Ketua MPR Ajak Doakan Korban Tragedi Mina

Jum'at, 25 September 2015 - 14:30 WIB
Ketua MPR Ajak Doakan...
Ketua MPR Ajak Doakan Korban Tragedi Mina
A A A
JAKARTA - Ketua MPR Zulkifli Hasan mengajak seluruh rakyat Indonesia untuk mendoakan korban Tragedi Mina. Zulkifli mengaku prihatin atas terjadinya insiden tersebut.

"Kita merasakan kesedihan yang luar biasa atas apa yang terjadi di Mina. Pimpinan MPR mengucapkan duka cita yang sedalam-dalamnya bagi para syuhada dan keluarga yang ditinggalkan atas kejadian tersebut," tutur Zulkifli di Gedung DPR, Senayan, Jakarta Selatan, Jumat (25/9/2015).

Ketua Umum Partai Amanat Nasional (PAN) itu pun mengajak masyarakat mendoakan para korban, khususnya yang berasal dari Indonesia. (Baca: Temui Raja Arab, Ketua DPR Akan Sampaikan Hal Ini)

Zulkifli juga meminta pemerintah Arab Saudi segera mengevaluasi penyelenggaraan haji tahun 2015 dan mempersiapkan sistem yang lebih baik di masa menatang.

"Mari kita berdoa kepada Allah semoga hari-hari selanjutnya, seluruh jamaah haji diberi lindungan dari Allah hingga proses haji selesai dan kembali ke Tanah Air," kata Zulkifli.


PILIHAN:


Polri Siap Patuhi MK Terkait Pemeriksaan Anggota DPR
(dam)
Berita Terkait
Indonesia Dapat Kuota...
Indonesia Dapat Kuota 221.000, Ini Jadwal dan Tahapan Penyelenggaraan Haji 2025
Sepuluh Daerah di Indonesia...
Sepuluh Daerah di Indonesia dengan Antrean Haji Tercepat
Jemaah Diimbau Serahkan...
Jemaah Diimbau Serahkan Paspor ke PPIH sebagai Syarat Masuk Mekkah
Jamaah Haji di Arab...
Jamaah Haji di Arab Saudi Dilarang Bawa Bendera hingga Benda Tajam
Apa Itu Haji Tamattu?...
Apa Itu Haji Tamattu? Begini Pengertian dan Penjelasannya
Tanda Tangani MoU, Indonesia...
Tanda Tangani MoU, Indonesia Berangkatkan 221 Ribu Jemaah saat Haji 2025
Berita Terkini
Usai Terjaring OTT di...
Usai Terjaring OTT di OKU, 8 Orang Tertangkap Tiba di Gedung KPK
34 menit yang lalu
Polemik Disertasi Bahlil,...
Polemik Disertasi Bahlil, Iluni UI Desak Rektor Bersikap Tegas
1 jam yang lalu
Mutasi Polri, 29 Jenderal...
Mutasi Polri, 29 Jenderal Polisi Didistribusikan Jadi Pejabat di Kementerian/Lembaga
2 jam yang lalu
Tepis RUU TNI Kembalikan...
Tepis RUU TNI Kembalikan Dwifungsi ABRI, Utut Adianto Berdalih Tak Ada yang Bisa Kembalikan Jarum Jam
3 jam yang lalu
62 Brigjen Pol Dimutasi...
62 Brigjen Pol Dimutasi Kapolri di Maret 2025, Ini Daftar Namanya
7 jam yang lalu
Pilih Hotel Mewah Bintang...
Pilih Hotel Mewah Bintang 5 untuk Bahas RUU TNI, Sekjen DPR: Available dan Terjangkau!
9 jam yang lalu
Infografis
7 Artis Jadi Korban...
7 Artis Jadi Korban Kebakaran Los Angeles, Dalyce Curry Tewas
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved