Noriyu Dicopot Dari Wakil Ketua Komisi IX DPR

Rabu, 18 Juni 2014 - 17:30 WIB
Noriyu Dicopot Dari...
Noriyu Dicopot Dari Wakil Ketua Komisi IX DPR
A A A
JAKARTA - Politikus Partai Demokrat Nova Riyanti Yusuf (Noriyu) dicopot dari jabatannya sebagai Wakil Ketua Komisi IX DPR.

Ketua Fraksi Partai Demokrat, Nurhayati Ali Assegaf mengatakan hal itu hanya untuk penyegaran. "Enggak ada alasan lain. Jadi tidak ada alasan apa-apa, kecuali butuh penyegaran," ujar Nurhayati di Gedung DPR, Senayan, Jakarta, Rabu (18/6/2014).

Nurhayati menyampaikan, posisi Noriyu digantikan Dinajani Mahdi. Noriyu pun kini hanya menjadi anggota pada komisi bidang kesehatan dan ketenagakerjaan itu.

"Saya rasa Noriyu sudah tahu. Kita sudah mencoba menghubungi yang bersangkutan," ujar Nurhayati.

Wakil Ketua Umum Partai Demokrat ini kembali menegaskan tak ada motif lain dibalik pencopotan politikus cantik tersebut. "Tidak ada motif politik," pungkasnya.
(dam)
Berita Terkait
Tolak KLB Sibolangit,...
Tolak KLB Sibolangit, Demokrat Sumut Tetap Loyal Pada AHY
Pesan Moeldoko ke AHY:...
Pesan Moeldoko ke AHY: Jadi Pemipin Harus Kuat, Jangan Baperan
Makin Panas, Moeldoko...
Makin Panas, Moeldoko Disebut Bagi-bagi Uang dan Ponsel saat KLB Demokrat di Deli Serdang
Kader Muda Demokrat...
Kader Muda Demokrat Dukung KLB Partai Demokrat
Penyerahan Surat Rekomendasi...
Penyerahan Surat Rekomendasi Partai Demokrat untuk Pilkada 2024
Partai Demokrat Keluarkan...
Partai Demokrat Keluarkan 60 Rekomendasi Pilkada 2024, Ada Marshel Widianto dan Gilang Dirga
Berita Terkini
Prabowo Puji Bill Gates:...
Prabowo Puji Bill Gates: Lebih Pancasila dari Kita
14 menit yang lalu
Jokowi Tepis Isu Prabowo...
Jokowi Tepis Isu Prabowo Presiden Boneka: Visinya Kuat untuk Rakyat
44 menit yang lalu
Bill Gates Terkesan...
Bill Gates Terkesan dan Apresiasi Pelaksanaan Program MBG
1 jam yang lalu
Haji Isam Dampingi Presiden...
Haji Isam Dampingi Presiden Prabowo Terima Kunjungan Bill Gates di Istana
1 jam yang lalu
Jokowi Bantah Ikut Campur...
Jokowi Bantah Ikut Campur Mutasi Letjen Kunto Putra Try Sutrisno: Itu Urusan Internal TNI
1 jam yang lalu
Cerita Riezky Aprilia...
Cerita Riezky Aprilia Diminta Hasto Mundur sebagai Anggota DPR Terpilih
1 jam yang lalu
Infografis
Hindari Tarif Trump,...
Hindari Tarif Trump, Apple Terbangkan 1,5 Juta iPhone dari India
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved