Bakal Calon Ketum Ini Optimis Rebut Kursi Golkar I

Minggu, 01 Mei 2016 - 16:13 WIB
Bakal Calon Ketum Ini...
Bakal Calon Ketum Ini Optimis Rebut Kursi Golkar I
A A A
JAKARTA - Bakal calon Ketua Umum (Ketum) Partai Golkar, Airlangga Hartarto optimis bakal menjadi Ketum Golkar, pasalnya dia telah melakukan kunjungan ke berbagai daerah di Indonesia.

"InsyaAllah, saya sudah keliling-keliling daerah. Pada waktu di Bali yang lalu saya sudah mengkonsolidasikan," kata Hartarto saat dihubungi wartawan, di Jakarta, Minggu (1/5/2016).

Menurut Airlangga, kunjungannya ke beberapa daerah di Indonesia adalah untuk menyampaikan visi dan misi kepada seluruh konstituen yang ikut dalam Munaslub Golkar mendatang.

"Dalam proses demokrasi, bertemunya calon dengan konstituen di daerah itu hal yang wajar," ujar Airlangga.

Pergelaran munaslub diselenggarakan tanggal 23 hingga 26 Mei 2016 mendatang, jadwal tersebut dipilih karena mengikuti jadwal dari Presiden Joko Widodo (Jokowi) yang direncanakan menghadiri acara tersebut.
(maf)
Berita Terkait
HUT ke-57 Partai Golkar...
HUT ke-57 Partai Golkar Bertema Bersatu untuk Menang
Soal Peluang Golkar...
Soal Peluang Golkar Ubah AD/ART untuk Jokowi Maju Ketum, Aburizal Bakrie: Bisa Saja jika Daerah Mau
Tasyakuran HUT Ke-57...
Tasyakuran HUT Ke-57 Partai Golkar
Presiden Jokowi Hadir...
Presiden Jokowi Hadir di Penutupan Munas XI Partai Golkar
Pembukaan Rapimnas Partai...
Pembukaan Rapimnas Partai Golkar
Malam Puncak HUT ke-57...
Malam Puncak HUT ke-57 Partai Golkar
Berita Terkini
Habiburokhman Jadi Penjamin...
Habiburokhman Jadi Penjamin Mahasiswi ITB Dibebaskan, Aktivis 98: Jamin Demokrasi Tetap Terjaga
9 menit yang lalu
Kemenko Polkam Dorong...
Kemenko Polkam Dorong Satgas Terpadu se-Kaltim Gelar Operasi Pemberantasan Premanisme Berkedok Ormas
42 menit yang lalu
Profil Wahyudi Andrianto,...
Profil Wahyudi Andrianto, Adik Ipar Jokowi yang Serahkan Ijazah Asli ke Bareskrim
56 menit yang lalu
Kerja Sama Rantai Dingin...
Kerja Sama Rantai Dingin Multinasional Dukung UMKM dan Industri Makanan
1 jam yang lalu
Meutia: Koperasi Warisan...
Meutia: Koperasi Warisan Bung Hatta untuk Ekonomi Indonesia
2 jam yang lalu
Ketua Komisi III DPR...
Ketua Komisi III DPR Ajukan Penangguhan Penahanan Mahasiswi ITB yang Unggah Meme Prabowo-Jokowi
2 jam yang lalu
Infografis
Negara NATO Ini Klaim...
Negara NATO Ini Klaim akan Diinvasi Rusia dalam Beberapa Tahun
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved