Gugur Ditembak KST dan Jatuh ke Jurang, Pratu Miftahul Arifin Belum Dievakuasi

Minggu, 16 April 2023 - 14:44 WIB
loading...
Gugur Ditembak KST dan...
Kapuspen TNI Laksamana Muda Julius Widjojono memberikan keterangan di Mabes TNI, Cilangkap, Jakarta Timur, Minggu (16/4/2023). Foto: MPI/Riana Rizkia
A A A
JAKARTA - Pratu Miftahul Arifin gugur tertembak dan jatuh ke jurang sedalam 15 meter akibat diserang Kelompok Separatis Terorisme (KST) , Sabtu (15/4/2023). Anggota Yonif Raider 321/Galuh Taruna (Yonif R 321/GT) yang bertugas melakukan Operasi SAR pilot Susi Air di wilayah Mugi-Mam Kabupaten Nduga saat ini belum dievakuasi.

Kepala Pusat Penerangan (Kapuspen) TNI Laksamana Muda Julius Widjojono mengatakan Pratu Miftahul Arifin sampai saat ini belum dievakuasi. "Sementara masih berada di lokasi (Kabupaten Nduga)," ujarnya di Mabes TNI, Cilangkap, Jakarta Timur, Minggu (16/4/2023).
Baca juga: TNI Sangkal 6 Prajurit Gugur di Papua: Satu Orang Bernama Pratu Miftahul Arifin

Tim Operasi SAR pilot Susi Air terlibat baku tembak dengan gerombolan KST dan menewaskan satu prajurit.

Julius menegaskan hingga kini belum ada informasi jumlah korban luka-luka. Yang jelas, satu prajurit tewas.

Sebagai informasi, saat hendak dievakuasi, gerombolan KST kembali menembak personel TNI lainnya.

"Selanjutnya saat dilaksanakan evakuasi prajurit korban meninggal (Alm Pratu Miftahul Arifin) tiba-tiba gerombolan KST kembali melakukan penembakan kepada personel TNI lainnya yang sedang mengevakuasi sehingga terjadi kontak tembak," kata Kapendam XVII/Cenderawasih Kolonel Kav Herman Taryaman.
(jon)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
1 Prajurit Gugur Akibat...
1 Prajurit Gugur Akibat Truk Satgas Pamtas Yonif 509/BY Terbakar, Ini Kata Kapuspen TNI
12 Jenazah Korban Pembantaian...
12 Jenazah Korban Pembantaian KKB Diserahkan ke Keluarga, Ini Identitasnya
11 Orang Tewas oleh...
11 Orang Tewas oleh KKB, Menko Polkam: Pengamanan Daerah Rawan Akan Ditingkatkan
Polri Masih Berupaya...
Polri Masih Berupaya Evakuasi 12 Pendulang Emas yang Selamat dari Pembantaian KKB
Duka Operasi Seroja,...
Duka Operasi Seroja, 129 Prajurit Terbaik Kopassus Gugur di Timtim
Duka Kopassus, 2 Prajurit...
Duka Kopassus, 2 Prajurit Terbaiknya Prada Heroik dan Pratu Hartono Gugur di Medan Operasi
Total 16 Jenazah Korban...
Total 16 Jenazah Korban Kekejaman KKB di Yahukimo Diserahkan ke Keluarga
Identitas 12 Jenazah...
Identitas 12 Jenazah Korban Pembunuhan KKB
2 Jenazah Korban KKB...
2 Jenazah Korban KKB Dievakuasi ke RSUD Dekai, Ops Damai Cartenz Buru Para Pelaku
Rekomendasi
Mengenal 3 Jalur Mandiri...
Mengenal 3 Jalur Mandiri Universitas Jember 2025 dan Jadwal Pendaftarannya
Satpam Ini Tewas saat...
Satpam Ini Tewas saat Berhubungan Intim di Pabrik, Keluarganya Diberi Kompensasi karena Dianggap Kecelakaan Kerja
Kapan Pendaftaran Beasiswa...
Kapan Pendaftaran Beasiswa LPDP Tahap 2 2025 Dibuka? Ini Perkiraan Jadwalnya
Berita Terkini
Ketika Siswa Nakal Masuk...
Ketika Siswa Nakal Masuk Barak
TNI Jaga Semua Kejaksaan,...
TNI Jaga Semua Kejaksaan, Hendardi: Bertentangan dengan Konstitusi
Yogyakarta Jadi Tuan...
Yogyakarta Jadi Tuan Rumah Yudhoyono Institute Lecture Series 2025
AHY Soroti Tantangan...
AHY Soroti Tantangan dan Peluang Keberlanjutan di Indonesia
3 Pati TNI Resmi Naik...
3 Pati TNI Resmi Naik Pangkat Jadi Bintang 3 di Awal Mei 2025, Ini Daftar Nama dan Profil Singkatnya
Waisak 2025, Menag:...
Waisak 2025, Menag: Momen Menanamkan Kebajikan dan Kebijaksanaan
Infografis
25 Drone Kamikaze yang...
25 Drone Kamikaze yang Dioperasikan India Ditembak Jatuh Pakistan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved