Civitas Universitas Paramadina Lihat Kebebasan Berpendapat Berkurang

Rabu, 20 Desember 2023 - 20:05 WIB
loading...
Civitas Universitas...
Civitas Universitas Paramadina menyatakan demokrasi Indonesia telah mengalami penurunan. Foto/MPI
A A A
JAKARTA - Civitas Universitas Paramadina menyatakan demokrasi Indonesia telah mengalami penurunan. Pernyataan disampaikan puluhan civitas di depan Auditorium Nurcholish Madjid, Kampus Paramadina, Rabu (20/12/2023).

Perwakilan civitas Sunaryo yang juga menjabat dosen Falsafah dan Agama Universitas Paramadina menjelaskan, sistem demokrasi yang lahir pascaorde baru telah melemah saat ini. Dalam kebebasan berpendapat, Civitas Paramadina mencontohkan, warga negara yang kritis terhadap kebijakan pemerintah mengalami kriminalisasi pencemaran nama baik dengan UU ITE.

Di sektor pemberantasan korupsi, Sunaryo menambahkan, pemerintah telah melemahkan KPK melalui revisi UU KPK. Pasalnya, UU KPK cenderung membuat para koruptor semakin leluasa.

Baca juga: Demokrasi Mundur, Civitas Universitas Paramadina Dorong Penguatan KPK dan Anti KKN

"Kita mengafirmasi bahwa demokrasi di Indonesia tengah mengalami kemunduran," ujar Sunaryo dalam keterangan tertulis, Rabu (20/12/2023).
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
KPK Terbitkan SE Pedoman...
KPK Terbitkan SE Pedoman Pemberantasan Korupsi BUMN dan Danantara ke Pegawai Internal
Demonstrasi Berujung...
Demonstrasi Berujung Anarkis Tak Efektif Sampaikan Tuntutan 
Hadiri MNC Forum, AHY...
Hadiri MNC Forum, AHY Sebut Media Miliki Peran Penting Dalam Menjaga Demokrasi
Prabowo Dukung RUU Perampasan...
Prabowo Dukung RUU Perampasan Aset, Ini Kata Para Penegak Hukum
Prabowo Dukung RUU Perampasan...
Prabowo Dukung RUU Perampasan Aset, Kejagung: Presiden Memahami Kebutuhan Penegak Hukum
Demokrat soal RUU Perampasan...
Demokrat soal RUU Perampasan Aset: Kami Makmum Aja di DPR
Prof Didik J Rachbini...
Prof Didik J Rachbini Kembali Terpilih sebagai Rektor Universitas Paramadina
Soroti Perkembangan...
Soroti Perkembangan Bangsa, Aktivis 98 Jabar Gelar Silaturahmi
Jusuf Muda Dalam: Satu-Satunya...
Jusuf Muda Dalam: Satu-Satunya Menteri yang Dihukum Mati karena Korupsi di Indonesia
Rekomendasi
Jawaban Menohok Luna...
Jawaban Menohok Luna Maya dan Maxime Bouttier soal Tuduhan Ijab Kabul Tidak Sah
Penjualan Honda HR-V...
Penjualan Honda HR-V Tinggal Belasan Unit, Ternyata Siap-siap Menyambut Versi Hybrid!
Nestapa Kapten Timnas...
Nestapa Kapten Timnas Indonesia Jay Idzes: Klub Masuk Zona Merah, Absen Lawan Juventus
Berita Terkini
KPK Terbitkan SE Pedoman...
KPK Terbitkan SE Pedoman Pemberantasan Korupsi BUMN dan Danantara ke Pegawai Internal
Puncak Musim Kemarau...
Puncak Musim Kemarau Diprediksi Agustus 2025, BMKG: Berlangsung Lebih Singkat
Kerja Sama Antardaerah
Kerja Sama Antardaerah
Prabowo Tak Ingin 2...
Prabowo Tak Ingin 2 Periode Bila Capaiannya Gagal, Sekjen Golkar: Itu Bahasa Politik Tingkat Tinggi
Jabat Tangan Paus Leo...
Jabat Tangan Paus Leo XIV, Cak Imin: Simbol Persahabatan dan Komitmen Kemanusiaan
Hari Ini Mantan Ketua...
Hari Ini Mantan Ketua PN Surabaya Didakwa terkait Kasus Ronald Tannur
Infografis
Kecam Respons Universitas...
Kecam Respons Universitas atas Aksi Bela Gaza, 1.000 Wisudawan Harvard Walkout
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved