Selamat! 15 Perwira Tinggi TNI Naik Pangkat

Selasa, 14 November 2023 - 06:31 WIB
loading...
Selamat! 15 Perwira...
Panglima TNI Laksamana Yudo Margono memimpin laporan korps kenaikan pangkat 15 Pati TNI itu di Aula Gatot Soebroto Mabes TNI, Cilangkap, Jakarta Timur, Senin (13/11/2023). Foto/Dok Puspen TNI
A A A
JAKARTA - Sebanyak 15 Perwira Tinggi (Pati) TNI naik pangkat . Panglima TNI Laksamana Yudo Margono memimpin laporan korps kenaikan pangkat 15 Pati TNI itu di Aula Gatot Soebroto Mabes TNI, Cilangkap, Jakarta Timur, Senin (13/11/2023).

Acara tersebut turut dihadiri oleh Kasum TNI Letjen TNI Bambang Ismawan. Kemudian, hadir pula para pejabat utama Mabes TNI serta para pejabat utama Mabes Angkatan.

Selamat! 15 Perwira Tinggi TNI Naik Pangkat


Dalam siaran pers yang diterima dari Puspen TNI, laporan korps kenaikan pangkat tersebut berdasarkan Surat Perintah Panglima TNI Nomor Sprin 2298/XI/2023 tanggal 11 November 2023.

Selamat! 15 Perwira Tinggi TNI Naik Pangkat




Berikut 15 Pati TNI yang naik pangkat:


1. Laksdya TNI Agus Hariadi, M.Han. (Pangkogabwilhan I),

2. Mayjen TNI Joko Purnomo (Pa Sahli Tk. III Kasad Bidang Polkamnas),

3. Mayjen TNI Djashar Djamil, S.E., M.M. (Pa Sahli Tk. III Kasad Bidang Komsos),

4. Mayjen TNI Sun Suripto, S.I.P., M.Si. (Staf Ahli Bidang Ideologi dan Politik BIN),

5. Mayjen TNI Moh. Naudi Nurdika, S.I.P., M.Si., M.Tr.(Han). (Danpussenarmed),
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Isu Tentara Komplain...
Isu Tentara Komplain Seskab Teddy Naik Pangkat, KSAD Maruli: Saya Ingin Tahu Orangnya Siapa
Profil Marsdya Yusuf...
Profil Marsdya Yusuf Jauhari, Salah Satu Pati Senior di TNI AU
3 Pasal Masukan Pemerintah...
3 Pasal Masukan Pemerintah di RUU TNI Menarik Perhatian
DPR Jamin Pengesahan...
DPR Jamin Pengesahan RUU TNI Tak Bakal Dikebut: Takut Kecelakaan
Jubir PSI Nilai Kenaikan...
Jubir PSI Nilai Kenaikan Pangkat Letkol Teddy Sesuai Mekanisme dan Prosedur
Daftar Lengkap 27 Pati...
Daftar Lengkap 27 Pati TNI AU Dimutasi Jenderal Agus Subiyanto pada Januari-Februari 2025
3 Fakta Mayor Teddy...
3 Fakta Mayor Teddy Naik Pangkat Letkol, Kadispenad sampai Turun Bicara
Kadispenad: Kenaikan...
Kadispenad: Kenaikan Pangkat Mayor Teddy Sesuai Peraturan yang Berlaku di TNI
Mayor Teddy Naik Pangkat...
Mayor Teddy Naik Pangkat Jadi Letkol
Rekomendasi
Donald Trump: Tidak...
Donald Trump: Tidak Ada yang Mengusir Rakyat Palestina dari Gaza
Film John Wick 5 Dilanjutkan...
Film John Wick 5 Dilanjutkan Tanpa Keanu Reeves, Benar-benar Mati di Chapter 4?
Profil dan Biodata Bobon...
Profil dan Biodata Bobon Santoso Youtuber Masak yang Kini Mualaf, Istrinya Langsung Unfollow
Berita Terkini
Presiden Bakal Umumkan...
Presiden Bakal Umumkan Tunjangan Guru ASN Langsung ke Rekening
38 menit yang lalu
Menkomdigi Sebut Status...
Menkomdigi Sebut Status Seskab Berlandaskan Kewenangan Konstitusional
1 jam yang lalu
Ahok Penuhi Panggilan...
Ahok Penuhi Panggilan Kejagung: Apa yang Saya Tahu Akan Saya Sampaikan!
1 jam yang lalu
Daftar Lengkap 10 Kapolda...
Daftar Lengkap 10 Kapolda Baru pada Mutasi Polri Maret 2025, Ini Nama-namanya
2 jam yang lalu
Mutasi Polri Maret 2025:...
Mutasi Polri Maret 2025: Irjen Rusdi Hartono Jabat Kapolda Sulsel, Brigjen Mardiyono Kapolda Bengkulu
3 jam yang lalu
Daftar Polwan Baru Jabat...
Daftar Polwan Baru Jabat Kapolres pada Mutasi Polri Maret 2025, Ini Nama-namanya
3 jam yang lalu
Infografis
Ini Tersangka Serangan...
Ini Tersangka Serangan Mobil yang Tewaskan 15 Orang di AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved