Mengenal Polsuska, Tugas dan Fungsi Polisi Kereta Api

Selasa, 07 Maret 2023 - 21:36 WIB
loading...
Mengenal Polsuska, Tugas...
Polsuska merupakan kepolisian khusus yang diberi wewenang menurut kuasa undang-undang untuk melaksanakan fungsi kepolisian dalam bidang kereta api. Foto DOK ist
A A A
JAKARTA - Polsuska merupakan kepolisian khusus yang diberi wewenang menurut kuasa undang-undang untuk melaksanakan fungsi kepolisian dalam bidang kereta api . Polsuska hadir mendampingi kondektur dalam mengecek tiket penumpang kereta api.

Polisi khusus ini dijadikan sebagai pihak yang membantu Kepolisian Negara Republik Indonesia dalam melaksanakan tugasnya sebagai pengemban fungsi dari kepolisian.

Dalam sejarahnya, Polsuska dibentuk pada lingkungan PJKA pada tahun 1971 dengan nama awal Polisi Kereta Api atau PKA.

Baca juga : 2 Tenaga Alih Daya PT KAI Tak Berkutik Saat Diringkus Polsuska Usai Menggarong Rel KA

Polisi khusus kereta api ini berasal dari anggota TNI/Polri yang ditugaskan di PT Kereta. Namun pada perkembangannya, pihak PT Kereta Api Indonesia kini telah merekrut sendiri anggota dari Polsuska.

Bersumber dari laman PT. KAI Persero, Polsuska memiliki tugas dan tanggung jawab yang sangat berat, terutama yang berkaitan dengan pengamanan dan ketertiban pengguna jasa kereta api serta objek vital baik itu Stasiun maupun aset milik PT KAI.

Tugas Polsuska

Dikutip dari laman resmi Recruitment KAI, berikut tugas dari seorang Polsuska :

1. Melaksanakan pengamanan
2. Melaksanakan upaya pencegahan atas gangguan terhadap penumpang
3. Melakukan Penindakan non yustisial yang sesuai dengan peraturan perundang-undangan.
4. Melaksanakan penertiban di atas kereta api di stasiun dan di seluruh aset perusahaan termasuk jalur kereta api.

Baca juga : Operasikan Kereta Khusus, Mulai Besok PT KAI Layani 6 Rute Jarak Jauh

Fungsi Polsuska

Sebagai polisi khusus yang melaksanakan fungsi kepolisian, Polsuska berfungsi untuk menegakkan peraturan perundang-undangan di bidang perkeretaapian secara preemtif, preventif, dan represif non yustisial.
(bim)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Daftar Lengkap 10 Kapolda...
Daftar Lengkap 10 Kapolda Baru pada Mutasi Polri Maret 2025, Ini Nama-namanya
Mutasi Polri Maret 2025:...
Mutasi Polri Maret 2025: Irjen Rusdi Hartono Jabat Kapolda Sulsel, Brigjen Mardiyono Kapolda Bengkulu
Daftar Polwan Baru Jabat...
Daftar Polwan Baru Jabat Kapolres pada Mutasi Polri Maret 2025, Ini Nama-namanya
GPK Tolak Wacana Reposisi...
GPK Tolak Wacana Reposisi Polri dan Sambut Positif Penguatan di RUU KUHAP
RKUHAP, Koordinasi Prapenuntutan...
RKUHAP, Koordinasi Prapenuntutan Jaksa dan Polisi Perlu Diperluas
3 Perwira Menengah Polri...
3 Perwira Menengah Polri Peraih Adhi Makayasa yang Bertugas di Polda Metro Jaya
Polisi Bongkar Peredaran...
Polisi Bongkar Peredaran Gelap Narkoba 4,1 Ton
Kisah Iptu Umbaran Wibowo,...
Kisah Iptu Umbaran Wibowo, Intelsus Polri yang Belasan Tahun Menyamar Jadi Wartawan
1,4 Juta Tiket Kereta...
1,4 Juta Tiket Kereta Api Mudik Lebaran 2025 Ludes Terjual
Rekomendasi
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
Ini 5 Fakultas/Sekolah...
Ini 5 Fakultas/Sekolah ITB dengan Keketatan Tertinggi pada SNBT 2025, Tertarik?
Bacaan Zikir Wanita...
Bacaan Zikir Wanita Haid di Bulan Ramadan
Berita Terkini
Presiden Bakal Umumkan...
Presiden Bakal Umumkan Tunjangan Guru ASN Langsung ke Rekening
57 menit yang lalu
Menkomdigi Sebut Status...
Menkomdigi Sebut Status Seskab Berlandaskan Kewenangan Konstitusional
1 jam yang lalu
Ahok Penuhi Panggilan...
Ahok Penuhi Panggilan Kejagung: Apa yang Saya Tahu Akan Saya Sampaikan!
2 jam yang lalu
Daftar Lengkap 10 Kapolda...
Daftar Lengkap 10 Kapolda Baru pada Mutasi Polri Maret 2025, Ini Nama-namanya
3 jam yang lalu
Mutasi Polri Maret 2025:...
Mutasi Polri Maret 2025: Irjen Rusdi Hartono Jabat Kapolda Sulsel, Brigjen Mardiyono Kapolda Bengkulu
3 jam yang lalu
Daftar Polwan Baru Jabat...
Daftar Polwan Baru Jabat Kapolres pada Mutasi Polri Maret 2025, Ini Nama-namanya
3 jam yang lalu
Infografis
Keistimewaan dan Amalan...
Keistimewaan dan Amalan 10 Hari Pertama Bulan Ramadan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved