Dampak Wabah Corona, Meutya Hafid Batal Hadiri Sejumlah Kegiatan

Senin, 16 Maret 2020 - 14:30 WIB
Dampak Wabah Corona,...
Dampak Wabah Corona, Meutya Hafid Batal Hadiri Sejumlah Kegiatan
A A A
JAKARTA - Wabah virus corona yang masuk Indonesia membuat semua pihak makin waspada. Ketua Komisi I DPR RI Meutya Hafid pun membatalkan sejumlah kegiatan yang seharusnya dia hadiri.

"Hari ini saya membatalkan kunjungan ke Kementerian Luar Negeri untuk mengisi diklat Sesperlu Angkatan 64, juga pertemuan informal yang rencananya dilakukan bersama Kepala Bakamla siang ini. Saya juga membatalkan kunjungan ke Universitas Pertahanan untuk mengisi Seminar yang sedianya hari Rabu nanti. Untuk ketidaknyamanan saya minta maaf, namun semoga langkah ini baik untuk kepentingan bersama," jelas Meutya di akun Instagram meutya_hafid, Senn (16/3/2020). SINDOnews telah meminta izin dari Meutya untuk memberitakan postingannya tersebut.

Politikus Partai Golkar ini menambahkan, dirinya juga telah berkoordinasi dengan Kepala Bagian Sekretariat Komisi I DPR RI bahwa Sekretariat Komisi I akan kerja dari rumah esok, kecuali ada yang penting memerlukan kehadiran. (Baca Juga: Bencana Nasional Corona, DPR Minta Arus Masuk dan Keluar Negara Diperketat).

"Segala pelayanan yang menyangkut penerimaan aspirasi dari publik kepada Komisi 1 DPR dapat disampaikan melalui email. Stay Safe. Semoga kita dapat saling menjaga," demikian tulis Meutya yang juga meminta agar tim kecilnya bekerja di rumah dan tetap berkoordinasi melalui online.
(zik)
Berita Terkait
Rayakan Hari Kartini,...
Rayakan Hari Kartini, Meutya Hafid Sumbang 20 Ton Beras Lewat Perempuan Peduli Golkar
Waspada Mutasi N439K,...
Waspada Mutasi N439K, Varian Baru Virus Corona
Waspada Virus Corona...
Waspada Virus Corona Varian Baru
Partai Golkar Distribusikan...
Partai Golkar Distribusikan Sembako untuk Masyarakat Terdampak Covid-19
Virus Corona di Italia...
Virus Corona di Italia Terus Menyebar
Roem Kono: Golkar Terus...
Roem Kono: Golkar Terus Membantu Pemerintah Lawan Penyebaran Covid-19
Berita Terkini
Puan Sebut Pertemuan...
Puan Sebut Pertemuan Megawati dan Prabowo Pasca Libur Lebaran, Jubir PDIP: Mohon Bersabar
2 jam yang lalu
Jurnalis Asing Wajib...
Jurnalis Asing Wajib Punya Surat Keterangan Kepolisian? Kapolri dan Kadiv Humas Polri Buka Suara
13 jam yang lalu
Retreat Kepala Daerah...
Retreat Kepala Daerah Gelombang Kedua Segera Digelar, Lokasinya Belum Bisa Dipastikan
16 jam yang lalu
Mega Perintahkan Kepala...
Mega Perintahkan Kepala Daerah PDIP Ikut Retreat Gelombang Kedua jika Absen pada Gelombang Pertama
17 jam yang lalu
ART Lagi Mudik, Menteri...
ART Lagi Mudik, Menteri Raja Juli Antoni Bantu Istri Beres-Beres Rumah
17 jam yang lalu
Saksikan Malam Ini di...
Saksikan Malam Ini di INTERUPSI Siapa Suruh Datang Jakarta? Bersama Ariyo Ardi, Anisha Dasuki, Chico Hakim, dan Narasumber Lainnya, Live di iNews
18 jam yang lalu
Infografis
Dampak Mengerikan dari...
Dampak Mengerikan dari Serangan Bom Fosfor Putih Israel
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved