17 Pati Polri Naik Pangkat, Ahmad Luthfi Tembus Bintang 3

Senin, 29 Juli 2024 - 13:54 WIB
loading...
17 Pati Polri Naik Pangkat,...
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memimpin upacara kenaikan pangkat dan sertijab sejumlah perwira tinggi (pati) Polri di Rupattama Mabes Polri, Jakarta, Senin (29/7/2024). FOTO/DOK.DIV HUMAS POLRI
A A A
JAKARTA - Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memimpin upacara kenaikan pangkat dan serah terima jabatan (sertijab) sejumlah perwira tinggi ( pati) Polri di Rupattama Mabes Polri, Jakarta, Senin (29/7/2024). Setidaknya, ada 17 pati Polri yang melaksanakan upacara kenaikan pangkat dan sertijab.

Asisten Kapolri Bidang Sumber Daya Manusia, Irjen Pol Dedi Prasetyo mengatakan, ada 17 pati Polri yang melaksanakan upacara kenaikan pangkat dan sertijab pada Senin (29/7/2024). Mulai dari jabatan Kadiv Propam Polri hingga sejumlah Kapolda.

"Hari ini ada dua acara serah terima jabatan PJU Kapolda dan korps raport kenaikan pangkat Pati. Untuk PJU yang hari ini serah terima Kadiv Propam. Kemudian untuk Kapolda ada Kapolda Sumatra Utara, Kapolda Bangka Belitung, Kapolda Bali, Kapolda Bengkulu, Kapolda Kaltara, Kapolda Maluku serta satu pejabat utama pejabat utama yang alih tugas yaitu staf Ahli Kapolri," ujarnya melalui keterangannya, Senin (29/7/2024).



Selanjutnya, eks Kapolda Jawa Tengah Ahmad Luthfi menjalani korps raport kenaikan pangkat dari jenderal bintang dua atau Irjen menjadi jenderal bintang tiga atau Komjen.

"Kemudian ada tambahan enam korps raport kenaikan pangkat dari Kombes ke pati atau bintang satu," tututnya.

Jabatan Kadiv Propam Polri yang sebelumnya diemban Komjen Pol Syahar Diantono kini resmi dijabat Irjen Pol Abdul Karim.

Lalu ada Irjen Pol Suyudi Ario Seto yang kini menjabat sebagai Kapolda Banten menggantikan tempat yang ditinggal Irjen Pol Abdul Karim.

Kemudian Kapolda Sumatera Utara resmi berganti dari Komjen Pol Agung Setya Imam Effendi menjadi Irjen Pol Whisnu Hermawan Februanto.

Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
51 Kolonel Naik Pangkat...
51 Kolonel Naik Pangkat usai Dapat Promosi Jabatan Akhir April 2025, Berikut Ini Namanya
Kapolri Pimpin Upacara...
Kapolri Pimpin Upacara Kenaikan Pangkat 13 Perwira Tinggi, Berikut Nama-namanya
Deretan Dirreskrimsus...
Deretan Dirreskrimsus yang Dimutasi Kapolri pada Maret 2025, Ini Daftar Namanya
Jebolan Sepa dan Akpol...
Jebolan Sepa dan Akpol 1993 Tembus Bintang 3 Polri, Nomor 1 Wakil Kepala BSSN
Daftar 36 Kapolda se-Indonesia...
Daftar 36 Kapolda se-Indonesia setelah Mutasi April 2025, Ada yang Baru Menjabat Bulan Ini
Daftar 22 Komjen Polisi...
Daftar 22 Komjen Polisi usai Mutasi Polri April 2025, Ini Nama-namanya
11 Brigjen Pol Dapat...
11 Brigjen Pol Dapat Promosi Bintang 2 usai Dimutasi Maret-April 2025, Ini Namanya
Profil Komjen Pol Makhruzi...
Profil Komjen Pol Makhruzi Rahman, Sekretaris BNPP RI Lulusan Seba Milsuk dan Akpol
Update! Deretan Kapolda...
Update! Deretan Kapolda se-Indonesia usai Mutasi Polri April 2025, Didominasi Jebolan Akpol 1991
Rekomendasi
Minat Gabung Aliansi...
Minat Gabung Aliansi BRICS Menguat, Negara Afrika Merapat
Hasil Semifinal Piala...
Hasil Semifinal Piala Sudirman 2025: Putri KW Kalah dari An Se Young, Indonesia Tertinggal dari Korea 1-2
Update Banjir Jakarta,...
Update Banjir Jakarta, 2 RT dan 1 Ruas Jalan di Cilandak Jaksel Masih Terendam Banjir
Berita Terkini
Bawaslu Dalami Dugaan...
Bawaslu Dalami Dugaan Kecurangan PSU di Bengkulu Selatan
5 jam yang lalu
Waketum Golkar Idrus...
Waketum Golkar Idrus Marham Usulkan Pembentukan Koalisi Permanen
5 jam yang lalu
RUU Polri Dianggap Menyimpang:...
RUU Polri Dianggap Menyimpang: Tambah Kekuasaan, Bukan Perbaiki Pengawasan
5 jam yang lalu
Pembatalan Mutasi Letjen...
Pembatalan Mutasi Letjen Kunto, Dino Patti Djalal: Sinyal Keras Istana Bahwa Panglima Tertinggi Adalah Presiden Prabowo
5 jam yang lalu
Halaqah Ulama dan Kader...
Halaqah Ulama dan Kader PPP Sepakat Muktamar Pilih Ketum Baru
7 jam yang lalu
Prabowo Gelar Rapat...
Prabowo Gelar Rapat Perluasan Cakupan Makan Bergizi Gratis
8 jam yang lalu
Infografis
3 Alasan Ukraina Selalu...
3 Alasan Ukraina Selalu Didukung Barat dalam Melawan Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved