol 1991 Teman Satu Angkatan Kapolri
Ajudan Jokowi: Serdik...
Ajudan Jokowi: Serdik Sespimmen Polri Dikreg ke-65 untuk Menimba Ilmu
Perwira Peserta Didik...
Perwira Peserta Didik Sespimmen Polri Sowan ke Jokowi, Minta Arahan Apa?
Rekomendasi
DPRD Jakarta Minta Dispenda...
DPRD Jakarta Minta Dispenda Jeli Kawal Kebijakan Penurunan Pajak Tarif BBM Kendaraan
5 Cara Ampuh Mengatasi...
5 Cara Ampuh Mengatasi Radang Amandel Tanpa Operasi, Aman dan Alami
4 Kata Ini Ternyata...
4 Kata Ini Ternyata Sudah Masuk KBBI, Ada Akamsi dan Doksing
Berita Terkini
Hasto PDIP Anggap Pencegahan...
Hasto PDIP Anggap Pencegahan Agustiani Tio oleh KPK ke Luar Negeri Tidak Manusiawi
32 menit yang lalu
7 Fakta di Balik Mualafnya...
7 Fakta di Balik Mualafnya Jenderal Kopassus Lodewijk F Paulus, Sempat Diancam Bakal Masuk Neraka
1 jam yang lalu
Gibran Bicara Hilirisasi...
Gibran Bicara Hilirisasi di Tengah Tuntutan Forum Purnawirawan Prajurit TNI
2 jam yang lalu
Brevet dan Penghargaan...
Brevet dan Penghargaan Komjen Imam Sugianto, Eks Ajudan Presiden SBY yang Kini Jabat Waka BIN
3 jam yang lalu
PPP Siap Muktamar, Sekjen:...
PPP Siap Muktamar, Sekjen: Tak ada Pergantian Pengurus Wilayah dan Cabang
10 jam yang lalu
2 Rumah Tersangka Korupsi...
2 Rumah Tersangka Korupsi Bank BJB Digeledah KPK, 3 Mobil dan 1 Motor Disita
12 jam yang lalu
Infografis
Pesona 9 Istri dan Putri...
Pesona 9 Istri dan Putri Para Pemimpin Timur Tengah
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved