Puas dengan Debat Perdana Ganjar, Plt Ketum PPP Tak Khawatirkan Mahfud MD
loading...
A
A
A
JAKARTA - Plt Ketua Umum (Ketum) DPP PPP Muhamad Mardiono mengaku tak khawatir soal debat kedua pada 22 Desember 2023 untuk Calon Wakil Presiden (Cawapres), yang akan diikuti Mahfud MD . Sebab berdasarkan pengalaman yang dimiliki Mahfud, menurut persoalan debat bukan menjadi hal baru pasang nomor urut tiga.
"Oh tentu kalau Pak Mahfud ini kan sudah biasa, sesungguhnya Pak Ganjar-Pak Mahfud ini kan kalau dalam menghadapi sebuah perdebatan segala macam kan bukan barang baru ya," ucap Mardiono di Gedung High End, Komplek MNC, Jakarta Pusat, Rabu (13/12/2023).
Menurutnya, pasangan Ganjar-Mahfud telah melewati fase sesuai dengan dinamika kebutuhan politik yang terjadi di bangsa ini. Sebab Ganjar-Mahfud telah bekerja di pemerintahan lebih dari 10 tahun.
"Seperti misalnya, beliau-beliau pernah menempati di birokrasi, pejabat negara, kemudian Pak Ganjar, Pak Mahfud sudah pernah menjadi politisi di parlemen," sambungnya.
Meski mengaku puas terhadap penyampaian Ganjar dalam debat perdana kemarin malam, evaluasi terhadap hal tersebut, akan dibahas dalam rapat sore ini. Agar rakyat Indonesia bisa menilai pasangan Ganjar-Mahfud yang paling memiliki gagasan untuk membawa Indonesia ke arah yang lebih baik.
"Tentu akan menjadi pembahasan ya. Walaupun itu sudah yang terbaik, tetapi nanti kita akan mengambil langkah-langkah yang lebih maksimal lagi," sambungnya.
Diketahui, debat Capres dan Cawapres 2024 akan berlangsung. di Jakarta. Debat pertama berlangsung di Gedung KPU dengan konsep Townhall.
Berikut jadwal debat Capres dan Cawapres:
1. Debat pertama berlangsung pada 12 Desember 2023 dengan tema Hukum, Hak Asasi Manusia, Pemerintahan, Pemberantasan Korupsi, dan Penguatan Demokrasi. Debat ini menjadi Porsi Capres.
"Oh tentu kalau Pak Mahfud ini kan sudah biasa, sesungguhnya Pak Ganjar-Pak Mahfud ini kan kalau dalam menghadapi sebuah perdebatan segala macam kan bukan barang baru ya," ucap Mardiono di Gedung High End, Komplek MNC, Jakarta Pusat, Rabu (13/12/2023).
Menurutnya, pasangan Ganjar-Mahfud telah melewati fase sesuai dengan dinamika kebutuhan politik yang terjadi di bangsa ini. Sebab Ganjar-Mahfud telah bekerja di pemerintahan lebih dari 10 tahun.
"Seperti misalnya, beliau-beliau pernah menempati di birokrasi, pejabat negara, kemudian Pak Ganjar, Pak Mahfud sudah pernah menjadi politisi di parlemen," sambungnya.
Meski mengaku puas terhadap penyampaian Ganjar dalam debat perdana kemarin malam, evaluasi terhadap hal tersebut, akan dibahas dalam rapat sore ini. Agar rakyat Indonesia bisa menilai pasangan Ganjar-Mahfud yang paling memiliki gagasan untuk membawa Indonesia ke arah yang lebih baik.
"Tentu akan menjadi pembahasan ya. Walaupun itu sudah yang terbaik, tetapi nanti kita akan mengambil langkah-langkah yang lebih maksimal lagi," sambungnya.
Diketahui, debat Capres dan Cawapres 2024 akan berlangsung. di Jakarta. Debat pertama berlangsung di Gedung KPU dengan konsep Townhall.
Berikut jadwal debat Capres dan Cawapres:
1. Debat pertama berlangsung pada 12 Desember 2023 dengan tema Hukum, Hak Asasi Manusia, Pemerintahan, Pemberantasan Korupsi, dan Penguatan Demokrasi. Debat ini menjadi Porsi Capres.