Rayakan Iduadha, INH Salurkan Ratusan Hewan Kurban ke Sembilan Negara

Rabu, 19 Juni 2024 - 09:39 WIB
loading...
A A A
Luqman menambahkan, kurban ini merupakan amanah dari para sohibul qurban yang menitipkan penyaluran niat baiknya melalui lembaga INH.

"Alhamdulillah, pada momentum Iduladha tahun ini total kurban yang kita kumpulkan berjumlah 462 ekor dari 9 negara, semoga pada tahun depan jumlah yang kami himpun bisa lebih banyak lagi, terima kasih kepada para donatur yang telah mempercayai lembaga kami untuk menyalurkan kurban," jelasnya.

Luqman menyebut, kurban ini merupakan hal yang selalu dinanti-nanti warga dari negara penerima kurban yang setiap tahun sudah ada dalam cakupan ruang kerja INH.

"Kurban ini tentu saja sangat mereka nantikan, karena di zaman sudah maju seperti ini, masih banyak yang hidupnya di bawah kemiskinan dan membutuhkan bantuan kemanusiaan, tentu ini memberi rasa bahagia untuk mereka-mereka yang kesulitan memakan daging," imbuhnya.

Manajer Program INH Ibnu Hafidz menyatakan apresiasinya kepada sohibul qurban yang telah menitipkan kurban tahun ini kepada INH. Dia menegaskan, INH selalu memberikan laporan bukti kepada para pemilik kurban akan hewan yang mereka sembelih di negara penerima kurban.

"Terima kasih semoga berkenan dengan pelayanan dari kami, dan kami mohon maaf jika ada kendala atau kekurangan selama berinteraksi untuk melaksanakan ibadah kurban," ujarnya seraya menambahkan, di sebagian negara penyembelihan kurban bisa dilakukan dalam beberapa hari berdasarkan dengan jumlah kurban yang tersedia.

Ibnu juga menambahkan beberpa NGO seperti Baznas, Cinta Quran Foundation dan Rumah Wakaf juga menitipkan sebagian kurban mereka melalui INH.
(cip)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Baznas RI Targetkan...
Baznas RI Targetkan 7.000 Hewan Kurban pada Iduladha 2025
INH Ajak Masyarakat...
INH Ajak Masyarakat Indonesia Bangun Kembali Palestina
Ramadan 2025, INH Salurkan...
Ramadan 2025, INH Salurkan Bantuan dan Bersihkan Masjid di 9 Negara
Penuhi Kebutuhan Pangan...
Penuhi Kebutuhan Pangan saat Ramadan, INH Distribusikan Sayuran untuk Warga Gaza
INH dan DNIKS Perkuat...
INH dan DNIKS Perkuat Kerja Sama Program Kemanusiaan dan Pengentasan Kemiskinan
Wamenlu Anis Matta Dukung...
Wamenlu Anis Matta Dukung Program INH Bangun Kampung Indonesia di Gaza, Palestina
Potret Aktivitas Jual...
Potret Aktivitas Jual Beli Sapi di Pasar Hewan Ambarawa Jelang Idul Adha
Sebentar Lagi Iduladha,...
Sebentar Lagi Iduladha, Yuk Kenali Dulu Syarat-syarat Hewan Kurbannya
INH Gelar Kajian Palestina...
INH Gelar Kajian Palestina di Masjid Sejuta Pemuda Kota Sukabumi
Rekomendasi
Alexander Sorloth Pecahkan...
Alexander Sorloth Pecahkan Rekor Hat-trick Tercepat La Liga, Apakah Masuk Daftar Tercepat Dunia?
Johann Zarco Juara MotoGP...
Johann Zarco Juara MotoGP Prancis 2025, Ukir Sejarah dan Putus Dominasi Ducati
Wanita Ini Ajukan Gugatan...
Wanita Ini Ajukan Gugatan Cerai Gara-gara Perintah ChatGPT
Berita Terkini
Ini Alasan Polisi Tangguhkan...
Ini Alasan Polisi Tangguhkan Penahanan Mahasiswi ITB Pembuat Meme Prabowo-Jokowi
ERIA Perkuat Peran Media...
ERIA Perkuat Peran Media Dalam Pelaporan Isu Kawasan
Habiburokhman Jadi Penjamin...
Habiburokhman Jadi Penjamin Mahasiswi ITB Dibebaskan, Aktivis 98: Jamin Demokrasi Tetap Terjaga
Kemenko Polkam Dorong...
Kemenko Polkam Dorong Satgas Terpadu se-Kaltim Gelar Operasi Pemberantasan Premanisme Berkedok Ormas
Profil Wahyudi Andrianto,...
Profil Wahyudi Andrianto, Adik Ipar Jokowi yang Serahkan Ijazah Asli ke Bareskrim
Kerja Sama Rantai Dingin...
Kerja Sama Rantai Dingin Multinasional Dukung UMKM dan Industri Makanan
Infografis
AS Setujui Penjualan...
AS Setujui Penjualan Peralatan Senilai Rp5 T untuk F-16 ke Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved