Guru Honorer Kecewa Tak Diladeni Jokowi

Kamis, 11 Februari 2016 - 13:57 WIB
Guru Honorer Kecewa...
Guru Honorer Kecewa Tak Diladeni Jokowi
A A A
JAKARTA - Perwakilan guru honorer telah diterima Menteri Sekretaris Negara (Mensesneg) Pratikno. Mereka mengaku kecewa lantaran dalam pertemuan kali ini tidak menghasilkan apa-apa.

"Yang jelas pertemuan hari ini tidak ada hasil apa-apa. Kita minta ketemu presiden untuk dijadwalkan. Tapi tidak ada hasil apa-apa," kata Ketum Forum Honorer Kategori II Indonesia Titi Purwaningsih usai bertemu Pratikno di Istana Merdeka, Jakarta, Kamis (11/2/2016).

Titi yang mengaku sudah menjadi guru honorer selama 12 tahun di Banjarnegara merasa kecewa lantaran maksudnya untuk bertemu Presiden Joko Widodo (Jokowi) tidak kesampaian.

Dia bersama ribuan guru honorer hanya meminta agar tenaga honorer diangkat menjadi pegawai negeri sipil (PNS), namun hanya dijanjikan Pratikno akan disampaikan kepada Presiden Jokowi.

"Tapi tidak ada janji kapan kepastiannya. Ini hanya mengulur waktu saja. Di sini kami bertanggungjawab untuk ribuan honorer," tukasnya.

PILIHAN:

Komisi I Akan Minta Klarifikasi TNI AU Soal Kecelakaan Super Tucano

Jokowi Kritik Gaya Bahasa Menteri Susi
(kri)
Berita Terkait
Perjuangkan Nasib Guru...
Perjuangkan Nasib Guru Honorer, DPD Resmi Bentuk Pansus
Pemprov Jabar Serahkan...
Pemprov Jabar Serahkan 5.700 SK PPPK Guru SMA, SMK dan SLB
Gaji Guru Honorer Masih...
Gaji Guru Honorer Masih Rendah, 74% Dibayar di Bawah Rp2 Juta
Aksi Forum Guru Tuntut...
Aksi Forum Guru Tuntut SK Inpassing 2023 di Jakarta
Unjuk Rasa Guru Bersertifikasi...
Unjuk Rasa Guru Bersertifikasi di Palangka Raya
Peserta Program Ekosistem...
Peserta Program Ekosistem Pendidik Profesional Ikuti Kegiatan Berbagi Praktik Baik kepada 750 Guru
Berita Terkini
Mahfud MD Blak-blakan...
Mahfud MD Blak-blakan Tak Mau Gugat Ijazah Jokowi, Ternyata Ini Alasannya
24 menit yang lalu
Menkes Akan Fasilitasi...
Menkes Akan Fasilitasi Siti Fadilah dengan Epidemiolog Bahas Vaksin TBC Bill Gates
38 menit yang lalu
Prabowo Berangkat ke...
Prabowo Berangkat ke Thailand, Bakal Bertemu Raja Maha Vajiralongkorn
1 jam yang lalu
Prabowo Tahu Ada Penegak...
Prabowo Tahu Ada Penegak Hukum Diancam hingga Dibuntuti
1 jam yang lalu
Gaya Komunikasi Prabowo...
Gaya Komunikasi Prabowo Dinilai Lugas dan Nasionalistik
2 jam yang lalu
Kemensos Tekankan Peningkatan...
Kemensos Tekankan Peningkatan Jaminan Sosial di ICSWSS 2025
2 jam yang lalu
Infografis
Profil Prof Soenardi...
Profil Prof Soenardi Prawirohatmodjo, Namanya Ada di Ijazah Jokowi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved