Pilpres 2024, Puan: Kita Akan Bertarung Hadapi Kawan Lama yang Sudah Jadi Lawan Baru

Minggu, 05 November 2023 - 00:00 WIB
loading...
Pilpres 2024, Puan:...
Ketua DPP PDIP Puan Maharani mengajak seluruh kader dan relawan memenangkan Pemilu 2024. Foto/istimewa
A A A
JAKARTA - Ketua DPP PDI Perjuangan (PDIP) Puan Maharani membuat sebuah cuitan dalam aplikasi X pribadinya, dalam unggahannya itu, Puan melakukan swafoto bersama para kader PDIP dan juga relawan.

Namun yang unik terdapat dalam keterangan fotonya itu, Puan menuliskan pesan tersirat dalam unggahannya itu, kara Puan, jelang Pemilu 2024 saat ini pihaknya tengah bertarung bersama kawan lama yang sudah menjadi musuh baru.

"Seratus hari ke depan kita akan bertarung menghadapi kawan lama yang sudah jadi lawan baru," tulis Puan dikutip dari unggahan X-nya Sabtu (4/11/2023).



"Saya mengajak seluruh kader partai dan simpul relawan di Jawa Timur bersiap menghadapi pertarungan di mana suara Jawa Timur akan menjadi rebutan," imbuhnya.

Unggahan Puan itu langsung mendapatkan respons dari para netizen, yang mana salah satunya meminta agar Pemilu diadalan dengan damai dan sportif.



"Semoga pertarungan tersebut berlangsung dengan sportifitas dan kedamaian," tulis @fran*****

Ada pula netizen yang mengatakan dalam kolom komentar jika dalam politik tak ada kawan dan lawan yang abadi.

"Yang ada kepentingan abadi. Nanti seandainya pilpres tahap dua, bila salah satu yang menang, dugaan saya, besar kemungkinan akan jadi kawan lagi," tulis @reza*****
(cip)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
PN Jakpus Menangkan...
PN Jakpus Menangkan Gugatan Tia Rahmania, PDIP Ajukan Kasasi ke MA
Internal PDIP Solid...
Internal PDIP Solid Jelang Kongres, Yasonna: Mana Ada Beda-beda Sikap
Respons Mahfud MD soal...
Respons Mahfud MD soal Isu Ijazah Palsu Jokowi, Jadi Presidennya Tetap Sah
Banyak Kader PDIP Minta...
Banyak Kader PDIP Minta Megawati Jadi Ketum Lagi
Kongres PDIP Tak Kunjung...
Kongres PDIP Tak Kunjung Digelar, Perang Tarif Trump Jadi Salah Satu Alasan
Puan Ungkap Kongres...
Puan Ungkap Kongres PDIP Berpotensi Mundur
2 Menteri Kabinet Merah...
2 Menteri Kabinet Merah Putih Sebut Jokowi Bos, Puan Maharani: Presiden Saat Ini Prabowo Subianto
Prabowo Bertemu Megawati...
Prabowo Bertemu Megawati di Momen Lebaran, Puan: Akan Ada Pertemuan Selanjutnya
Hadir di Pertemuan Prabowo-Megawati,...
Hadir di Pertemuan Prabowo-Megawati, Menko Polkam Ungkap Spirit Persatuan dan Kebersamaan
Rekomendasi
Keunikan David Benavidez:...
Keunikan David Benavidez: Juara WBC-WBA Dunia Tapi Statusnya Penantang Wajib
Seorang Istri Sebar...
Seorang Istri Sebar Video Perselingkuhan Suami, tapi Digugat Sang Wanita Simpanan
Berapa Gaji Paus Fransiskus?...
Berapa Gaji Paus Fransiskus? Ternyata Selama Ini Disumbangkan
Berita Terkini
Umat Katolik Datangi...
Umat Katolik Datangi Kedubes Vatikan, Berdoa di Depan Lukisan Paus Fransiskus
45 menit yang lalu
Wamen Angga Raka dan...
Wamen Angga Raka dan Juri Ardiantoro Diusulkan Jadi Jubir Presiden
52 menit yang lalu
Kedubes Vatikan Dibuka...
Kedubes Vatikan Dibuka untuk Umum, Dikunjungi Warga yang Berkabung Wafatnya Paus Fransiskus
2 jam yang lalu
Rektor Unhan Lantik...
Rektor Unhan Lantik Dave Laksono Jadi Ketua Umum Ikatan Alumni Universitas Pertahanan
3 jam yang lalu
Gibran Buat Konten Bonus...
Gibran Buat Konten Bonus Demografi, PDIP: Jangan Banyak Bikin Video, Kerja Saja Gitu Lho!
3 jam yang lalu
Presiden Prabowo Terima...
Presiden Prabowo Terima Kunjungan Wakil PM Malaysia di Istana Merdeka Sore Ini
4 jam yang lalu
Infografis
Per Juli 2024, Pemerintah...
Per Juli 2024, Pemerintah Sudah Tarik Utang Baru Rp266,3 Triliun
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved