Kapolri Sebut 300 WNI Diduga Gabung ISIS

Jum'at, 27 November 2015 - 17:03 WIB
Kapolri Sebut 300 WNI...
Kapolri Sebut 300 WNI Diduga Gabung ISIS
A A A
JAKARTA - Kapolri Jenderal Pol Badrodin Haiti mengatakan, pihaknya mencatat sekitar 300 Warga Negara Indonesia (WNI) yang diduga bergabung dengan kelompok Islamic State Iraq and Syria (ISIS)."Yang by name sekitar 300-an," ujar Badrodin di Mabes Polri, Jakarta Selatan, Jumat (27/11/2015).Kata Badrodin, dari dahulu Polri memiliki data mengenai siapa-siapa saja yang patut diduga menjadi bagian dari kelompok ini."Jadi (yang bergabung) ISIS ini ada yang berangkat, ada yang sudah kembali, ada yang sudah kita proses. Ada yang meninggal di sana," terangnya.Dia menegaskan, Kepolisian terus memantau orang-orang yang diduga terlibat di dalam kelompok tersebut. "Ada yang dipantau di kewilayahan, ada yang dipantau oleh Densus 88," pungkasnya.PilihanDi Balik Kasus Freeport-Setya, DPR Dikadali Sudirman SaidRotasi Anggota Golkar di MKD, Akom Mengalah demi Nasib Novanto
(maf)
Berita Terkait
Panglima Tertinggi Negara...
Panglima Tertinggi Negara Islam di Irak Jassim Al-Mazrouei Tewas Terbunuh
Terungkap, Pengantin...
Terungkap, Pengantin ISIS Shamima Begum Diselundupkan ke Suriah oleh Mata-mata Kanada
Rusia Pulangkan 145...
Rusia Pulangkan 145 Anak Militan ISIS dari Suriah dan Irak
Profil Abu al-Hassan...
Profil Abu al-Hassan al-Hashemi al-Quraishi, Pemimpin ISIS yang Meledakkan Dirinya Saat Dikepung
Profil Jassim Al Mazrouei...
Profil Jassim Al Mazrouei Jenderal Tertinggi ISIS yang Berhasil Dibunuh Tentara Irak
Mengapa ISIS Tidak Berani...
Mengapa ISIS Tidak Berani Menyerang Israel? Ini Penyebabnya
Berita Terkini
Eksepsi dalam Perkara...
Eksepsi dalam Perkara Tipikor Atas Nama Tom Lembong
1 jam yang lalu
PMI Kirim Bantuan Kemanusiaan...
PMI Kirim Bantuan Kemanusiaan Senilai Rp800 Juta untuk Korban Gempa Myanmar
2 jam yang lalu
Arus Balik Lebaran Dimulai,...
Arus Balik Lebaran Dimulai, Tol Japek Arah Jakarta Macet Malam Ini
3 jam yang lalu
Arus Balik Lebaran,...
Arus Balik Lebaran, Jasamarga Berlakukan Diskon Tarif Tol Mulai Besok
3 jam yang lalu
H+1 Lebaran, Arus Balik...
H+1 Lebaran, Arus Balik Kendaraan lewat GT Cikampek Utama Mulai Meningkat
5 jam yang lalu
2 Pati Bintang 3 Polri...
2 Pati Bintang 3 Polri Dimutasi Sehari Sebelum Lebaran, Keduanya Baru Naik Pangkat Jadi Komjen
6 jam yang lalu
Infografis
Miliarder Elon Musk...
Miliarder Elon Musk Sebut Amerika Serikat sedang Menuju Bangkrut
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved