Deretan Artis yang Menjadi Anggota DPR dan DPD, Lengkap dengan Perolehan Suara

Kamis, 03 Oktober 2024 - 14:25 WIB
loading...
Deretan Artis yang Menjadi...
Musisi Ahmad Dhani dan istrinya yang juga merupakan penyanyi, Mulan Jameela dilantik menjadi Anggota DPR periode 2024-2029 pada Selasa (1/10/2024). FOTO/SINDOnews/ARIF JULIANTO
A A A
JAKARTA - Anggota DPR , MPR, dan DPD untuk masa bakti 2024-2029 telah dilantik di Ruang Paripurna, Gedung Nusantara, Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Selasa (1/10/2024). Total sebanyak 732 orang terpilih pada Pemilu 2024 dan berhasil menduduki kursi parlemen.

Mereka yang dilantik Anggota DPR maupun DPD berasal dari latar belakang berbeda. Mulai dari politisi murni, aktivis, akademisi, pensiunan TNI/Polri, pengusaha, hingga artis .

Lantas, siapa saja para artis yang menjadi anggota DPR dan DPD periode 2024-2029? Berapa jumlah suara yang mereka dapatkan di Pemilu 2024? Berikut ini datanya:


Artis yang Menjadi Anggota DPR Periode 2024-2029

1. Arzeti Bilbina:Dapil Jawa Timur I (PKB)
Perolehan suara sebanyak 62.790

2. Ashraff Abu: Dapil Jawa Tengah X (Golkar)
Perolehan suara sebanyak 177.436

3. Dede Yusuf: Dapil Jawa Barat II (Demokrat)
Perolehan suara sebanyak 210.179

4. Surya Utama alias Uya Kuya: Dapil DKI Jakarta II (PAN)
Perolehan suara sebanyak 81.463

5. Sigit Purnomo alias Pasha Ungu: Dapil DKI Jakarta III (PAN)
Perolehan suara sebanyak 50.222



6. Melly Goeslaw: Dapil Jawa Barat I (Gerindra)
Perolehan suara sebanyak 75.369
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
4 Hakim Jadi Tersangka...
4 Hakim Jadi Tersangka Suap Vonis Korupsi Minyak Goreng, DPR: Gaji Tinggi Tak Jamin Terima Suap
Bane Raja Manalu: Larangan...
Bane Raja Manalu: Larangan Air Kemasan di Bawah 1 Liter Baik untuk Masa Depan Bali
Apresiasi Sikap Kemanusiaan...
Apresiasi Sikap Kemanusiaan Presiden Prabowo soal Warga Gaza, Anggota DPR Tekankan Hal Ini
Bocah di Garut Jadi...
Bocah di Garut Jadi Korban Pencabulan Ayah, Paman, dan Kakek, Legislator Lola Nelria: Hak Korban Harus Dipenuhi!
Kepala BGN Sebut Timnas...
Kepala BGN Sebut Timnas Kalah karena Kurang Gizi, DPR Nilai Dadan Hindayana Terlalu Lebay
Abraham Sridjaja: Usut...
Abraham Sridjaja: Usut Tuntas dan Transparan Penembakan 3 Polisi, Jaga Soliditas TNI-Polri
DPR Harap Sistem Baru...
DPR Harap Sistem Baru Pengiriman Pekerja Migran Indonesia ke Saudi Bisa Maksimalkan Perlindungan
Menebak Makna Megawati...
Menebak Makna Megawati Kumpulkan Anggota DPR PDIP Jelang Sidang Hasto Kristiyanto
Politikus PDIP Nilai...
Politikus PDIP Nilai Bandara Bali Utara Buleleng Bakal Perberat Overtourism Bali
Rekomendasi
Apakah Timnas Indonesia...
Apakah Timnas Indonesia U-17 Diperkuat Pemain Naturalisasi Baru di Piala Dunia U-17 2025?
Kejurnas Piala Ketua...
Kejurnas Piala Ketua Umum FORKI III Digelar Mei 2025
Marc Marquez Ancaman...
Marc Marquez Ancaman Nyata Francesco Bagnaia Jelang MotoGP Spanyol 2025
Berita Terkini
Pembukaan Syafest 2025,...
Pembukaan Syafest 2025, Muzani Berharap Lahir Bibit-bibit Calon Pemimpin
23 menit yang lalu
Gelar Halalbihalal,...
Gelar Halalbihalal, Muhammadiyah Tegaskan Komitmennya terhadap Keharmonisan
45 menit yang lalu
Partai Perindo Anggap...
Partai Perindo Anggap Jawa Barat Sangat Penting untuk Segera Digarap Demi Menang Pemilu 2029
1 jam yang lalu
Hasil Lobi ke Arab Saudi,...
Hasil Lobi ke Arab Saudi, Menag: Jemaah Indonesia Usia di Atas 90 Tahun Diizinkan Berhaji
2 jam yang lalu
Trimedya Dorong Pengelolaan...
Trimedya Dorong Pengelolaan Barang Sitaan dan Rampasan Jadi Motor Pemasukan Negara
4 jam yang lalu
Pelanggaran HAM dan...
Pelanggaran HAM dan Kehidupan Tragis Perempuan Korea Utara
4 jam yang lalu
Infografis
Kota yang Selama Ini...
Kota yang Selama Ini Menjadi Persembunyian Yakjuj dan Makjuj
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved