Ketemu Bos Facebook, Because Jokowi The Darling of Social Media

Senin, 13 Oktober 2014 - 14:36 WIB
Ketemu Bos Facebook,...
Ketemu Bos Facebook, Because Jokowi The Darling of Social Media
A A A
JAKARTA - Pertemuan Presiden terpilih Joko Widodo (Jokowi) dengan bos Facebook Mark Zuckerberg pagi tadi tak perlu dipersoalkan.

Menurut Wakil Ketua DPR Fahri Hamzah pertemuan itu dianggap positif saja. "Enggak usah dicari makna, bagus saja," kata Fahri kepada wartawan di Gedung DPR, Senayan, Jakarta, Senin (13/10/2014).

Menurut dia, wajar apabila Jokowi bertemu dengan Zuckerberg mengingat nama mantan Wali Kota Solo itu selalu menjadi perbincangan di media sosial.

"Itu (karena) Jokowi adalah the darling of social media sampai orang di Amerika tweet soal Jokowi. Itu kan dunia maya," ujar politikus Partai Keadilan Sejahtera (PKS) ini santai.

Pendiri sekaligus CEO Facebook itu bertemu Jokowi pada pagi hari tadi. Pertemuan tersebut memang sudah diagendakan oleh Zuckerberg dalam kunjungannya ke Indonesia.

Sebelum bertemu Jokowi, Zuckerberg sempat menyambangi Yogya dan mengunjungi Candi Borobudur. Kunjungan Zuckerberg ke Indonesia cukup menyita perhatian media nasional.
(hyk)
Berita Terkait
JK soal Kabinet Merah...
JK soal Kabinet Merah Putih: Nanti 6 Bulan Baru Kita Bisa Menilai
Reshuffle Kabinet, Presiden...
Reshuffle Kabinet, Presiden Lantik 2 Menteri 1 Kepala Lembaga
Jokowi Lantik Dua Menteri...
Jokowi Lantik Dua Menteri dan Tiga Wakil Menteri Kabinet Indonesia Maju
JK Sentil Wacana Kabinet...
JK Sentil Wacana Kabinet Prabowo Diisi 40 Menteri: Artinya Bukan Kabinet Kerja tapi Politis
Presiden Jokowi Lantik...
Presiden Jokowi Lantik 4 Pejabat Negara
Penilaian 6 Menteri...
Penilaian 6 Menteri Baru di Mata Jokowi
Berita Terkini
Ada Produk Haram Berlabel...
Ada Produk Haram Berlabel Halal, MUI Dorong Tingkatkan Pengawasan
1 jam yang lalu
Ketum FSP-RTMM Dorong...
Ketum FSP-RTMM Dorong Gaungkan Lagi Gerakan Cinta Produk Indonesia
2 jam yang lalu
Anggota DPR Terkejut...
Anggota DPR Terkejut Penahanan Kades Kohod Ditangguhkan
3 jam yang lalu
Ketua DPP Perindo: Kerja...
Ketua DPP Perindo: Kerja Keras dan Prestasi Jadi Kunci Peran Perempuan di Politik
4 jam yang lalu
Ledakan Dahsyat Guncang...
Ledakan Dahsyat Guncang Pelabuhan Iran, Kemlu Pastikan Tak Ada WNI Jadi Korban
4 jam yang lalu
Wamensesneg Ungkap Tujuan...
Wamensesneg Ungkap Tujuan Video Monolog Wapres Gibran: Supaya Tak Ada Lagi Informasi Bias
6 jam yang lalu
Infografis
Bos Intelijen AS Pilihan...
Bos Intelijen AS Pilihan Trump Dituduh Sebagai Aset Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved