HUT RI, PDIP Ajak Masyarakat Gotong Royong Hadapi Corona

Senin, 10 Agustus 2020 - 20:32 WIB
loading...
HUT RI, PDIP Ajak Masyarakat...
Politikus PDIP, Charles Honoris mengatakan, pandemi Covid-19 telah membawa dampak yang luas. Foto/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Hari ulang tahun (HUT) RI yang akan diselenggarakan pada 17 Agustus 2020 akan sangat berbeda dari tahun-tahun sebelumnya. Pada peringatan 75 tahun kemerdekaan tahun ini, Indonesia tengah berjuang melawan pandemi virus Corona (Covid-19) yang juga melanda seluruh dunia.

(Baca juga: Kemesraan PDIP dan Gerindra Belum Tentu Berlanjut di 2024)

Politikus Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP), Charles Honoris mengatakan, pandemi Covid-19 telah membawa dampak yang luas tidak hanya di sektor kesehatan, tetapi juga hampir di seluruh aspek kehidupan berbangsa dan bernegara serta masyarakat.

"Di HUT RI ke-75 ini bangsa Indonesia punya tantangan besar yang juga dihadapi komunitas internasional yakni Covid-19," kata Charles, Senin (10/8/2020). (Baca juga: Mega Resmikan 20 Kantor Partai, PDIP: Jadi Pusat Pendidikan Politik)

Untuk menghadapi tantangan ini kata Charles, maka dibutuhkan suatu gotong royong dan kerjasama yang luar biasa antara seluruh elemen bangsa baik pemerintah maupun masyarakat.

"Tentu saja konsep gotong royong ini tidak juga bisa dijalankan secara asal-asalan. Tetapi bagaimana gotong royong ini gotong royong yang terkoordinir, dan yang bisa mengkoordinir adalah pemerintah," ungkap anggota Komisi I DPR ini.

Charles menekankan, gotong royong dalam menghadapi Corona harus dilaksanakan secara sungguh-sungguh, disiplin dan terkoordinasi. Pemerintah selaku koordinator, kata Charles, bisa menjalankan kebijakan sekaligus mendorong berbagai elemen masyarakat untuk mendukung kebijakan dalam menangani pandemi Corona.

"Karena sekali lagi pandemi Covid-19 bukan hanya memengaruhi sektor kesehatan masyarakat tetapi berdampak besar terhadap seluruh aspek kehidupan masyarakat Indonesia, baik itu di bidang ekonomi dan politik," ucap Charles.
(maf)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
PN Jakpus Menangkan...
PN Jakpus Menangkan Gugatan Tia Rahmania, PDIP Ajukan Kasasi ke MA
Internal PDIP Solid...
Internal PDIP Solid Jelang Kongres, Yasonna: Mana Ada Beda-beda Sikap
Banyak Kader PDIP Minta...
Banyak Kader PDIP Minta Megawati Jadi Ketum Lagi
Kongres PDIP Tak Kunjung...
Kongres PDIP Tak Kunjung Digelar, Perang Tarif Trump Jadi Salah Satu Alasan
Puan Ungkap Kongres...
Puan Ungkap Kongres PDIP Berpotensi Mundur
Hadir di Pertemuan Prabowo-Megawati,...
Hadir di Pertemuan Prabowo-Megawati, Menko Polkam Ungkap Spirit Persatuan dan Kebersamaan
PUI Nilai Pertemuan...
PUI Nilai Pertemuan Prabowo-Megawati Langkah Strategis untuk Persatuan Bangsa
PDIP Sebut Megawati...
PDIP Sebut Megawati Banyak Bicara Hal Bersifat Pribadi dengan Prabowo
Bertamu ke Megawati,...
Bertamu ke Megawati, Politikus PDIP: Pak Prabowo Berharap Ibu Support Pemerintahan
Rekomendasi
PT Syam Sharifah Indonesia...
PT Syam Sharifah Indonesia Berangkatkan Umrah Hanya dengan Bayar Rp125.000
Justin Bieber dan Hailey...
Justin Bieber dan Hailey Baldwin Dikabarkan Akan Segera Pisah, Pernikahan di Ujung Tanduk
Pemprov Jakarta Gratiskan...
Pemprov Jakarta Gratiskan LRT, MRT, hingga Transjakarta Khusus untuk Perempuan Besok
Berita Terkini
TNI AU-United States...
TNI AU-United States Air Force Matangkan Rencana Latihan Gabungan Cope West 2025
22 menit yang lalu
Ajudan Jokowi: Serdik...
Ajudan Jokowi: Serdik Sespimmen Polri Dikreg ke-65 untuk Menimba Ilmu
23 menit yang lalu
PAN Target 4 Besar di...
PAN Target 4 Besar di Pemilu 2029, Zulhas ke Pak Prabowo: Kalau Capres Silakan, Wapres Kita Bicarakan
53 menit yang lalu
Singgung Koalisi 15...
Singgung Koalisi 15 Tahun, Zulhas Beri Sinyal PAN Dukung Prabowo di Pilpres 2029
1 jam yang lalu
Alumni Relawan RSDC...
Alumni Relawan RSDC Wisma Atlet Hadiri Reuni dan Halalbihalal di RS Marinir
2 jam yang lalu
Perwira Peserta Didik...
Perwira Peserta Didik Sespimmen Polri Sowan ke Jokowi, Minta Arahan Apa?
4 jam yang lalu
Infografis
Dua Skenario HUT ke-79...
Dua Skenario HUT ke-79 RI: Bisa di Jakarta dan IKN
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved