Sahabat Ganjar Jaring Dukungan Lewat Color Run

Minggu, 05 Maret 2023 - 22:09 WIB
loading...
Sahabat Ganjar Jaring...
Sahabat Ganjar menjaring dukungan lewat kegiatan Ganjar Pranowo Full Colors. Foto/Istimewa
A A A
JAKARTA - Kelompok relawan pendukung Ganjar Pranowo untuk Pilpres 2024 yang tergabung dalam Sahabat Ganjar kembali menjaring dukungan lewat kegiatan. Kegiatan kali ini adalah Ganjar Pranowo Full Colors yang digelar di Kecamatan Cimahi Tengah, Kota Cimahi, Jawa Barat, Minggu (5/3/2023).

Kegiatan dilanjutkan dengan hiburan musik yang menemani pengunjung saat menikmati hidangan lokal yang dijual di sekitar lokasi acara. "Seru, asik, dan enggak bikin bosan. Warnanya yang mencolok juga bikin semangat lari makin nendang. Saya senang banget bisa ikutan, dan ketemu sama teman-teman baru yang semoga bisa jadi sahabat lari ke depannya," ujar Firman, salah satu peserta.

Ketua DPC Sahabat Ganjar Kota Cimahi Wawa Wahyudi berharap kegiatan semacam ini dapat terus digelar untuk meningkatkan solidaritas dan kebersamaan masyarakat. Dia juga berharap, acara color run ini bisa bikin masyarakat semakin cinta olahraga dan lebih rajin menjaga kesehatan.



"Selain itu, kita juga berharap acara ini bisa jadi ajang untuk kumpul-kumpul, saling kenal sama warga lainnya, dan tentunya juga untuk menyuarakan bagi Bapak Ganjar Pranowo," kata Wawa.

Sedangkan di Kota Sukabumi, Sahabat Ganjar menggelar senam sehat. Ratusan warga yang umumnya ibu-ibu ini mengikuti gerakan-gerakan senam yang beragam, seperti aerobik, zumba, hingga yoga.

Sahabat Ganjar juga memberikan edukasi dan pengetahuan tentang pembuatan mochi yang benar lewat workshop. Pada akhir kegiatan, para peserta menyatakan dukungannya untuk Ganjar Pranowo maju ke Pilpres 2024.

Mereka meyakini Ganjar dapat memberikan perubahan yang lebih baik untuk Indonesia. "Saya dukung Pak Ganjar karena dia seorang pemimpin yang pekerja keras dan peduli pada rakyatnya. Semoga beliau dapat memimpin Indonesia menjadi lebih baik lagi pada tahun 2024 mendatang," ujar Dewi (28), salah satu peserta.
(rca)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Ganjar Ungkap Suasana...
Ganjar Ungkap Suasana Acara Ulang Tahun ke-78 Megawati di Istana Batu Tulis
Ganjar-Mahfud Kalah...
Ganjar-Mahfud Kalah Pilpres 2024, Megawati: Ini Rekayasa dari Mana Pelajarannya?
Setara Institute Nilai...
Setara Institute Nilai Kualitas Demokrasi Pilpres dan Pilkada 2024 Rendah
Habib Rizieq Bicara...
Habib Rizieq Bicara Hasil Pilpres dan Pilkada 2024, Ini Katanya
Momen Akrab Anies dan...
Momen Akrab Anies dan Ganjar Bertemu, Netizen: Menyala Pak!
Nah Lho! Muncul Deklarasi...
Nah Lho! Muncul Deklarasi Partai Perubahan Tanpa Keterlibatan Anies Baswedan, Bikinan Siapa?
Hasil Survei Sebut Prabowo...
Hasil Survei Sebut Prabowo Bisa Pimpin Indonesia, Maruarar: Ada Pemilih Anies-Ganjar
PDIP Anggap Janggal...
PDIP Anggap Janggal Hakim PTUN Tak Menerima Gugatan Pencalonan Gibran: Kita Menang Dismissal
Ini Pertimbangan Hakim...
Ini Pertimbangan Hakim PTUN Tak Terima Gugatan PDIP soal Pencalonan Gibran
Rekomendasi
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
Berapa Kg Zakat Fitrah...
Berapa Kg Zakat Fitrah untuk 1 Orang? Simak Ketentuannya
Ini 5 Fakultas/Sekolah...
Ini 5 Fakultas/Sekolah ITB dengan Keketatan Tertinggi pada SNBT 2025, Tertarik?
Berita Terkini
Presiden Bakal Umumkan...
Presiden Bakal Umumkan Tunjangan Guru ASN Langsung ke Rekening
54 menit yang lalu
Menkomdigi Sebut Status...
Menkomdigi Sebut Status Seskab Berlandaskan Kewenangan Konstitusional
1 jam yang lalu
Ahok Penuhi Panggilan...
Ahok Penuhi Panggilan Kejagung: Apa yang Saya Tahu Akan Saya Sampaikan!
2 jam yang lalu
Daftar Lengkap 10 Kapolda...
Daftar Lengkap 10 Kapolda Baru pada Mutasi Polri Maret 2025, Ini Nama-namanya
2 jam yang lalu
Mutasi Polri Maret 2025:...
Mutasi Polri Maret 2025: Irjen Rusdi Hartono Jabat Kapolda Sulsel, Brigjen Mardiyono Kapolda Bengkulu
3 jam yang lalu
Daftar Polwan Baru Jabat...
Daftar Polwan Baru Jabat Kapolres pada Mutasi Polri Maret 2025, Ini Nama-namanya
3 jam yang lalu
Infografis
Ganjar-Mahfud Komitmen...
Ganjar-Mahfud Komitmen Lewat E-Budgeting dan E-Planning
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved