Kaget Didukung Relawan Jokowi-Gibran, Prabowo Ungkap Rasa Syukur: Kehormatan Besar Bagi Saya

Sabtu, 20 Mei 2023 - 09:04 WIB
loading...
Kaget Didukung Relawan...
Prabowo Subianto mengungkapkan rasa syukurnya setelah mendapatkan dukungan dari relawan Presiden Jokowi dan Wali Kota Gibran Rakabuming di Solo, Jumat (19/5/2023). Foto/MNC Media
A A A
JAKARTA - Bakal calon presiden (Capres) 2024 Prabowo Subianto mengungkapkan rasa syukurnya setelah mendapatkan dukungan dari relawan Presiden Joko Widodo (Jokowi) dan Wali Kota Gibran Rakabuming Raka di Solo, Jumat (19/5/2023) malam.

Deklarasi dukungan itu dilakukan oleh relawan di hadapan Prabowo dan Gibran di di angkringan Omah Semar, Solo. Ada sebanyak 15 koordinator relawan Jokowi dan Gibran yang hadir.

Baca juga: Di Hadapan Prabowo dan Gibran, Relawan Jokowi-Gibran Deklarasi Dukung Prabowo Presiden 2024



Menteri Pertahanan itu mengatakan dukungan tersebut merupakan kehormatan yang besar untuknya. Menurutnya, dukungan tersebut berarti para relawan mempunyai harapan kepadanya.

“Tidak menyangka. Sebuah kehormatan bagi saya,” ujar Prabowo.

Ia pun mengatakan bahwa dukungan ini juga merupakan tantangan baginya untuk bekerja memenuhi harapan.

“Tantangannya adalah kita yang didukung atau tidak memenuhi dan menjawab harapan-harapan bapak-bapak ibu-ibu sekalian," katanya.

Kaget Didukung Relawan Jokowi-Gibran, Prabowo Ungkap Rasa Syukur: Kehormatan Besar Bagi Saya


Prabowo juga menegaskan siap untuk melanjutkan estafet pembangunan yang telah dirintis oleh Presiden Jokowi.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kenapa TNI-Polri Dilibatkan...
Kenapa TNI-Polri Dilibatkan Urusi Pangan? Prabowo: Pangan Tak Aman, Negara Tidak Aman
Profil Agum Gumelar,...
Profil Agum Gumelar, Jenderal Kopassus yang Tolak Wacana Wapres Gibran Dimakzulkan
Prabowo: Bill Gates...
Prabowo: Bill Gates ke Indonesia 7 Mei Beri Penghargaan Program MBG
Prabowo Resmikan Terminal...
Prabowo Resmikan Terminal dan Lepas Keberangkatan Jemaah Haji di Bandara Soetta Hari Ini
Prabowo Dukung RUU Perampasan...
Prabowo Dukung RUU Perampasan Aset, Eks Penyidik KPK: Tak Ada Lagi Hambatan Politik
Pakar Hukum Apresiasi...
Pakar Hukum Apresiasi Komitmen Prabowo Tuntaskan RUU Perampasan Aset
Presiden Prabowo Resmikan...
Presiden Prabowo Resmikan Terminal Khusus Haji dan Umrah di Bandara Soetta
Wapres Pastikan Pelajaran...
Wapres Pastikan Pelajaran AI akan Berlaku di SD-SMA pada Tahun Ajaran Baru
Ini Riwayat Pendidikan...
Ini Riwayat Pendidikan Seluruh Presiden Indonesia, Sudah Tahu?
Rekomendasi
Thailand Desak Industri...
Thailand Desak Industri Otomotif Jepang Lakukan Ini Jika Tidak Ingin Disingkirkan China
Kasus Vape Obat Keras,...
Kasus Vape Obat Keras, Jonathan Frizzy Tak Ditahan karena Alasan Kemanusiaan
Akio Toyoda Akui Sensasi...
Akio Toyoda Akui Sensasi Naik Mobil Listrik Tidak Menarik
Berita Terkini
Sahroni Bangga Tingkat...
Sahroni Bangga Tingkat Kriminalitas di Indonesia Turun: Bravo kepada Pak Listyo Sigit
Hasan Nasbi Tak Jadi...
Hasan Nasbi Tak Jadi Mundur dari Kepala Komunikasi Kepresidenan
Prabowo Terima Surat...
Prabowo Terima Surat Kepercayaan dari 8 Dubes Negara Sahabat Siang Ini
Sidang Kabinet Paripurna,...
Sidang Kabinet Paripurna, Presiden Prabowo : Produksi Beras Nasional Naik, Ini Prestasi Nyata Bangsa
Anggota DPR Nilai Syarat...
Anggota DPR Nilai Syarat Vasektomi dan Militerisasi Anak Dedi Mulyadi Melanggar HAM
Dukung Pemerintahan...
Dukung Pemerintahan Prabowo-Gibran, Ketum PITI Ajak Semua Pihak Jaga Soliditas
Infografis
Empat Indikator Uni...
Empat Indikator Uni Eropa Bersiap untuk Perang Besar
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved