Data Kemendikbud, siswa SMP di Jakarta tertinggi lulus UN

Jum'at, 31 Mei 2013 - 17:48 WIB
Data Kemendikbud, siswa...
Data Kemendikbud, siswa SMP di Jakarta tertinggi lulus UN
A A A
Sindonews.com - Wilayah Provinsi DKI Jakarta merupakan daerah yang tingkat kelulusan Ujian Nasional (UN) tingkat SMP-Sederajat tahun ajaran 2012-2013 paling tinggi. Pasalnya, hanya seorang siswa yang tak lulus menurut data yang dimiliki Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud).

"Tingkat ketidaklulusan yang paling kecil itu DKI Jakarta. Hanya ada seorang siswa yang tak lulus," ujar Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Muhammad Nuh saat konferensi pers dikantornya, Jalan Sudirman, Jakarta, Jumat (31/5/2013).

Dia menjelaskan, tingkat ketidaklulusan yang paling tinggi di daerah Nusa Tenggara Timur (NTT). Disana, sebanyak 1500 siswa SMP atau 2,82 persen yang tidak lulus. Kemudian disusul daerah Bengkulu, yakni 723 siswa atau 2,55 persen yang tak lulus.

Lebih lanjut, dia menjelaskan bahwa data dari Kemendikbud tersebut bisa berbeda dengan tingkat kelulusan oleh sekolah masing-masing.

"Yang memutuskan lulus tidaknya kan pihak sekolah. Sebab, data kita ini, tidak termasuk dengan penilaian sikap perilaku siswa. Perilaku siswa kan salah satu faktor mengukur lulus tidaknya siswa," pungkasnya.
(kri)
Berita Terkait
UN Ditiadakan, PPDB...
UN Ditiadakan, PPDB Jateng Tahun Ini Gunakan Nilai Rapor
Menggagas Pengganti...
Menggagas Pengganti Terbaik UN
Pemerintah Pertimbangkan...
Pemerintah Pertimbangkan Diadakannya Kembali Ujian Nasional
UN Kembali Ditiadakan,...
UN Kembali Ditiadakan, Penilaian Kelulusan Siswa Kewenangan Sekolah
Kabar UN Mau Diberlakukan...
Kabar UN Mau Diberlakukan Lagi Tahun Depan, Mendikdasmen Bilang Begini
Inilah 5 Negara Tanpa...
Inilah 5 Negara Tanpa Ujian Nasional
Berita Terkini
BP Taskin Mulai Proyek...
BP Taskin Mulai Proyek Percontohan Pengentasan Kemiskinan di Kabupaten Kuningan
16 menit yang lalu
Jokowi Bakal Laporkan...
Jokowi Bakal Laporkan 4 Orang ke Polisi terkait Tudingan Ijazah Palsu
20 menit yang lalu
Kamis Lusa, Gereja Katedral...
Kamis Lusa, Gereja Katedral Jakarta Gelar Misa Requiem untuk Paus Fransiskus
42 menit yang lalu
Jokowi: Sudah Saya Sampaikan...
Jokowi: Sudah Saya Sampaikan Bolak-balik, Tidak Ada Matahari Kembar
59 menit yang lalu
Jokowi Jamu Tony Blair...
Jokowi Jamu Tony Blair di Restoran Menteng, Bahas Apa?
1 jam yang lalu
Terima Kunjungan Serdik...
Terima Kunjungan Serdik Sespimmen Polri di Solo, Jokowi: Mereka Tanya Leadership dan Urusan ke Depan
1 jam yang lalu
Infografis
Demo Menentang Presiden...
Demo Menentang Presiden AS Donald Trump Digelar di Penjuru Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved